Knowledge Sharing Agenda II

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 45

A N E K A

Strategi Pembelajaran
Agenda II ( Nilai Nilai Dasar ASN)
Knowledge Sharing
Pelatihan Dasar CPNS P3K Bangkom ASN
Lembaga Admistrasi Negara
PERKENALAN
Puslatbang PKASN
4

Widyaiswara Ahli Madya

 Puslatbang PKASN LAN


 081323872008
[email protected]
 Bogor, 17/09/1961
Overview Substansi Modul StragtegiPembelajaran
DASAR HUKUM

 Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara;

 Peraturan Pemerintah No. 11 Tahun 2017 tentang Manajemen PNS sebagaimana


telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2020;

 Peraturan LAN Nomor 1 Tahun 2021 tentang Pelatihan Dasar Calon PNS
(18 Januari 2021).

Dwi Rahmanendra, 2021


TUJUAN DAN KOMPETENSI

Dwi Rahmanendra, 2021


KURIKULUM, KOMPETENSI DAN SASARAN
PELATIHAN DASAR CPNS
KURIKULUM : KOMPETENSI : FUNGSI ASN : SASARAN :
A.Pembentukan Karakter 1. Menunjukkan SPBN UU ASN, Psl 10 : PNS Profesional
1. SPBN 2. Mengaktualisasikan NND 1. Pelaksana Kebijakan yang Memiliki
(WK&NBN, AIK & KBN) 3. Mengaktualisasikan KPPNS Publik;
2. NND PNS (A-N-E-K-A) 4. Menunjukkan KTBT 2. Pelayan Publik; dan
Karakter Sebagai
3. K&P PNS DALAM NKRI 3. Perekat & Pemersatu Pelayan
(MASN, WoG, & PP) Bangsa. Masyarakat
4.Habituasi (Aktualisasi)
5.Orientasi (KP SDM, DK, 1 2 3
MTSL, OVERVIEW &
REVIEW) SPBN NND K&P PNS

B. Penguatan KTBT
1. Administratif 4
2.Substantif HABITUASI

By : Dwi Rahmanendra,2019
Agenda pembelajaran ini membekali peserta
dengan nilai-nilai dasar yang dibutuhkan dalam
menjalankan tugas jabatan PNS secara profesional
TUJUAN sebagai pelayan masyarakat yang meliputi 5
kemampuan berakuntabilitas, mengedepankan
PEMBELAJARAN kepentingan nasional, menjunjung tinggi standar
AGENDAII etika publik, berinovasi untuk peningkatan mutu
pelaksanaan tugas jabatannya, dan tidak korupsi
dan mendorong percepatan pemberantasan
korupsi di lingkungan instansinya.

Amanat Pembelajaran
Seluruh Mata Pelatihan tersebut dirancang dan disampaikan secara terpisah
dalam satu kesatuan untuk mencapai tujuan Kurikulum pembelajaran
agenda Nilai-nilai Dasar PNS, dengan memberi penekanan pada
kemampuan dalam memaknai dan menginternalisasi nilai-nilai dasar PNS.
ALUR PIKIR PROSES PENYUSUNAN RANCANGAN AKTUALISASI LATSAR CPNS
Environmental Scanning Teknik Teknik Tapisan Pernyataan negatif, Teknik Teknik Konsultasikan dgn
(Sikap Peduli & Kritis)* Issue Scan* Isu: APKL/USG* singkat, jelas, ada Fishbone* Problem Solving* Mentor
fokus, lokus, waktu.
Role Models
Pengertian Isu :
 Hangat Wujudkan
Identifikasi Deskripsikan Tetapkan Buatlah Temukan Carilah
dibicarakan Gagasan dlm
Isu (3) Isu (3) Core Isu (1) Rumusan Isu Penyebab Isu Gagasan Kreatif
 Kesenjangan Kegiatan (Min. 4)
(Masalah)
MP. Agenda III

Refleksikan kondisi di  Data/Fakta Konsultasikan Uraikan langkah-langkah sistematis dan rinci Rumuskan
Instansi dgn MP Agenda  Penyebab dgn Mentor untuk melakukan suatu Kegiatan. Tahapan Kegiatan
III (MASN, WoG dan PP)  Dampak
 Agenda III
Produk yang dihasilkan dari setiap Kegiatan atau Rumuskan
Sumber Isu : Lingkup Isu : Tahapan Kegiatan, yg sekaligus sbgi bukti belajar. Output/Hasil
 Individu  Tusi Jabatan
 Unit Kerja  Tusi Unit Kerja
 Organisasi  Tusi Organisasi Jelaskan kaitan Kegiatan dengan MP. Agenda III dan uraikan Keterkaitan
bagaimana penerapan MP. Agenda II dalam pelaksanaan Kegiatan tsb. Substansi MP

Uraikan kontribusi hasil kegiatan terhadap Kontribusi Visi/


pencapaian Visi/Misi/Tusi/Tujuan Organisasi. Misi/Tusi/Tujuan

Uraikan kontribusi hasil kegiatan terhadap Penguatan Nilai


By : Dwi Rahmanendra.2020
CATATAN : )* MP. Analisis Isu Kontemporer, Agenda SPBN Penguatan Nilai Organisasi. Organisasi
Pembentukan nilai-nilai dasar akuntabilitas pada peserta Diklat melalui pembelajaran
yang terkait dengan nilai-nilai dasar akuntabilitas, konflik kepentingan dalam
Akuntabilitas masyarakat, netralitas PNS, keadilan dalam pelayanan publik, sikap serta perilaku
konsisten
Nilai Nilau Dasar ASN
Pembentukan Karakter melalui penanaman nilai nilai Pancasila dalam menumbuhkan
Nasionalisme nasionalisme Aparatur Sipil Negara (ASN) sebagai pembuat dan pelaksana kebijakan
publik, pelayan publik, dan sebagai perekat persatuan dan kesatuan bangsa,

Pembentukan nilai-nilai dasar etika publik pada peserta Diklat melalui


Etika Publik pembelajaran kode etik dan perilaku pejabat publik, bentuk-bentuk kode
etik, penerapan kode etik PNS.

Pembentukan nilai dasar inovatif dan komitmen mutu pada peserta


Komitmen Mutu Pelatihan, melalui pembelajaran tentang efektivitas, efisiensi, inovasi dan
kualitas penyelenggaraan pemerintahan, dan konsekuensi dari perubahan
II

Pembentukan nilai-nilai dasar anti korupsi pada peserta Pelatihan melalui


Anti Korupsi pembelajaran penyadaran anti korupsi, menjauhi perilaku korupsi, membangun
sistem integritas, dan proses internalisasi nilainilai dasar anti korupsi.
Akuntabilitas
Konsep Akuntabilitas

Mekanisme Logika, dan


operasionalisasi Akuntabilitas
Mengaktualisasikan
Akuntabilitas dalam Nilai Nilai Dasar
kontek Organisasi Akuntabilitas Dalam
Melaksanakan
Tugas Jabatannya
Menjadi PNS yang
akuntabel

Studi kasus
Nasionalisme
Nilai Pancasila Dalam
Menumbuhkan Nasionalisme

ASN Sebagai Pelaksana


Kebijakan Publik
Mengaktualisasikan
ASN Sebagai Pelayan Nilai Nilai Dasar
Publik Pancasila Dalam
Melaksanakan
Tugas Jabatannya
ASN Sebagai Perekat
dan Pemersatu Bangsa

Studi kasus
Etika Publik
Kode Etik dan Perilaku Pejabat
Publik

Bentuk Bentuk Kode Etik dan Mengaktualisasikan


Implikasinya
Nilai Nilai Dasar
Etika Publik Dalam
Ilustrasi Penerapan Etika Melaksanakan
Publik Tugas Jabatannya

Studi kasus
Komitmen Mutu

Efektivitas, Efesiensi, Inovasi,fan


Mengaktualisasikan
Mutu Dalam Penyelenggaraan
Pemerintahan dan Pelayanan tindakan yang
Publik menghargai
efektivitas, efesiensi,
Penerapan Inovasi dan inovatif, dam kinerja
Komitmen Mutu yang berorientasi
mutu dalam
penyelenggaraan
pemerintahan dan
Studi Kasus pelayanan publik
Anti Korupsi
Sadar Anti Korupsi

Semakin Jauh Dari Korupsi Mengaktualisasikan


sikap dan perilaku
Membangun Sistem yang amanah, jujur,
Integritas dan mampu
mencegah
terjadinya korupsi di
Pembiasaan Nilai nilai
lingkungannya
Anti Korupsi

Studi kasus
Kedudukan dan Peran ASN dalam NKRI
o Oreintasi Pada
Globalisasi Pluralitas kepentingan
Publik
o Pelayanan Publik o Mengutamakan
o Profesional kepentingan
o Kompetensi Publik
(Pengetahuan, o Etika publik
Perilaku, Skill) o Nilai-nilai publik
o Etika Profesi o Public trust
o Memahami bidang
tugas
o Berorientasi pada o Pemersatu bangsa
mutu/kualitas; o Pengawal negara
o Budaya Pelayanan o Mementingkan kepentingan
ASN negara
o Tidak Diskriminatif o Loyalitas pada negara bukan
o Membangun yang lainnya
kepercayaan publik o Semangat Nasionalisme
Desentralisasi o Wawasan Kebangsaan
o Menciptakan kondisi aman dan
damai
Bahan Tayang Adi Konflik o Keragaman/pluralisme
Suryanto
 Pastikan bahwa tujuan pembelajaran tercapai
secara efektif.
 Perhatikan betul Time Management
 Pilihlah metode/teknik pembelajaran yg sesuai
 Lakukan evaluasi dan buat rencana
implementasi.
 Jangan lupa bahwa strategi belajar pada Diklat
Aparatur adalah Andragogi, bukan Paedagogi.
Apersepsi

Pembukaan
Motivasi

Memberi Acuan
Eye Contact

Bahasa Komunikatif

Inti Materi Yang Sistematis


Pelajaran
Tanggap / Respon

Jaga Suasana

Selang Seling
Membimbing Peserta Membuat
Rangkuman

Mengakhiri
Melakukan Evaluasi
Kegiatan

Melakukan Tindak Lanjut


ENAM LEVEL RANAH KOGNITIF
ANDERSON & KREATHWOHL (2001)
Creating (mencipta)  (C6)

Evaluating (menilai)  (C5)

Analyzing (menganalisis,
mengurai)  (C4)

Applying (menerapkan)  (C3)

Taksonomi Bloom Yang Sudah


Understanding (memahami) 
(C2)
Disesuaikan oleh Anderson &
Kreathwohl (2001) pada
Remembering (mengingat)  Ranah Kognitif
(C1)
LATSAR CPNS BLENDED LEARNING

1 2 3 4

MOBILE LEARNING DISTANCE LEARNING PEMBELAJARAN KLASIKAL PKTBT

• Terdiri dari pembelajaran • Diselenggarakan di • Penguatan


secara daring dan Lembaga Pelatihan
aktualisasi di tempat kerja
Kompetensi Teknis
• 6 Hari Pelatihan (62 JP) Bidang Tugas
• Dikelola LAN dan Lemdik
• Pembelajaran terintegrasi dalam (Instansi asal
mandiri SMARTBANGKOM C5, C6 Peserta)
• Dikelola oleh LAN • 192+25+320
• 16 Hari @ 3 JP
C1 & C2 C3, C4 INTEGRITAS PROFESIONAL INOVATIF PEDULI
STRATEGI PEMBELAJARAN UNTUK MEMBENTUK C3, C4, C5, DAN C6
MELALUI DISTANCE LEARNING & KLASIKAL

A A N
MGT
N ASN GAGASAN
KREATIF

KASUS
E PENYEBAB WoG PENYEBAB (Berbasis E
ISU)

K
KEGIATA
YANLI N
K K A K

Pembentukan C3 C4 Pembentukan C3 C4 Pembentukan C3, C5 & C6


C5 Untuk Agenda II C5 Untuk Agenda III
DISTANCE LEARNING: PEMBELAJARAN DARING

Smartbangkomasn LAN

INTEGRITAS PROFESIONAL INOVATIF PEDULI


Hari 1
MASTER JADWAL DISTANCE LEARNING
Hari 2 Hari 3 Hari 4 Hari 5 Hari 6
Agenda 1 Sikap Perilaku Bela Agenda 1 Sikap Perilaku Bela Negara Agenda 1 Sikap Perilaku Bela Negara Agenda 2 Nilai-nilai Dasar PNS Agenda 2 Nilai-nilai Dasar PNS Agenda 2 Nilai-nilai Dasar PNS
Negara
Sync Pengampu Materi Sync Pengampu Materi
Sync Pengampu Materi Virtual classroom (1 JP) • Virtual classroom (2 JP)
• Virtual classroom (2 JP)
Async Async Async Async Async Async
• Self Learning (3 JP) • Self Learning (3 JP) • Self Learning (3 JP) • Self Learning (3 JP) • Self Learning (3 JP) • Self Learning (3 JP)
• Belajar mandiri: Penugasan • Belajar mandiri: Penugasan • Belajar mandiri: Penugasan • Belajar mandiri: Penugasan • Belajar mandiri: Penugasan • Belajar mandiri:
kelompok (3 JP) kelompok (3 JP) kelompok (3 JP) kelompok (3 JP) kelompok (3 JP) Penugasan kelompok
• Self Activity (3 JP) • Self Activity (3 JP) Total 7 JP Self Activity (3 JP) • Self Activity (3 JP) (3 JP)
Total 11 JP Total 9 JP Total 11 JP Total 9 JP • Self Activity (3 JP)
Total 9 JP
Hari 7 Hari 8 Hari 9 Hari 10 Hari 11 Hari 12
Agenda 2 Nilai-nilai Dasar PNS Agenda 3 Kedudukan dan Peran Agenda 3 Kedudukan dan Peran Agenda 3 Kedudukan dan Peran Agenda IV Aktualisasi Agenda IV Aktualisasi
PNS dalam NKRI PNS dalam NKRI PNS dalam NKRI

Sync Pengampu Materi Sync Pengampu Materi Sync Pengampu Materi


Virtual classroom (1 JP) • Virtual classroom (2 JP) • Virtual classroom (1 JP)
• COACHING (2 JP)

Async Async Async Async Async Async


• Belajar mandiri: Penugasan • Self Learning (3 JP) • Self Learning (3 JP) • Self Learning (3 JP) • Belajar mandiri: Rancangan • Belajar mandiri:
ASIN-SINKRONOUS
Distance Learning

kelompok (3 JP) • Belajar mandiri: Penugasan • Belajar mandiri: Penugasan • Belajar mandiri: Penugasan Aktualisasi (12 JP) Rancangan
217 JP+320 JP

kelompok (3 JP) kelompok (3 JP) kelompok (3 JP) Aktualisasi (12 JP)


• Self Activity (3 JP) • Self Activity (3 JP) Total 9 JP
Total 4 JP Total 11 JP Total 9 JP

Hari 13 Hari 14 Hari 15 Hari 16 Hari 17 Hari 18


REKAP JADWAL DAN
Agenda IV Aktualisasi JAM
Agenda PELAJARANAgenda
IV Aktualisasi PEMATERI
Sync
IV Aktualisasi DAN COACH
AgendaPADA
IV AktualisasiDISTANCE LEARNING
Agenda IV Aktualisasi (SYNCRONOUS)
Agenda IV Aktualisasi

• Virtual Classroom- COACHING (2


Hari Hari Jumlah
No. Kegiatan JP)
Metode JP JP Keterangan
Async
• Belajar mandiri:
Async
Belajar mandiri: Rancangan Aktualisasi
Async
• Evaluasi Akademik Kasus LMS (3
Async
Ke- Ke-
Async
JP
Belajar mandiri: Rancangan Aktualisasi Belajar mandiri: Rancangan
Async
• Belajar mandiri:
Rancangan Aktualisasi (12 (12 JP) JP) (12 JP) Aktualisasi (12 JP) Rancangan
1. Pembelajaran
JP) Agenda I Video Conference/Live Chat 1 2 3 1 3 Aktualisasi (12 JP)
Total 5 JP
2. Pembelajaran Hari 19 Agenda II Hari 20 Video Conference/Live
Hari 21 Chat Hari422 2 7Asyncronous 3
1 untuk penyelesaian Peserta dibagidan
penugasan kelompok
Agenda IV Aktualisasi Agenda IV Aktualisasi Agenda IV Aktualisasi Agenda IV Aktualisasi rancangan aktulisasi.
3. Pembelajaran Agenda III Sync Video Conference/Live Sync Chat 8 2 10 1 3 Menjadi 4 Kelompok
• Virtual Classroom- COACHING • Evaluasi Rancangan Penugasan kelompok dikumpulkan di hari ke 22 yang akan dinilai
4. Coaching Agenda I, II dan III (2 JP) Video Conference/Live Chat Aktualisasi (10 10 JP) 2 2 pengampu materi
oleh dengan 4
5. Coaching
Async Rancangan Aktualisasi Async Video Conference/Live Chat
Async 15 2 20 2 disesuaikan4denganPemateri/Coach
*Synchronous kebutuhan pembelajaran yang
• Belajar mandiri: • Evaluasi Akademik Kasus LMS • Belajar mandiri: Rancangan dikoordinir di kelompok masing-masing
6. SeminarRancangan
Rancangan Aktualisasi
Aktualisasi (12 (3 JP) Video
Aktualisasi (12 Conference
JP) 22 10 10
JP) Total 5 JP INTEGRITAS PROFESIONALDapat dimulai dengan INOVATIF
Pembukaan DL (nonPEDULI
JP)
Total Jam Pelajaran 25
Catatan Untuk Pembelajaran Distance Learning (e-learning) :
1) Pembukaan Pelatihan Dasar CPNS dapat dilakukan sebelum Pembelajaran Distance Learning (e-learning) yaitu
Hari Ke-0.
2) Untuk Pembelajaran Agenda I, II dan III :
a) Peserta dibagi menjadi 4 Kelompok sehingga akan ada 4 orang Pemateri.
b) Saat Synchronous, waktu pelaksanaan dan distribusi JP untuk setiap Agendanya bersifat fleksibel.
c) Saat Synchronous, materi yang disampaikan harus bersifat pendalaman pada level C3 (Aplikasi) dan C4
(Analisis) , C5 (Creating)
d) Kegiatan pembelajaran Asynchronous, dapat berupa :
 Self Learning : belajar mandiri untuk mengerjakan Tugas Individu.
 Belajar Mandiri Pengerjaan Tugas Kelompok.
 Self Activity : dapat digunakan untuk mengerjakan tugas-tugas lainnya seperti Learning Journal.
d) Tugas Individu maupun Tugas Kelompok yang diberikan harus dapat meningkatkan kemampuan peserta
pada level C3 (Aplikasi) dan C4 (Analisis) dan hasil penugasan diperiksa dan dinilai oleh pemateri/tutor serta
diuploadkan ke LMS.
e) Pembelajaran Coaching Agenda I, II dan III dapat diisi dengan pembulatan terhadap seluruh subtansi materi
dan kaitannya dengan Rancangan Aktualisasi yang akan disusun oleh peserta.
APA YANG DISAMPAIKAN PADA
SESI VIRTUAL CLASSROOM
PERTAMA? (Syncronous)
Dapat berdiskusi tentang substansi Agenda II dikaitkan
dengan permasalahan yang terkait dengan Mata Pelatihan
pada Agenda II yang disampaikan oleh Widyaiswara:
Mengidentifikasi Masalah & Menganalisis Penyebab Masalah

Sebagai instrument dapat berupa kasus atau video tentang


fakta yang berkaitan dengan materi pada agenda II

Dapat berdiskusi dan menggali permasalahan yang ditemui


oleh peserta yang berkaitan dengan materi pada Agenda
III: Mengidentifikasi Masalah & Menganalisis Penyebab
Masalah
Metode Analisis

USGR Pohon IPO


Input-Proces-Output
Urgency, Seriousness, Masalah
Growth,Rationality
• Identifikasi kondisi saat ini
• Memetakan Permasalahan • Proses yang akan dilakukan
berdasarkan prioritas USG • Mencari Masalah Utama
• Kondisi yang diharapkan pada
• Memberi bobot masing-masing • Mencari penyebabnya
masa yang akan datang
prioritas • Mencari akibatnya

Fishbone
PDCA Analysis
Plan-Do-Cehck-Act
• Menyepakati pernyataan masalah.
• Mengidentifikasi kategori-kategori.
• Membuat Rencana • Menemukan sebab-sebab potensial
• Melaksanan Aksi dengan cara brainstorming.
• Memeriksa Proses • Mengkaji dan menyepakati sebab-sebab
• Pengambilan Keputusan yang paling mungkin.
APA YANG DISAMPAIKAN PADA SESI SELF
LEARNING, PENUGASAN KELOMPOK, & SELF
ACTIVITY? (Asyncronous)
• Self Learning: Peserta bisa diminta untuk mempelajari bahan yang disiapkan
(di-upload sebelumnya) oleh Widyaiswara
• Bahan-bahan yang dapat di-upload bisa berupa kasus, Video terkait dengan
masalah yang berkaitan dengan substansi Agenda II, PPT cara menganaisis
kasus, ATAU BISA JUGA peserta diminta mencari sendiri bahan yang harus
dipelajari (WI hanya memberikan rambu-rambunya).
• Self Activity: Peserta bisa diminta untuk mengerjakan tugas individual
bedasarkan kasus atau video yang diberikan atau di upload sebelumnya.
• Penugasan Kelompok: Penugasan juga bisa diberikan kepada kelompok.
Misalnya di virtual classroom pertama atau saat asiyncronous diberikan
penugasan, dan pada virtual classroom kedua/ ketiga mereka diminta
mempresentasikan.
APA YANG DILAKUKAN PADA
VIRTUAL CLASSROOM KEDUA?
(Syncronus)
 Bisa dilakukan brain storming hasil self learning dan self
activity.

 Bisa pula dilakukan presentasi kelompok.

 Selanjutnya dibahas bersama dengan tetap mengacu


kepada aspek kemampuan analisis (mengidentifikasi
masalah dan mencari penyebab masalah)
PEMBELAJARAN KLASIKAL

REGISTRASI PESERTA

Fasilitas Pelatihan
Penilaian Sikap Perilaku dan Sosiometri
Residensial Program
PEMBELAJARAN (TATAP MUKA)

HARI I HARI II HARI III HARI IV HARI V HARI VI

Selama Pembelajaran Klasikal disisipi kegiatan Asynchronous, (merekam,


diupload youtube, share link) dengan mengorganisasikan sendiri
pembelajarannya baik individu atau kelompok Fasilitator dan Penceramah
EVALUASI 3:
• