Flå
Tampilan
Flå ialah sebuah kotamadya di provinsi Buskerud, Norwegia.
Di utara berbatasan dengan Sor-Aurdal, di timur dengan Ringerike, di selatan dengan Krodsherad, dan Sigdal, di barat dengan Nore og Uvdal, dan di barat laut dengan Nes.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Budaya Flå Diarsipkan 2007-03-10 di Wayback Machine. dari Kulturnett.no