Forensik PDF

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 51

FORENSIK

Seorang polisi menemukan mayat perempuan


tidak dikenal di sungai. Salah satu kemungkinan
mekanisme kematian pada mayat ini yang dapat
terjadi adalah...

1 a. Fibrilasi ventrikel
b. Hemokonstrasi darah
c. Edema paru
d. Spasme laring
e. Kerusakan batang otak
Warga menemukan jenazah perempuan hanyut di tepi
sungai. Di sekitar tempat ditemukan jenazah terdapat beberapa
pakaian seperti baju, celana dan kaos. Warga melaporkan pada
Polisi, kemudian Polisi meminta dokter Puskesmas untuk

2 mengidentifikasi penyebab kematian jenazah tersebut. Tindakan


apa yang dilakukan sebagai dokter Puskesmas?
A. Pemeriksaan adanya tanda kekerasan
B. Pemeriksaan diatom darah
C. Pemeriksaan tes apung paru
D. Pemeriksaan toksikologi
E. Pemeriksaan darah
Polisi menemukan jenazah bayi di tempat pembuangan
sampah. Pada pemeriksaan ditemukan luka lecet berbentuk seperti
bulan sabit di sekitar mulut, hidung dan pipi, luka lecet berwarna
kemerahan, perabaan kasar. Memar ditemukan disekitar luka lecet
dan selaput mukosa bibir. Wajah tampak gelap, sklera mata merah,

3
mukosa bibir dan ujung jari kebiruan. Ditemukan bendungan pembuluh
darah di semua organ dalam.
Pola luka pada jenazah bayi tersebut adalah?
A. Pola luka akibat pencekikan
B. Pola luka akibat pemukulan
C. Pola luka akibat pembekapan
D. Pola luka akibat benturan
E. Pola luka akibat penganiayaan
Ny. L 76 tahun menjalani perawatan di ICU selama 1
bulan dalam kondisi koma dan terpasang ventilator. Keluarga
mendatangi DPJP dan meminta dokter untuk menghentikan
segala tindakan karena keluarga tidak tega dengan kondisi

4
pasien. Termasuk jenis euthanasia apakah ini?
A. Aktif
B. Pasif
C. Volunter
D. Informed consent
E. Autonomi
Dr. A 35 tahun tetap melaksanakan tugas jaga
malam, walaupun sedang demam disertai nyeri
kepala. Pelanggaran apakah yang dilakukan dokter?

5 A. Administrasi RS
B. Hukum Pidana
C. KODEKI
D. Disiplin
E. Hukum perdata
SOAL
Seorang pasien di diagnosa suatu penyakit oleh dokter, dokter
mengatakan obat yang seharusnya digunakan sedang kosong dari
pabrik, ada obat lain yang serupa dan lebih bagus namun
mengandung babi. Pasien menolak karena alasan keagamaan.
Dokter pun menghormati keputusan pasien. Azas yang mendasari

6 keputusan dokter?
A. Contextual feature
B. Patient preference
C. Medical Indication
D. Quality of life
E. Utiitas
SOAL
Seorang anak membawa ayahnya ke RS , ayah menderita demensia
dan dokter menyarankan untuk dirawat inap terlebih dahulu,
anaknya pun setuju agak ayahnya bisa mendapat perawatan
terbaik. Namun pasien sendiri meminta rawat jalan saya dan tidak
mau rawat inap. Kaidah bioetik yang menjadi dilema dokter?

7 A.
B.
Justice dan beneficence
Emergency dan autonomy
C. Non-maleficence dan beneficence
D. Beneficence dan autonomy
E. Autonomy dan non maleficence
SOAL
Terjadi kecelakaan yang mengakibatkan banyak korban dan
dibawa ke IGD Rumah Sakit A, di RS A hanya ada 1 dokter dan 2
perawat, ada 10 korban dan ada 1 anak dari bupati setempat. Apa
yang seharunya dilakukan dokter?

8 A. Memeriksa anak bupati, sedangkan 2 perawat lainnya


menangani pasien lain
B. Memeriksa sesuai triase kegawat daruratan
C. Segera menelpon dokter lain untuk membantu menangani pasien
D. Memeriksa pasien sesuai urutan datang
E. Menyuruh perawat segera menangani anak bupati
SOAL
Seorang dokter hendak mengautopsi korban pembunuhan, namun
saat ini mayat sudah dalam kondisi membusuk. Mayat paling cepat
membusuk dalam kondisi?

