Surat Lamaran Kerja Maya Ramadini

Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 2

Jakarta, 05 Maret 2012

Hal : Lamaran Pekerjaan


Kepada Yth.
Bapak/Ibu Direktur
RSUD Pendopo
di Tempat
Dengan hormat,
Melalui surat lamaran kerja ini, saya mengajukan diri untuk bergabung dengan Tim Perawat
Anestesi di RSUD Pendopo.
Data singkat saya, seperti berikut ini:
Nama
Jenis Kelamin
Tempat & tgl. lahir
Alamat
No. Telepon
e-mail
Status Perkawinan

: Maya Ramadini
: Perempuan
: Prabumulih, 31 Maret 1990
: Jl. Mangga No. 332 Prabumulih Utara, SUMSEL
: 085716246860 / 085268389320
: [email protected]
: Belum Menikah

Saya memiliki kondisi kesehatan yang sangat baik, dan dapat berbahasa Inggris dengan baik secara
lisan maupun tulisan. Latar belakang pendidikan saya sangat memuaskan. Saya telah memiliki
pengalaman yang cukup dalam bidang Keperawatan Anestesi.
Saat ini saya telah menyelesaikan pelatihan Keperawatan Anestesi dan mendapat nilai yang sangat
memuaskan. Saya senang untuk belajar, dan dapat bekerja secara mandiri maupun dalam tim
dengan baik.
Sebagai bahan pertimbangan, saya lampirkan :
1. Daftar Riwayat Hidup.
2. Fotokopi KTP.
3. Fotokopi ijazah
4. Fotokopi transkrip nilai.
5. Pas foto 4x6 sebanyak (2) lembar
6. Fotokopi sertifikat penunjang
Saya berharap Bapak/Ibu bersedia meluangkan waktu untuk memberikan kesempatan wawancara,
sehingga saya dapat menjelaskan secara lebih terperinci tentang potensi diri saya.
Demikian surat lamaran ini, dan terima kasih atas perhatian Bapak/Ibu.

Hormat saya,

Maya Ramadini

CURRICULUM VITAE
Nama

: MAYA RAMADINI, AMK

Tempat/Tanggal lahir

: Prabumulih, 31 Maret 1990

Jenis Kelamin

: Perempuan

Agama

: Islam

Status

: Belum menikah

No. Handphone

: 085716246860 / 085268389320

Alamat

: Jl. Mangga No. 332 Prabumulih Utara, SUMSEL

Riwayat Pendidikan:
Pendidikan Formal

POLTEKKES KEMENKES JAKARTA 3 (tahun 2008-2011)


SMA Negeri 3 Prabumulih (tahun 2005-2008)
SMP Negeri 1 Prabumulih ( tahun 2002-2005)
SD Negeri 14 Prabumulih (tahun 1996-2002)

Pendidikan non formal


-

Pelatihan Tambahan Ilmu Keperawatan Anestesi (19 Desember 2011 s.d 3 Maret 2012)
Pelatihan Basic Trauma Cardiac and Life Suport (BTCLS) ( 18 Januari 2011 s.d 22
Januari 2011 )
Seminar dan Workshop tentang Keperawatan Anestesi

Pengalaman Praktik Klinik (2008-2011)


No. Jenis Praktik Klinik
Waktu ( Semester )
1.
Keperawatan Medikal
Semester 3 dan 5
Bedah
2.
Keperawatan Jiwa
Semester 4
3.

Keperawatan Maternitas

Semester 4

4.

Keperawatan Anak

Semester 5

5.

Keperawatan Anestesi

Semester 5

6.

Keperawatan komunitas,
Keluarga dan Gerontik
Keperawatan Gawat
Darurat

Semester 6

7.

Semester 6

Tempat Praktik
RSUD Persahabatan dan RS.
Cipto Mangunkusumo
RSJ. Marzuki Mahdi dan
RSUP Persahabatan
Poli Kebidanan RSUP
Persahabatan, Puskesmas
Pulo Gadung, Puskesmas
Pondok Bambu
RS. Cipto Mangunkusumo,
RSUP Persahabatan
RSUD Karawang, RSU
Cibinong
Kab.Purwakarta, Kec.
Cakung
RS. Cipto Mangunkusumo
dan RSUP Persahabatan

Anda mungkin juga menyukai