Meredanya kekhawatiran perang dagang global dan prospek berakhirnya konflik Rusia-Ukraina di tengah pertemuan hari Selasa antara AS dan Rusia mengangkat sentimen risiko dan harga emas, 3 minggu, #Emas Fundamental   |   Harga emas menemukan permintaan dan kembali ke arah $2,900 di sesi Asia pada hari Senin, 3 minggu, #Emas Teknikal

Emas

Kelebihan Trading Emas Online Daripada Investasi Emas Fisik
Anna     4 Jul 2019
Banyak orang menganggap investasi emas terjamin keamanannya dan pasti untung. Padahal, trading emas online bisa lebih menguntungkan.
Waktu Terbaik Untuk Investasi Emas
Febrian Surya     17 May 2020
Masih bingung kapan waktu terbaik untuk investasi emas? Berikut ulasan lengkap terkait siklus pergerakan harga emas setiap tahunnya, yang bisa membantumu mengambil keputusan terbaik dalam investasi emas.
Awas! Kenali Biaya Tersembunyi Saat Investasi Emas
Febrian Surya     24 Feb 2020
Ingin berinvestasi emas batangan? Coba cek dulu biaya-biaya tersembunyi apa saja yang wajib kamu ketahui sebagai calon investor emas.
Kamus

Kamus Trading

Emas Hitam

Sebutan untuk komoditas minyak mentah. Emas hitam juga disebut sebagai minyak bumi, dalam bahasa Inggris diistilahkan dengan Crude Oil.

Forum

Kumpulan Forum @inbizia #emas

Al Bait   31 Jan 2023

Mau tanya beberapa pertanyaan dasar mengenai trading emas. Berikut beberapa pertanyaannya : 

  1. Apa itu trading emas dan bagaimana cara kerjanya?
  2. Bagaimana memprediksi harga emas?
  3. Apa faktor yang mempengaruhi harga emas?
  4. Apa perbedaan antara trading emas dan membeli emas fisik?
  5. Bagaimana memilih platform trading emas yang baik?
  6. Bagaimana membatasi risiko ketika trading emas?
  7. Apa yang harus diperhatikan ketika membuka posisi trading emas?
  8. Apa keuntungan dan kerugian dari trading emas?
  9. Bagaimana memulai trading emas dengan modal kecil?
  10. Apakah ada teknik atau strategi khusus untuk trading emas?

 

syahroni   15 Mar 2021

Analisa fundamental yang digunakan untuk Trading Emas?

Nathan   2 Jul 2012

Saya coba menggunakan EA Scalping V1.3 , tapi indikator seperti EMA 200, EMA 55, MACD, dan parabolic sar tidak tampil. Tolong dijelaskan langkah2 memasukan ke MT4. Terima kasih

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #emas

  Wulan   |   19 Nov 2021   |   Artikel

lebih mahal mana harga emas putih dengan emas kuning?

  Sarah   |   19 Nov 2021
Harga emas putih lebih mahal dibandingkan emas kuning karena pembuatannya sedikit rumit dan terdapat campuran logam. Harga jual emas putih memiliki nilai jual yang kurang baik dan lebih turun jika dibandingkan dengan nilai jual emas kuning.
  Yoga   |   26 Dec 2022   |   Artikel

Dari artikel diatas, saya ada beberapa pertanyaan nih soalnya kebetulan lagi nyari broker lokal yang ada di Indonesia Jadi apakah keunggulan dari HFX sendiri adalah trading emasnya ya? Untuk perdagangan lain seperti Forex sendiri apakah biayanya juga rendah? Spread dan komisinya berapa ya?

Selain itu juga apakah ada akun yang ramah buat pemula di broker HFX dan juga ada akun swap free tidak ya? Mohon dijawab ya, ditunggu dan semoga HFX cocok dengan saya. Terima kasih

  Damar Putra   |   27 Dec 2022

Halo Yoga,
Secara keseluruhan broker ini cocok digunakan di semua instrumen trading, khususnya forex. Untuk besaran spread di broker HFX menggunakan jenis spread variable (mengambang) mulai dari 0. mengikuti volatilitas pasar dengan besaran komisi sebesar $2 per lot.

Sayangnya, untuk swap free di broker HFX Internasional Berjangka masih belum tersedia ya kak. Semoga membantu.

  Agus Setiawan   |   3 Mar 2023   |   Artikel

perasaan makin baca artikel ini kok rasanya trading Forex lbh mirip investasi yaa. Terutama pada bgian penjelasan tntng pelarangan pemakaian kebutuhan. Mksdnya gini, kita disuruh oleh Didimax itu jgn make uang kbutuhan which is ga bebani psiklogis dari trader. Meanwhile, sy rasa utk trading Forex misalka utk kalangan menengah ke bawah brrti ga ada ksmptn utk trading dong. Krna utk jaman skrng, jngnkan utk tabung, yg namanya uang slalu pas pasan utk kbutuhan.

Sbtulnya nihh, utk trading Forex sndiri brrti ibarat keuangan atau balance kita dri pemasukan utama hrs lebih dong. Ya mksdnya bisa nyisihin uang yg ga kepake dri hasil kerjaan shngga ga psikologis ga sprti yg dibcarakan ama didimax.

  Sandy   |   3 Mar 2023

Agus Setiawan: Forex emang ga boleh pakai uang kebutuhan karena pasar yang fluktuatif dan volatile dapat menyebabkan kerugian besar dan tekanan psikologis. Jadi, only gunain dana yang tidak dibutuhkan dan sudah direncanakan sebelumnya.

Forex bisa dianggap investasi (bisa jangka pendek dan jangka panjang), tapi memiliki risiko yang sangat tinggi dan tidak cocok untuk semua orang. And Investasi jga sama sbrnnya, ga boleh pakai uang kebutuhan dan investasi jga direncanakan jga sebelumnyaa.

Jadi keduanya sama aja, jangan pakai uang kebutuhan!

  Enzo   |   9 Mar 2023

Agus Setiawan: Apakah Forex termasuk "investasi".

Iya dong, Forex itu bisa diblng sebagai salah satu bentuk investasi yang cukup populer di dunia. Hal ini dibuktikan dngn tingkat likuiditasnya yg tinggi serta total volume trading yg besar bngt, masih no 1 di dunia. Jadi, ketika agan melakukan investasi Forex, sebenarnya agan kan pd dasarnya membeli dan menjual mata uang dari berbagai negara di pasar Forex global dengan tujuan untuk memperoleh keuntungan dari selisih harga jual dan beli mata uang tersebut. Dan mngapa disebut investasi? Dikrnakan ada beberapa metode trading yg nge hold mata uang yg agan beli, dan ktika aset naik atau turun sesuai dngn harga bid/ask yg diambil, maka agan bisa ngambil keuntungan disitu. Hal yg sama dngn investasi lain pada umumnyaaa. Nah, terkadang Investasi Forex jga disebut sbagai Trading jga.

Untuk jelasnya mengenai Forex itu apaa sbnrnya bisa baca diartikel brikut ini :Apa itu Trading Forex dan Cara main dan mengatasi resikonya

  Sieun   |   1 Apr 2023   |   Artikel

Trading Gold CFD kan sistemnya itu mirip dengan trading Forex dimana bisa untung saat pasar turun bgitu jga bisa untung saat pasar naik. Apa dengan begitu bukankah lbh baik kita trading gold CFD dngn strategi jangka pendek sja? Tetapi di Forex sndiri jga bisa trading dlm jangka panjang.

Yg membuat greget adalah emas itu naik terus dari tahun ke tahun, dan bila ga trading emas sbnrnya, dan trading dngn emas CFD, apakah bisa jga trading emas CFD dngn strategi jangka panjang jga?

Jadi manakah yg lbh baik antara trading jangka pendek ato jangka panjang?

  Willy   |   1 Apr 2023

Semua tergantung pd preferensi agan klu gw bilang. Klu agan trading jangka pendek, brrti kita memperhatikan pergerakan harga dalam hitungan hari, jam, bahkan menit (scalping). Tapi klu trading jangka panjang, brrti memegang posisi trading dalam waktu berbulan-bulan atau bahkan lebih lama lagi.

Trading jangka panjang itu memerlukan kesabaran dan ketahanan psikologis. Selain itu perlu analisis fundamental yg dalam jga.

Bisa dikatakan fleksibel klu trading emas CFD, tinggal nyesuain aja mau agan gimana. Cuma srn aja, klu trading jangka pendek brrti harus pelajarin analisis teknikal agak mendalam n hrs bersiap di depan layar utk perhatiin pasar setiap saat. Tpi klu mau trading jangka panjang hrs siapin modal lbh besar utk bsa menahan floating loss yg bakal terjadi slama trading, blm lagi biaya sprti swap.

  Hilman   |   26 Jun 2023   |   Artikel

Ane mau tanya aja. Dari segi logam mulia, itu kan ada 3 jenis yg disediakan ama GKINvest, yakni emas, perak dan platinum. Dari 3 jenis logam muliia ini, emang yg plaing bnyk diperdagangkan itu pstinya emas dan sisanya adalah silver dan jga platinum. Mengenai kedua jenis logam mulia ini, SIlver dan jga Platinum. Kira2 manakah yg harganya lebih ga stabil ya? Apalagi penggunaan silver dan platinum itu memiliki bnyk manfaat tetapi herannya, emas malaahan lbh bnyk pake gitu dan saya rasa emas sbnrnya memiliki fungsi yg lebih dikit dibandingkan silver dan jga platinum.

  Aprianto   |   28 Jun 2023

Justru utk kedua logam mulia, yakni perak dan platinum itu lebh volatile dan lebih ga stabil shngga jarang trader mau mencoba trading perak dan platinum. Mengapa? Krna kedua logam mulia ini sangat dipengaruhi permintaan industri sehingga bila industri tsb melemah, maka bsa berpengaruh terhadap likuiditas yg emang agak kurang.

Utk kegunaannya, sebagai berikut:

Perak, selain digunakan dalam perhiasan, juga memiliki berbagai aplikasi industri, termasuk fotografi, elektronik, dan industri kimia. Permintaan industri yang signifikan dapat membuat harga perak lebih fluktuatif dibandingkan dengan emas.

Sementara itu, platinum digunakan secara luas dalam industri otomotif, terutama dalam katalis konverter mobil. Harga platinum cenderung dipengaruhi oleh faktor-faktor seperti permintaan mobil baru, regulasi emisi, dan pasokan dari produsen tambang terbesar.

  Aswana   |   24 Aug 2023   |   Artikel

Berhubung ini kan ngebahas tentang trading emas by broker Finex. Saya ingin bertanya, kira2 fitur yg bsa dipertimbangkan utk trading emas di suatu broekr itu apa aja selain biaya murah. Yaa, klu berbicara tentang apapun yg murah, kita sbagai konsumen kan pstnya nyari yg paling murah dan emang saya jg nyadar klo ada yg murah psti ada satu produk lain yg mahal. Bagaimana dngn Finex sndiri, biaya tradingnya memungkinkan gak utk kita yg trader2 pemula?

Selain itu, saya jga penaasaran dngn kecepatan trading di Fine. Soalnya klu agak lambat jg itu pastinya akan mempengaruhi hasil trading kita krna kan kita mainnya make internet, ga ada koneksi, ga bsa trading. Maka dari itu, kecepatan koneksi dri internet kita dan jga dari broker harus cepat. YA, saya cma melntarkan pertanyaan ini dngn maksud ingin tau aja seberapa oke broker Finex dan jga jadi bahan pertimbangan buat saya juga

  Galuh   |   28 Aug 2023

Aswana: Dari searching ane di laman resmi Finex, utk biaya trading di Finex, jujur ga gitu memberatkan ya utk trader pemula bahkan cenderung ringan. Untuk jenis akun di Finex sndiri, gue udah cek bahwa skrng mereka itu menerapkan satu akun utk smua trading dmana udah ga ada lagi jenis2 pilihan akun. Hal ini cukup bagus utk ane krna kita bsa mendapatkan fasilitas yg sama dngn para trader pro. Utk spread itu dimulai dari 0.5 pips tetapi utk trading XAU/USD itu dimulai dari 0.14 pips dan utk komisi itu berlaku $1 aja.

Dari sisi kecepatan juga cukup bagus kok. Dimana Finex itu bahkan menjamin bsa utk scalping shngga kecepatan eksekusi yg mereka tawarkan itu ga kaleng2 dah apalagi skarang Finex udah upgrade ke Metatrader 5 dari yg sebelumnya Metatrader 4, dmana MT5 emang diklaim memiliki kecepatan yg lebih cpat dibandingkan Metatrader 4

Baca Juga: Akankah MetaTrader 5 (MT5) Mengalahkan MetaTrader 4 (MT4)?

Harga Emas Antam

Harga Emas Antam

Hari Ini 1.654.000
Kemarin 1.638.000
Minggu Lalu 1.612.000
1 Bulan Lalu 1.609.000
2 Bulan Lalu 1.477.000
3 Bulan Lalu 1.431.000
6 Bulan Lalu 1.355.000
Harga Emas

Harga Emas

Hari Ini 2997.19
Kemarin 2991.30
Minggu Lalu 2914.10
1 Bulan Lalu 2900.70
2 Bulan Lalu 2682.30
3 Bulan Lalu 2667.30
6 Bulan Lalu 2597.30
Setahun Lalu 2159.80
Harga Emas Dunia

Harga Emas Dunia

Market Minggu Ini: Dibayangi Tarif Trump, Dolar Dan Bitcoin Sideways
Inbizia     10 Feb 2025
Gejolak harga akibat pasang surut pemberitaan tarif Trump mempersulit para pelaku pasar untuk menentukan posisi. Akibatnya, Dolar terjebak dalam range meski sebagian pair mayor bertendensi bearish.
Harga Emas Berpotensi Terkoreksi, Sell Di Level Ini
Jujun Kurniawan     6 Feb 2025
Harga emas selama beberapa pekan terakhir bergerak bullish. Namun kini berpotensi terkoreksi menuju level 2790.06.
Market Minggu Ini: Rival Dolar Berjatuhan Akibat Tarif Dagang Trump
Inbizia     3 Feb 2025
Mulai dari Euro hingga Bitcoin terjun bebas merespon penerapan tarif Trump yang akan segera diterapkan pada Meksiko, Kanada, dan China. Di sisi lain, kenaikan Dolar makin menjulang.
Harga Emas Melemah, Incar Level S1
Kazuki     18 Dec 2024
Meskipun harga emas masih dalam fase konsolidasi, namun kali ini mencoba untuk menuju dan mengincar S1.
Market Minggu Ini: Pasar Forex Bimbang, Bitcoin Tembus 100 Ribu Dolar
Inbizia     9 Dec 2024
Sebagian besar pair mayor memancarkan sinyal netral di tengah beragam spekulasi suku bunga bank sentral. Di sisi lain, Bitcoin akhirnya menyentuh level kunci 100,000 meski sudah terkoreksi turun awal pekan ini.
Memasuki Fase Konsolidasi, Harga Emas Menguat Ke R1
Kazuki     3 Dec 2024
Meskipun harga emas telah memasuki area konsolidasi, namun pasangan ini cenderung mengarah ke R1 sebagai sasaran berikutnya.
Sempat Gagal Tembus R2, Kini Harga Emas Naik
Kazuki     27 Nov 2024
Harga emas kembali menguat disebabkan oleh efek dorongan dari S1. Pasangan ini kemungkinan besar menargetkan R1 sebagai target berikutnya.