Analisis Dukungan Suami Selama Kehamilan Terhadap Kunjungan Antenatal Care

Download as docx, pdf, or txt
Download as docx, pdf, or txt
You are on page 1of 11

KESKOM.

2021;7(1) : 01-06

J JURNAL KESEHATAN KOMUNITAS


(JOURNAL OF COMMUNITY HEA
LT H )
http://jurnal.htp.ac.id

Analisis Dukungan Suami Selama Kehamilan


Terhadap Kunjungan Antenatal Care
Analysis Of Husband's Support During Pregnancy
Against Antenatal Care Visits
1 2 3 4
Elsarika Damanik , Christina Roos Etty , Flora Sijabat , Rantauli Sibarani

1,2,3,4 Fakultas Farmasi dan Ilmu


Kesehatan, Universitas Sari Mutiara Indonesia

ABSTRACT ABSTRAK
Husband's support is a form of assistance or assistance that a Dukungan suami merupakan suatu bantuan atau pertolongan
husband can provide to his wife as a manifestation of his yang dapat diberikan oleh suami pada istrinya sebagai bentuk
a1ention and affection in conducting antenatal care visits perwujudan perhatian dan kasih sayang dalam melakukan
during pregnancy. This study aims to determine the kunjungan antenatal care selama kehamilan. Penelitian ini
relationship between husband supports for antenatal care visits bertujuan untuk mengetahui hubungan dukungan suami
at the Wanti Mabar Hilir Clinic, Medan Deli District in 2019. This terhadap kunjungan antenatal care di Klinik Wanti Mabar Hilir
study uses a cross sectional approach. Data analysis was Kecamatan Medan Deli Tahun 2019. Penelitian ini
performed using Fisher's Exact Test, found p-value (0.032), OR menggunakan pendekatan Cross Sectional. Data analisis
(5,487), CI (95%). Based on the research, it was found that the dilakukan dengan menggunakan Fisher's Exact Test, ditemukan
husband was less supportive (70%), 22 respondents did not p-value (0.032), OR (5,487), CI (95%). Berdasarkan penelitian
regularly make antenatal care visits (73.3%). There is a diperoleh hasil bahwa suami kurang mendukung (70%),
relationship between husband supports for antenatal care responden kurang teratur melakukan kunjungan antenatal care
visits. It is hoped that the husband will play an active role in sebanyak 22 orang (73,3%). Ada hubungan dukungan suami
providing support for mothers in making ANC visits.
terhadap kunjungan antenatal care. Diharapkan suami
berperan aktif dalam memberikan dukungan bagi ibu dalam
melakukan kunjungan ANC.

Keywords : Husband's support, Antenatal Care Visit. Kata Kunci :Dukungan suami, Kunjungan Antenatal Care.

CorreSpondence : Elsarika Damanik, Nagori Dolok Marawa, Kec.Silou Kahean, Kab. Simalungun
Email : [email protected], 081362286989

• Received 13 April 2020 • Accepted 9 Maret 2021 • p - ISSN : 2088-7612 • e - ISSN : 2548-8538 •
DOI: https://doi.org/10.25311/keskom.Vol7.Iss1.530
Copyright @2017. This is an open-access article distributed under the terms of the Creative
Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License (h1p://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0/)
which permits unrestricted non-commercial used, distribution and reproduction in any medium
02 Keskom, Vol. 7, No. 1 April 2021