9 A.
B.
C.
Korban tenggelam di sungai
Korban tenggelam di laut
Korban di kubur
D. Di tempat tidur
E. Sama semua
SOAL
Ny. Y, 35thn melapor ke polisi meminta dilakukan visum atas KDRT
yang dilakukan suaminya. Dari pemeriksaan , ditemukan memar
pada mata kanan pasien, kulit sekitar mata tampak bengkak 3 x
5cm, merah kebiruan, batas tegas, teraba hangat. Kesimpulan
yang ditulis pada visum?

10 A.
B.
Luka memar di mata kanan karena kekerasan tumpul
Luka memar di mata kanan akibat pukulan tersangka
C. Luka memar di mata kanan akibat dipukul
D. Luka memar di mata kanan akibat dipukul benda tumpul
E. Luka memar di mata kanan karena kontak benda tumpul oleh
tersangka
Seorang pasien datang ke IGD SOAL
dengan keluhan badan demam yang
semakin tinggi di sore hari, dokter mendiagnosa dengan tifoid, kemudia
dokter meberikan obat – obatan pada pasien dengan harga yang
mahal , untuk mengejar target mendapat komisi dari perusahaan obat
tersebut. Akibat dari perbuatannya, dokter mendapat sanksi, setelah

11
hukumannya selesai, hak dokter dikembalikan. Yang berwenang dalam
mengatur kebijakan tersebut?
A. MKEK
B. MKDKI
C.IDI
D.Dinas Kesehatan
E. Menteri kesehatan23
Tn. J 45thn meninggal, namun SOAL
keluarga selama ini tidak mengetahui
apa sebenarnya penyakit yang diderita. Dokter mendiagnosa pasien
dengan HIV(+), saat ini keluarga menanyakan penyakit yang dialami
Tn. J. Hal yang perlu dilakukan dokter?
A. Memberitahu keluarga pasien tentang penyakit yang diderita

12 pasien
B. Tetap tidak memberitahu karena itu rahasia pasien
C.Memberitahu penyakit pasien kepada KKI
D.Memberitahu penyakit pasienkepada IDI
E. Memberitahu penyakit pasien ke lurah setempat
SOAL
Nn. Risa 19thn, meninggal mendadak setelah tenggelam di kolam
renang , diketahui ia baru ingin belajar berenang, dan tidak sengaja
terpeleset di kolam yang dalam. Pada pemeriksaan mayat ditemukan
tubuh basah dan kutis anserina (+). Penyebab kematian?

13
A.Intoxication
B.Secondary
drowning C.Dry
drowning
D. Wet Drowning
E. Immersion drowning
SOAL
Pria 23 tahun dibawa orang tua nya ke poliklinik untuk periksa
kesehatan, setelah hasil pemeriksaan jadi ternyata pasien tekena Sifilis,
keesokan harinya orang tua pasien datang dan menanyakan penyakit
yang di derita anaknya. Bagaimana tindakan dokter yang benar pada
orang tua pasien?

14 A. Tidak memberitahu diagnosa dan meminta agar bertanya pada


pasien
B. Memberitahukan langsung pada orang tua pasien.
C. menyuruh orang tua membawa pasien bersamanya, dan dokter
akan memberitahukan bersamaan
D. Memberitahu orang tua pasien dan menyuruh orang tua pasien
berpura – pura tidak tahu
E. Semua salah
SOAL

Terjadi kecelakaan , pesawat jatuh dan potongan korban


ditemukan dengan kondisi tidak utuh. Cara identifikasi terbaik ?
A. Identifikasi pakaian

15 B.Identifikasi gigi
C.Identifikasi DNA
D.Identifikasi tulang - belulang
E.Identifikasi darah
SOAL
Seorang pilot hendak bertugas, tiba – tiba merasakan kepala berat
dan badan tidak enak, tidak lama kemudian pasien minum air dan
kejang. Ternyata pasien memang memiliki riwayat kejang
sebelumnya. Setelah pasien sadar, dokter meminta izin untuk
melaporkan kondisi pasien ke atasan, dan menyarankan pasien