PENDAHULUAN terdepan melalui proyek Health Mothers Healthy Babies


Dukungan suami merupakan suatu bantuan atau (HMHB), penyediaan fasilitas pelayanan antenatal care di
pertolongan yang dapat diberikan oleh suami pada istrinya Polindes, Puskesmas Pembantu, Puskesmas dan rumah sakit,
sebagai bentuk perwujudan dari sikap perhatian dan kasih namun penurunan angka kematian ibu masih relatif lambat.
sayang. Dukungan ini merupakan motivasi bagi ibu dalam Hal tersebut disebabkan karena tingginya komplikasi obstetri.
menjaga kehamilannya. Dukungan suami yang diberikan Misalnya saja pada tahun 2015, penyebab kematian ibu pasca
pada istri selama masa kehamilan terbukti bermanfaat bagi persalinan sebesar 52%, eklamsia 13%, infeksi 5% dan lain-lain
istri untuk menyesuaikan diri pada perubahan yang terjadi 30%. Di sisi lain, kemauan ibu untuk memanfaatkan pelayanan
selama masa kehamilan berlangsung. antenatal care di sarana-sarana kesehatan masih relatif
Bentuk dukungan suami pada ibu hamil antara lain: rendah. Hal ini tercermin untuk Sulawesi Tenggara kunjungan
menyambut bahagia kehamilan, menghibur atau menenangkan (K-1) tahun 2015 sebesar 84,22%, kemudian kunjungan ibu
ibu ketika merasa cemas, takut, dan sedih, menyediakan waktu hamil lama (K-4) sebesar 75,21%, target cakupan K-1 sebesar
dan perhatian untuk mendengarkan keluhan ibu dan berusaha 97,9% dan K-4 minimal 88,6%, sasaran ibu hamil sekitar 96.072
membantu pekerjaan ibu, membantu menyediakan atau orang. Untuk tahun 2014 kunjungan K-1 sebesar 79,73%, untuk
memasak makanan bergizi bagi ibu, membantu ibu K-4 sebesar 72,75%. Untuk target K-1 Minimal 90%, untuk K-4
membelikan pakaian hamil (daster atau longgar yang nyaman minimal 84,8%, sasaran sekitar 59,281 orang. Tahun 2008
dipakai ibu), membantu melakukan pemijatan, memotivasi ikut kunjungan K-1 sekitar 31,88%, K-4 75,73%, target K-1 minimal
kegiatan senam ibu hamil, sering mengucapkan kata atau 86%, K-4 95,6%. Untuk sasaran ibu hamil sekitar 2.122 orang
kalimat yang menyatakan rasa perhatian dan kasih sayang, (Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Tenggara, 2016).
mengajak ibu refreshing seperti melakukan hobi memasak, Berdasarkan nilai standar pelayanan yang harus dicapai
menonton film, berenang, jalan-jalan ke taman, dan lainya, dalam pelayanan ANC untuk kunjungan lengkap ibu hamil
sering mengunjungi ibu, mendoakan keselamatan ibu dan janin target pada 2015 yaitu 95% dan paling sedikit 4 kali yaitu
di dalam kandungan, menyelenggarakan ritual adat istiadat minimal satu kali pada triwulan pertama, satu kali pada
seperti tradisi tujuh bulanan pada masyarakat Jawa, triwulan kedua dan dua kali pada triwulan ketiga umur
membahas dan memberikan nasihat tentang pengalaman kehamilan. Adapun pelayanan ANC ibu hamil sesuai standar
hamil dan melahirkan, bersedia mengantarkan ibu periksa adalah kunjungan ibu hamil sesuai standar adalah pelayanan
kehamilan, membantu memenuhi kebutuhan berupa yang mencakup minimal: (1) timbang badan dan ukur tinggi
perlengkapan dan peralatan selama kehamilan, menyediakan badan, (2) ukur tekanan darah, (3) skrining; status imunisasi
rumah sakit untuk proses persalinan kelak. tetanus (dan pemberian Tetanus Toksoid), (4) ukur tinggi
Manfaat dukungan suami pada ibu hamil adalah sebagai fundus; uteri, (5) pemberian tablet besi (90 tablet selama
berikut: menumbuhkan rasa percaya diri pada ibu hamil dalam kehamilan), (6) temu wicara (pemberian komunikasi
menghadapi proses kehamilan, persalinan, dan masa nifas, interpersonal dan konseling), (7) test laboratorium sederhana
mengurangi perasaan cemas, tertekan, dan kurang (Hb, Protein urine) dan atau berdasarkan indikasi (HbsAg,
diperhatikan pada ibu hamil dalam menjalani masa kehamilan, Sifilis, HIV, Malaria, TBC) (Depkes, 2015).
meningkatkan rasa tenang dan nyaman pada ibu hamil selama Dukungan suami mempunyai peran yang sangat
kehamilan, memperlancar proses persalinan secara normal, menentukan keberhasilan antenatal care karena kondisi fisik
membantu mempersiapkan ibu hamil dalam menghadapi maupun psikis ibu hamil akan turut menentukan keteraturan
persalinan dengan pasrah kepada Tuhan dan siap menerima antenatal care. Suami dapat berperan aktif dalam keberhasilan
kondisi apa pun, merencanakan persalinan aman dan antenatal care dengan jaln memberikan dukungan secara
pencegahan komplikasi selama kehamilan. emosional dan bantuan – bantuan praktis lainya.seperti
Penyebab kematian ibu pasca persalinan sebesar 52%, mengantar ibu antenatal care kepelayan kesehatan,
eklamsia 13%, infeksi 5% dan lain-lain 30%. Ditinjau dari data memberikan motivasi, memberikan informasi pentingnya
tersebut salah satu penyebabnya adalah kurangnya dukungan antenatal care.
keluarga selama kehamilan sehinnga ibu kurang termotivasi METODE
untuk memeriksakan kehamilannya pada pelayanan kesehatan
Jenis penelitian ini bersifat deskriptif korelasi. Rancangan
(Maternal Mortality, 2019)
penelitian ini adalah cross sectional. Penelitian ini dilakanakan
Menurut laporan Profil Kesehatan Indonesia di Sulawesi
pada bulan November- Desember 2019 di Klinik Wanti Mabar
Tenggara, untuk menurunkan angka kematian ibu telah
Hilir Kecamatan Medan Deli. Populasi yang digunakan dalam
dilakukan pelatihan bidan sebagai ujung tombak pelayanan
penelitian ini adalah semua ibu hamil yang datang
kesehatan ibu
memeriksakan kesehatan pada bulan November-Desember
j u r n a l
J KESEHATAN
KOMUNITAS
2019 di Klinik Wanti Mabar Hilir Kecamatan Deli Serdang
sebanyak 30 orang.

http://jurnal.htp.ac.id
03
Elsarika Damanik, et al Analysis of Husband's Support During Pregnancy Against Antenatal Care Visits Analisis Dukungan Suami Selama Kehamilan Terhadap Kunjungan Antenatal Care

Instrumen dalam penelitian ini menggunakan kuesioner. sedangkan


Sumber data penelitian ini terdiri dari dua sumber yaitu data
primer dan data sekunder. Analisis dalam penelitian
menggunkaan analisis univariat dan bivariate .Uji hipotesis
yang digunakan adalahn menggunakan uji Fisher Exact
Test.Instrumen dalam penelitian ini menggunakan kuesioner.
Sumber data penelitian ini terdiri dari dua sumber yaitu data
primer dan data sekunder. Analisis dalam penelitian
menggunkaan analisis univariat dan bivariate
.Uji hipotesis yang digunakan adalahn menggunakan uji Fisher
Exact Test.

HASIL
Tabel 1. DISTribuSi Dukungan Suami Terhadap Ibu Dalam
Melakukan Kunjungan Antenatal Care

Sumber : Data primer Tahun 2019


Dari tabel di atas dapat diketahui responden yang kurang
mendapat dukungan dari suami sebanyak 21 orang (30%).
Sedangkan responden yang mendapat dukungan suami
sebanyak 9 orang (70%).
Tabel 2. DISTribuSi FrekuenSi Kunjungan Antenatal Care
Pada Ibu Hamil

Tabel 2 menunjukkan bahwa responden yang kurang


teratur melakukan kunjungan antenatal care sebanyak 22
orang (73,3%) sedangkan rata rata kunjungan antenatal
care 2 ± kali. Sedangkan responden yang teratur
melakukan kunjungan sebanyak 8 (26,7%) rata rata
kunjungan antenatal care 4 ± kali.
ANALISI BIVARIAT
Tabel 3. TabuLASi Silang Antara Dukungan Suami Pada
Ibu Hamil Terhadap Kunjungan Antenatal Care

Berdasarkan tabel di atas dapat diketahui bahwa kunjungan


antenatal care ditemukan sebanyak 21 responden dimana
suami yang kurang mendukung dalam kunjungan antenatal
care yang tidak teratur ditemukan sebanyak 18 orang (85,7%)
teratur sebanyak 3 orang (14,3%). Kemudian dukungan suami
ditemukan sebanyak 9 responden dimana tidak teratur
melakukan kunjungan antenal care sebanyak 4 orang (44,4%)
dan teratur sebanyak 5 orang (55,6%).
Berdasarkan uji stasistik pada tabel 3, tabulasi silang tidak
bisa digunakan uji chi square karena terdapat satu sel nilai
expected count kurang dari 5. Untuk itu digunakan uji
alternatif chi square yakni Fisher's Exact Test. Berdasarkan uji
Fisher's Exact Test ditemukan p-value (0.032) lebih kecil dari
nilai ὰ ( 0,05).

PEMBAHASAN
Dukungan Suami Selama Kehamilan Terhadap Kunjungan
Antenatal Care.
Dukungan suami pada kategori kurang mendukung sebesar
21 responden (70%). Hasil ini sejalan dengan penelitian
Evayanti Yulistiana pada tahun 2015 di Puskesmas Wates
Lampung Tengah tahun 2014 yang menyatakan ibu yang tidak
mendapat dukungan suami dalam melaksanakan antenal
care lebih dominan ( 55%) (Evayanti, 2015). Peran suami
dibutuhkan untuk memenuhi kebutuhan pakaian ibu sekaligus
sebagai bentuk perhatian untuk menenangkan psikis karena
ibu merasa diperhatikan (Wahyuningsih & Tyastuti, 2018).
Selama hamil terjadi perubahan bentuk tubuh dan
pertambahan berat badan, ukuran tubuh ibu sesui dengan
usia kehamilan dan pertambahan berat badan janin sesuai
dengan usia kehamilan, perubahan hormon pada kehamilan
sehingga meningkatkan aktivitas kelenjar keringat, oleh
karena itu memerlukan pakaian yang lebih longgar dan besar,
dari ukuran sebelum hamil. Pakaian tersebut juga dapat
memberikan kenyamanan pada ibu, tidak mengganggu
pertumbuhan janin dan perkembangan janin. Ibu hamil sering
kali mengeluh kepanasan, mengeluarkan keringat yang
banyak, keringat yang banyak menyebab kan
ketidaknyamanan, kadang-kadang mengganggu tidur sehingga
ibu hamil merasa lelah karena kurang istirahat.
Selama hamil pertambahan berat badan, perubahan
hormon, perubahan bentuk postur tubuh, peningkatan
metabolisme, ibu mudah lelah, rasa tidak nyaman, nyeri
punggung, tidak bebas bergerak dengan kata lain
pergerakannya lebih lambat, oleh karena itu memerlukan
bantuan dari orang lain khususnya suami. Bagi suami yang
bekerja juga diharapkan membantu kegiatan ibu sehari hari
untuk meringankan pekerjaan ibu, menunjukkan perhatian
pada ibu sehingga ibu merasa senang walaupun pekerjaannya
tidak dibantu. Sebisa mungkin suami mengambil peran,
membantu sebelum berangkat atau sesudah pulang bekerja,
misalnya mengantar anak sekolah, menimbah air atau
membersihkan rumah dll. Ibu hamil sering mengeluh sakit
kepala, keluhan ini bisa dirasakan ibu hamil baik trimester 1,
trimester 2 maupun trimester 3 yang disebabkan oleh
kelelahan atau keletihan, spasme/ketegangan otot,
ketegangan otot mata, kongesti (akumulasi
04 Keskom, Vol. 7, No. 1 April 2021

abnormal/berlebihan cairan tubuh) (Wahyuningsih & Tyastuti, agar otot- otot jalan lahir longgar dan menyegarkan kebugaran
2018). Dinamika cairan syaraf yang berubah, maka untuk ibu. Suami
mencegah relaksasi untuk meringankan ketegangan/spasme,
massase leher dan otot bahu, tidur cukup pada malam hari dan
istirahat cukup pada siang hari, mandi air hangat, hindari hal
yang dapat menyebabkab sakit kepala (mata tegang, ruangan
sumpek, asap rokok, lingkungan sibuk), lakukan jalan santai di
udara segar, istirahat pada tempat yang tenang dan rileks,
lakukan meditasi atau yoga.
Ibu hamil membutuhkan gizi selama hamil. Kebutuhan gizi
merupakan salah satu yang penting untuk menunjang
kesehatan ibu dan janin dalam kandungan, kekurangan gizi
pada kehamilan dapat mengakibatkan pertumbuhan dan
perkembangan janin terganggu bahkan bisa terjadi
kecacatan dan kematian. Sementara pada ibu dapat
mengakibatkan anemia sehingga terjadi gangguan kontraksi
saat melahirkan dan perdarahan, oleh karena itu peran suami
sangat dibutuhkan untuk memenuhi kebutuhan makanan ibu
sehari-hari baik jumlah, jenis dan variasi makanan yang
diberikan, selain jadwal makan tiga kali sehari suami juga
diharapkan memberi makanan tambahan, ekstra antara jam
makan siang dan malam berupa buah-buahan, kacang ijo, roti
dll, agar tidak terjadi anemia. Status gizi merupkan hal yang
penting selama masa kehamilan karena faktor gizi sangat
berpengruh terhadap status kesehatan ibu guna pertumbuhan
dan perkembangan janin. Kondisi kesehatan ibu hamil sebelum
dan sesudah hamil sangat menentukan kesehatan ibu hamil.
Sehingga demi suksesnya kehamilan, keadaan gizi ibu pada
waktu konsepsi harus dalam keadaan baik dan selama hamil
harus mendapat tambahan energi, protein, vitamin, dan
mineral. Pada penelitian ini peran suami, kurang dalam
mendampingi ibu sewaktu kunjungan, selain itu ada juga yang
mengantar tetapi tidak sabar menunggu, bahkan tidak
menanyakan hasil pemeriksaan kesehatan yang dilakukan
pada ibu. Selama hamil ibu harus memeriksaan kehamilan
secara teratur untuk memeriksa kondisi kesehatan ibu dan
janin (Kusmiyati, 2009).
A k i b at p e r u b a h a n fi s i k p a d a i b u h a m i l te r j
a d i ketidaknyamanan pada kaki yaitu kram, pada penelitian ini
juga suami tidak melakukan bantuan untuk mengatasi
ketidaknyaman tersebut, tidak melakukan pemijatan ketika ibu
mengeluh, bahkan suami menganggap hal yang lumrah,
sedangkan akibatnya keluhan ini mengganggu istirahat ibu.
Kram pada kaki biasanya timbul pada ibu hamil mulai
kehamilan 24 minggu. Kram ini dirasakan oleh ibu hamil sangat
sakit. Kadang – kadang masih terjadi pada saat persalinan
sehingga sangat mengganggu ibu dalam proses persalinan.
Peran suami sangat dibutuhkan dalam membantu ibu
mengurangi rasa sakit (Wahyuningsih & Tyastuti, 2018).
Untuk melancarkan persalinan dan melancarkan aliran
darah, ibu sebaiknya melakukan senam hamil secara teratur
diharapkan menemani, mengingatkan ibu agar mengikuti
kelas hamil, jalan bersama di pagi hari untuk menghirup udara
segar. Pada penelitian ini suami pada umumnya tidak
meluangkan waktu dan mengingatkan ibu untuk melakukan
senam hamil.
Frekuensi Kunjungan Antenatal Care Ibu Selama Hamil
Hasil penelitian menunjukkan 70% ibu hamil melakukan
ANC
tidak teratur. Pada trimester pertama terdapat 9 orang yang
melakukan kunjungan, pada trimester sebanyak 13 orang dan
pada trimester tiga sebanyak 8 orang. Dari rata-rata
kunjungan tersebut ditemukan tidak semua ibu yang
melakukan antenatal care lengkap mendapat 14 T. Sebagian
besar tidak mendapat suntik TT, Test PMS dan temu wicara.
Berdasarkan nilai standar pelayanan yang harus dicapai dalam
pelayanan ANC untuk kunjungan lengkap ibu hamil 4 kali yaitu
minimal satu kali pada triwulan pertama, satu kali pada
triwulan kedua dan dua kali pada triwulan ketiga umur
kehamilan. Adapun pelayanan ANC mencakup 1 (Timbang)
berat badan: ukuran berat badan dalam kg tanpa sepatu dan
memakai pakaian yang seringan-ringannya. Berat badan
kurang dari 45 kg pada trimester III dinyatakan ibu kurus
kemungkinan melahirkan bayi dengan bayi berat lahir rendah.
Ukur (tekanan) darah; untuk mengetahui setiap kenaikan
tekanan darah pada kehamilan dan mengenali tanda-tanda
serta gejala preeklamsia lainnya, serta mengambil tindakan
yang tepat dan merujuknya : ukur (tinggi) fundus uterus.
Pemeriksaan abdominal secara seksama dan melakukan
palpasi untuk memperkirakan usia kehamilan; serta bila
umur kehamilan bertambah, memeriksa posisi, bagian
terendah janin dan masuknya kepala janin ke dalam rongga
panggul, untuk mencari kelainan serta melakukan rujukan
tepat waktu. Pemberian imunisasai (Tetanus Toksoid) TT
lengkap : Untuk mencegah tetanus neonatorum.
Asuhan pada trimester pertama adalah membangun
hubungan saling percaya antara petugas kesehatan dan ibu
hamil. Selanjutnya dilakukan deteksi masalah secara dini. Hal
ini dilakukan pada kunjungan pertama dan kedua. Deteksi
masalah dilakukan dengan periksa laboratorium untuk
mengetahui apakah ibu mengalami anemia defisiensi zat besi,
pre-eklampsia, edema, dan proteinuria. Jika hal ini ditemukan
maka ibu diberi informasi tentang asupan gizi (Syafrudin &
Hamidah, 2009). Pada trimester satu terjadi perubahan
hormon HCG yang menyebabkan mual muntah, sementara
pada trimester satu ini terjadi organogenesis atau
pembentukan organ–organ vital janin yang memerlukan
asupan gizi yang lengkap seperti karbohidrat, protein, lemak,
vitamin dan mineral (Wahyuningsih & Tyastuti, 2018).
Pada kunjungan ini juga diberi informasi tentang
persiapan persalinan yaitu pakaian ibu, pakaian bayi, tempat,
biaya serta pendamping persalinan, pemberian informasi
tentang prilaku hidup sehat yaitu makan seimbang untuk
pertumbuhan dan perkembangan janin dan untuk mencegah
terjadinya cacat,
05
Elsarika Damanik, et al Analysis of Husband's Support During Pregnancy Against Antenatal Care Visits Analisis Dukungan Suami Selama Kehamilan Terhadap Kunjungan Antenatal Care

stunting abortus dan berat janin sesui dengan umur kehamilan. penelitian ini adalah terdapat hubungan yang signifikan antara
Selain itu ibu harus melakukan personal hygiene dan vulva dukungan
hygiene untuk mencegah ketuban pecah dini dan istirahat yang
ibu sangant perlu dijaga untuk Misalnya cukup istirahat.
Istirahat yang cukup akan membantu ibu dalam menjaga
kehamilannya terutama pada trimester pertama karena janin
masih belum sempurna.
Hubungan Dukungan Suami Terhadap Keteraturan Kunjungan
Antenatal Care
Berdasarkan uji stasistik pada tabel tabulasi silang tidak bisa
digunakan uji chi square karena terdapat satu sel nilai expected
count kurang dari 5. Untuk itu digunakan uji alternatif chi
sguare yakni Fisher's Exact Test. Berdasarkan uji Fisher's Exact
Test ditemukan p-value < dari ὰ (0.032 <0,05), OR (5,487) dan
CI (95%). Dapat disimpulkan ada hubungan dukungan suami
dengan kunjungan antenatal care pada ibu hamil di Klinik
Wanti Mabar Hilir Medan Deli Tahun 2019. Hal ini sejalan
dengan penelitian yang dimana dukungan suami mempunyai
peran yang sangat menentukan keberhasilan antenatal care
karena kondisi fisik maupun psikis ibu hamil akan turut
menentukan keteraturan antenatal care (Evayanti, 2015).
Suami dapat berperan aktif dalam keberhasilan kunjungan ANC
dengan cara memberikan dukungan secara emosional dan
bantuan-bantuan praktis seperti mengantar ibu antenatal care
kelayanan kesehatan, memberikan motivasi, memberikan
informasi pentingya antenatal care. Pengertian tentang
peranannya yang penting ini merupakan langkah pertama bagi
seorang suami untuk dapat mendukung ibu agar teratur
melakukan kunjungan antenatal care.
Berdasarkan teori di atas menurut hasil penelitian ada
hubungan suami dengan kunjungan antenatal care pada ibu
hamil di Klinik Wanti Mabar Hilir Medan Deli Tahun 2019
disebabkan ibu yang kurang mendapat dukungan dari suami
cenderung tidak melakukan kunjungan antenatal care secara
teratur, hal ini disebabkan karna ibu tidak memiliki dorongan
atau motivasi dari suami seperti suami mengantar ibu
kelayanan kesehatan, suami bertanya tentang hasil
pemeriksaan, suami ikut masuk keruang periksa, suami
memberi informasi tentang pentingnya melakukan kunjungan
antenata care. Hasil penelitian ini juga menemukan akibat dari
kurannya dukungan suami pada ibu hamil, maka ditemui
responden pada trimester satu tidak melakukan kunjungan
hanya ketika mau melahirkan dan pada trimester 2 dan tiga
juga ditemukan ibu yang tidak melakukan kunjungan dengan
alasan tidak ada keluhan lagi.

KESIMPULAN
Distribusi frekuensi berdasarkan dukungan suami kurang
mendukung sebanyak 21 orang (70%), distribusi frekuensi
berdasarkan kunjungan responden ditemukan tidak teratur
sebanyak 22 orang (73,3%), dan Kesimpulan dari hasil
suami terhadap kunjungan Antenal care pada ibu hamil di
klinik Wanti Mabar Hilir 2019, dengan p-value = 0,032, OR
(5,487) dan CI (95%). Saran dalam penelitian ini adalah
diharapkan suami dapat memberikan dukungan bagi ibu
dalam melakukan kunjungan ANC selama kehamilan
kehamilan, dan Ibu juga harus teratur dalam melakukan
kunjungan ANC selama kehamilan untuk memastikan
kesehatan ibu dan janin.
Konflik Kepentingan
Tidak ada konflik kepentingan dalam penelitian ini.
Ucapan Terima Ka S ih
Peneliti mengucapkan terima kasih kepada responden
yang telah bersedia dan bekerjasama dalam proses
penelitian ini, peneliti juga mengucapkan terima kasih
yang tak terhingga kepada USM-Indonesia yang
telah memberikan dukungan terhadap peneliti
dalam melakukan penelitian ini.

DAFTAR PUSTAKA
Bobak. (2012). Buku Ajar Keperawatan Maternitas. EGC.
Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Tenggara. (2016).
Profil
Kesehatan Sulawesi Tenggara Tahun 2015.
h tt p s : / / d i n k e s . s u l t r a p r o v . g o . i d /
w p - content/uploads/Profile-Dinkes-2016-1.pdf
Evayanti, Y. (2015). Hubungan Pengetahuan Ibu dan
Dukungan Suami Pada Ibu Hamil Terhadap
Keteraturan Kunjungan Antenatal Care (ANC) di
Puskesmas Wates Lampung Tengah Tahun
2014. J u r n a l K e b i d a n a n , 1 ( 2 ) , 8 1 – 9 0 .
https://doi.org/https://doi.org/10.33024/jkm.v1i2
. 550
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kehamilan. (n.d.).
RetrievedDecember8,2020, from
https://acehmidwife.blogspot.com/2011/05/fakto
r
-faktor-yang-mempengaruhi.html
Handayani, R. (2018). Hubungan Dukungan Suami
Terhadap Kepatuhan Ibu Melakukan Kunjungan
ANC Di Poliklinik RSUD Kota Jakarta Utara. Jurnal
Online Keperawatan Indonesia, 2(1), 157–164.
Ichda Masrianto, Moh. Hakimi, M. A. (2001). Hubungan
Pengetahuan, Sikap Ibu Hamil Terhadap
Kunjungan Pelayanan Antenatal di Kecamatan
Kalimanah Kabupaten Purbalingga. Media
Penelitian Dan P e n g e m b a n g a n K e s e h a t
a n .
http://ejournal.litbang.kemkes.go.id/index.php/M
P K/article/view/909
Kusmiyati, Y. (2009). Perawatan Ibu Hamil (Asuhan Ibu
Hamil). Fitramaya.
Maternal mortality. (2019). WHO.
h tt p s : / / w w w. w h o . i n t / n e w s - r o o m /
f a c t - sheets/detail/maternal-mortality
06 Keskom, Vol. 7, No. 1 April 2021

Pengaruh Dukungan Suami Terhadap Istri yang


Mengalami Kecemasan Kehamilan. (n.d.). Retrieved
December 8 , 2 0 20 , f r o m
https://www.curhatbidan.com/kehamilan/pengaru
h-dukungan-suami-terhadap-istri-yang-mengalami-
kecemasan/
Sarwoko. (2016). Pengaruh Dukungan Suami Terhadap
Kunjungan Antenatal Care pada Ibu Hamil. Jurnal
K e b i d a n an , 8 ( 0 1 ) .
https://doi.org/10.35872/jurkeb.v8i01.336
Siti Rini Handajani. (2016). Komunikasi dalam Praktik
Kebidanan. Kementerian Kesehatan Republik
I n d o n e s i a .
http://bppsdmk.kemkes.go.id/pusdiksdmk/wp-
content/uploads/2017/08/Komunikasi-dalam-
Praktik-Kebidanan.pdf
Suryani, Utama, S. Y., & Suryanti, Y. (2017). Hubungan
Pengetahuan dan Dukungan Keluarga dengan
Kunjungan Antenatal Care pada Ibu Hamil di
Wilayah Kerja Puskesmas Olak Kemang Kota Jambi.
Jurnal Bahana Kesehatan Masyarakat, 1(1), 8–17.
Syafrudin & Hamidah. (2009). Kebidanan Komunitas.
ECG. Wahyuningsih, H. P., & Tyastuti, S. (2018).
Praktikum
Asuhan Kebidanan Kehamilan. In Kementrian
Kesehatan Republik Indonesia.

J ju r n al
KESEHATAN
KOMUNITAS

You might also like