16 untuk tidak menerbangkan pesawat lagi. Sikap dokter yang harus


dilakukan?
A. Memberi pasien obat dan memberitahukan pada atasan pasien
B. Memberi obat dan menyarankan untuk cuti sementara
C. Merujuk pasien ke spesialis
D. Menyarankan pemeriksaan penunjang dan merujuk ke spesialis
E. Memberi pasien cuti sampai sembuh
SOAL
Seorang wanita ditemukan polisi di pinggir jalan dengan ada luka
pada bagian dada, setelah dilakukan visum didapatkan luka
berukuran 4 x 2 cm dengan tepi luka rata , tidak ada jembatan
jaringan luka, setelah diperiksa , luka tersebut menembus
mengenai jantung sehingga pasien harus menjalani perawatan

17 intensif, setelah dirawat beberapa hari, pasien sembuh dan boleh


pulang.
Klasifikasi derajat luka ini?
A. Luka Ringan
B. Luka Sedang
C. Luka Berat
D. Luka tusuk
E. Luka gores
SOAL
Seorang perawat mengambil kantong darah untuk 2 pasien secara
bersamaan, karena lokasi bed pasien bersebelahan, dan perawat
terburu – buru, kantong darah tertukar. Setelah 5 menit transfusi
dilakukan, kedua pasien nampak mengalami sesak nafas dan
memegang dada mereka, perawat segera menghentikan transfusi,

18
dan dilakukan resusitasi, namun kedua nyawa pasien tidak dapat
tertolong. Kejadian itu disebut dengan ?
A.Kejadian potensi cedera
B.Kejadian tidak cedera
C.Kejadian tidak diharapkan
D.Kejadian nyaris cedera
E.Kejadian sentinel
SOAL
Seorang anak 6 tahun dibawa ke IGD oleh polisi dan warga sekitar
setelah mengalami tabrak lari, anak mengalami penurunan
kesadaran. Pem.Fisik : terdapat perdarahan keluar dari hidung dan
telinga. Orang tua pasien tidak dapat dihubungi. Tindakan yang
seharusnya dilakukan oleh dokter IGD ?

19 A.Menolong pasien sesuai standar dan prosedur operasional


B.Segera merujuk pasien ke RS yang lebih lengkap
C.Menunggu orang tua atau wali untuk meminta ijin tindakan
D.Meminta ijin tindakan kepada polisi
E.Menghubungi komite medik RS untuk meminta jin tindakan
SOAL
Seorang pria 45thn, dibawa ke IGD oleh keluarga dan polisi setelah
mengalami KLL, pasien tidak sadarkan diri , dokter akan melakukan
tindakan , setelah memberi penjelasan dokter hendak meminta
inform consent. Dokter akan meminta informed consent kepada?

20
A.Anak
B.Istri
C.Ibu
D.Ayah
E.Paman
SOAL
Warga menemukan mayat bayi di dalam sebuah kardus di pinggir
kali, mayat bayi dibawa oleh penyidik ke instalasi forensik dan
dilakukan tes apung paru dengan hasil (+), maksud dari hasil
tersebut adalah ?

21 A.Bayi mati saat dilahirkan


B.Bayi viabel
C.Bayi sudah pernah bernafas
D.Bayi mati tenggelam
E.Bayi hidup
SOAL

22
SOAL
Seorang wanita 25 tahun, korban pembegalan, dibawa ke UGD RS.
Pada pemeriksaan fisik ditemukan luka bacok pada lengan bawah
kanan,punggung kanan. Setelah dilakukan perawatan luka di kamar
operasi, pasien dirawat inapkan. Setelah 3 hari perawatan pasien
meninggal akibat sepsis. Visum apa saja yang diberikan kepada

23
penyidik ?
A.Visum sementara dan visum lanjutan
B.Visum lanjutan dan visum jenazah
C.Visum tetap dan visum jenazah
D.Hanya visum jenazah
E.Visum definitive dan visum jenazah
Bayi dibuang di Gorong-gorong. Hasil pemeriksaan luar
didapatkan PB 48 cm, BB 3100 gram, LK 35 cm, kuku
melawati jari, putting susu terlihat jelas, testis sudah turun
ke dalam scrotum, memar tepat di pertengahan kepala.
SOAL Hasil pemeriksaan dalam didapatkan paru mottle pink,
menutupi sebagian jantung, perabaan seperti spons,

24
pada kepala didapatkan perdarahan difus di sepanjang
falk serebri, didapatkan penulangan di distal femur
diameter 0,5 cm. Apakah teknik otopsi yang harus
dilakukan pada kasus ini?
a. Docimacia pulmonum hidrosaticum
b. Breslau second life
c. Open window
d. Wreden wendt
e. Cranium slicing

.
SOAL
Warga menemukan mayat bayi di dalam sebuah kardus di pinggir
kali, mayat bayi dibawa oleh penyidik ke instalasi forensik dan akan
dilakukan pemeriksaan untuk mengetahui apakah bayi tersebut lahir
hidup atau mati, permeriksaan yang dapat dilakukan adalah ?

25
A.Tes apung paru
B. Tes getah paru
C.Tes viabilitas
D.Tes toksikologi
E.Tes berat jenis darah
SOAL
Seorang pria ditemukan tewas, diduga akibat pembunuhan,
disamping korban ditemukan beberapa pisau, luka bekas tusukan
terdapat di dada korban dengan panjang luka 9cm dengan
dalam luka 19cm. Perkiraan ukuran pisau yang digunakan

26 tersangka?
A. Panjang pisau 21cm dan lebar 7 cm
B. Panjang pisau 21cm dan lebar 11 cm
C. Panjang pisau 17cm dan lebar 6 cm
D. Panjang pisau 18cm dan lebar 7 cm
E. Panjang pisau 16cm dan lebar 9cm
SOAL

Seorang anak laki berusia 45 tahun tewas di dalam gudang


perkantoran dengan memegang senjata api. Pada pelipis kiri
ditemukan luka tembak masuk dan diklasifikasikan debagai luka

27 tembak sangat dekat. Ciri luka tembak korban ?

A. Kelim Api
B. Kelim jelaga
C. Kelim tato
D. Stelata
E. jejas laras
SOAL

Seorang dokter internsip menjalankan praktek di klinik dokter


spesialis untuk menggantikan dokter spesialis yang sedang
menunaikan ibadah haji. Dokter ini melanggar?

28 A. Misconduct
B. Negligence
C. Malfeance
D. Lack of skill
E. Misfeacne
SOAL

Ny. Y, meninggal ketika melahirkan anak keduanya dengan cara


persalinan normal, diketahui penyebabnya adalah emboli air
ketuban. Kejadian tersebut termasuk?

29 A. Unforseeable risk
B. Near miss
C. Acceptanle risk
D. Malpractice
E. Nonfeasance
SOAL

Dokter asnita didatangi oleh polisi, untuk memastikan kematian


jenazah korban KLL. Dari pemeriksaan nampak lebam mayat, kaku
mayat, penurunan suhu tubuh, tonus otot menghilang dan relaksasi.

30
Yang tidak termasuk tanda pasti kematian?

A. Tonus otot menghilang dan relaksasi


B. Lebam mayat
C. Kaku mayat
D. Penurunan suhu tubuh
E. Tonus otot menghilang dan penurunan suhu tubuh
SOAL

Seorang pasien dibawa anaknya ke RS , karena pasien menderita


demensia, dengan harapan ibunya bisa dirawat dengan baik
sementara di RS, setelah dilakukan pemeriksaan, dokter menytejui

31
untuk pasien rawat inap, namun mengetahui hal itu, pasien meminta
pulang , menolak di rawat inap. Asas etik apa yang menjadi dilema?
A. Justice dan autonomy
B. Emergency
C. Non-maleficence dan beneficence
D. Beneficence dan justice
E. Beneficence dan autonomy
SOAL
Korban wanita, 26thn datang ke polisi melaporkan kasus
pemerkosaan yang dilakukan oleh sahabat kekasihnya. Dilakukan
pemeriksaan untuk membuktikan adanya persetubuhan. Lokasi
pengambilan cairan mani untuk dilakukan tes?

32 A.Cairan tubuh korban


B. Vulva
C.Portio
D.Forniks Posterior
E.Forniks Lateral
SOAL
Korban wanita, 26thn datang ke polisi melaporkan kasus
pemerkosaan yang dilakukan oleh sahabat kekasihnya, dengan
ancaman akan dibunuh, bila korban tidak menururti kemauan
pelaku. Pasal yang mengatur lama hukuman yang akan diterima

33
pelaku?
A.Pasal 285 KUHP
B.Pasal 286 KUHP
C.Pasal 287 KUHP
D.Pasal 284 KUHP
E.Pasal 288 KUHP
SOAL

Seorang pasien datang ke poliklinik, saat hendak diambil darah,


pasien segera menggulung lengan bajunya dan mengulurkan
lengan. Termasuk jenis informed consent apakah ini?

34
A. Expressed consent
B.Presumed Consent
C.Implied Consent
D.Oral Consent
E. Written Consent
SOAL
Seorang pria ditemukan di kamar terkunci dalam kondisi meningal.
Dari hasil pemeriksaan ditemukan luka lecet melingkar pada leher,
mendatar. Hasil pemeriksaan lain yang mendukung penyebab

35
kematian korban adalah...

A. Lidah terjulur
B. Lidah tidak terjulur
C. Simpul hidup
D. Tali mendekati korban
E. Alur jerat di atas cartilago thyroid
SOAL
Sesosok mayat ditemukan di kali, tenggelam. Dilakukan pemeriksaan
ditemukan ujung ujung jari mengkerut, lebam mayat merah cerat di
punggung hilang dengan penekanan. Membran timpani ruptur
dengan ujung tumpul, jantung terdapat emboli udara, paru
terdapat udara dan penumothoraks. Penyebab kematian korban

36 tsb?
A. Sakit jantung
B. Trauma thoraks
C. Tenggelam
D. Pembuluh darah pecah
E. Dekompresi/barotrauma
SOAL
Seorang anak laki berusia 45 tahun tewas di dalam gudang
perkantoran dengan memegang senjata api. Pada pelipis kiri
ditemukan luka tembak masuk dan diklasifikasikan debagai luka
tempel.Ciri luka tembak korban ?

37 A. Kelim Api
B. Kelim jelaga
C. Kelim tato
D. Stelata
E. smoke effect
Mayat X diperiksa oleh dokter Arta yang ditemukan di
gudang tadi pagi.pada pemeriksaan ditemukan livor mortis
berwarna merah cerah. Rigor mortis ditemukan diseluruh
tubuh. Apa kemungkinan penyebab kematian pada kasus

38
tersebut?
SOAL
a. Keracunan sianida
b. Keracunan fosfat
c. Keracunan
monoksida
d. Asfiksia
e. Keracunan opium
SOAL

Dhea 19 tahun meninggal setelah beberapa hari dirawat di Rumah Sakit,


diketahui 7 hari yang lalu ia dtemukan tenggelam di kali dekat rumahnya , akibat
terpeleset saat hujan deras. Saat itu nyawanya berhasil tertolong dan mendapat

39
perawatan di rumah sakit. Beberapa hari terakhir ini, kondisinya mulai menurun.
Penyebab kematian?
A. Intoxication
B. Secondary drowning
C.Dry drowning
D. Wet Drowning
E. Immersion drowning
SOAL
Seorang mayat ditemukan di pinggir sungai, mayat masih dapat
dikenali sebagai seorang wanita dan sudah tercium bau busuk
yang nyata. Saat diperiksa tampak kehijauan pada perut kanan
bawah, banyak larva lalat, dan bau gas busuk yang nyata.
Perkiraan lama kematian?

40 A.48 – 72jam
B.36 – 48jam
C.< 36jam
D.24jam
E.18-24jam
SOAL
Seorang laki – laki penderita Gastritis sudah mengantri untuk bertemu
dengan dokter A, tiba – tiba perawat mebawa seorang pasien dan
ingin masuk lebih dahulu, diketahui pasien tersebut merupakan
sahabat dari Dokter A. Dokter A menyampaikan pada perawat,
bahwa tetap harus sesuai dengan antrian. Asas etik apa yang

41 menjadi landasan tindakan dokter?


A. Justice
B. Emergency
C. Non-maleficence
D. Beneficence
E. Autonomy
SOAL
Terjadi bencan longsor 4jam yll di Desa Rejoso, Tim identifikasi
mengamankan lokasi dan saat ini sedang melakukan olah TKP.
Setelah olah TKP selesai dilakukan identifikasi post mortem. Apa
tahapan selanjutnya ?

42 A. Mortuary
B.Rekonsiliasi
C.Debriefing
D.Evaluasi
E.Informasi ante mortem
SOAL
Seorang dokter internship diminta untuk menggantikan praktek dokter
Spesialis yang berhalangan hadir. Dalam melakukan praktek
tersebut, dokter internship tersebut melanggar?

43
A. Hukum Pidana
B. Profesionalisme
C. UU Praktik Kedokteran
D. Pelanggaran Etika
E. Pelanggaran Kedisiplinan
SOAL
Polisi menemukan sesosok mayat dibawah jembatan dengan posisi
terlentang, setelah dilakukan identifikasi dan pemeriksaan,
ditemukan lebam dibagian punggung yang tidak hilang dengan

44
penekanan . Kondisi tersebut disebut dengan
?
A. Luka memar
B. Livor mortis
C. Rigor Mortis
D. Cadaveric spasm
E. Alor Mortis
SOAL
Seorang mayat perempuan ditemukan di kamar hotel. Ditemukan
lebam di daerah punggung yang hilang dengan penekanan. Dokter
saat itu tiba di TKP pukul 09.00 20-08-2018. pada daerah leher juga
ditemukan adanya lecet dan memar kemerahan. Perkiraan saat

45 kematian?
A. 20-08-2018 Pkl 08.30
B. 20-08-2018 Pkl 04.00
C. 20-08-2018 Pkl 01.00
D. 19-08-2018 Pkl 23.00
E. 19-08-2018 Pkl 21.00
Tn. Y 50 tahun dirawat di ICU dan keesokan harinya
pasien meninggal dunia. Keluarga ingin mengetahui
penyebab kematiannya. Jenis autopsi yang dilakukan
yaitu?

46 A. Autopsi klinik
B. Autopsi forensik
C. Autopsi anatomi
D. Autopsi legal
E. Autopsi medikolegal
Tn. Danu 40 tahun ditemukan meninggal di tengah jalan
saat sedang hujan dengan pakaian terbakar dan robek-
robek. Pada pemeriksaan luar ditemukan bercak kebiruan
seperti cabang pohon disekitar area dada.
Apakah nama tanda tersebut?

47
SOAL
A.
B.
Metalisasi
Arborescence mark
C. Joule burn
D. Magnetisasi
E. Gambaran merupakan gabungan trauma listrik, panas
dan ledakan udara
SOAL
Seorang korban pelecehan datang ke dokter diantar penyidik
untuk dilakukan visum, diketahui kejadian pelecehan itu sudah 2
hari yang lalu. Tindakan dokter?

48
A. Menolak visum karena sudah lewat 2 hari
B. Meminta pasien membawa barang2 saat kejadian pelecehan
C. Membuat visum dengan hasil pemeriksaan saat itu
D. Menolak visum karena pasien tidak langsung datang saat
setelah kejadian
E. Melakukan visum dengan syarat pasien berpakaian seperti saat
kejadian
SOAL
Seorang pria meninggal karena sakit yang di deritanya,ketika
mengetahui kondisinya semkain memburuk, ia telah berpesan
epada dokter, bahwa semua organ tubuhnya yang masih dapat
berfungsi akan di sumbangkan ke orang yang membutuhkannya.
Ketita pasien meninggal, dokter menyampaikan hal itu pada

49 keluarga pasien, tetapi keluarga pasien menolak nya. Azas yang


mendasari keputusan dokter?
A. Contextual feature
B. Patient preference
C. Medical Indication
D. Quality of life
E. Utiitas
SOAL
Warga menemukan mayat bayi di dalam sebuah kardus di pinggir
kali, BB 2700gram, PB 48cm, verniks kaseosa (+), susu dilambung (-),
tali pusat belum terpotong. Kematian bayi ini diatur pada ?

50
A.Pasal341-343 KUHP
B.Pasal 31-34 KUHP
C.Pasal341-343 KUHAP
D.Pasal 31-34 KUHAP
E.Pasal 341KUHAP

Anda mungkin juga menyukai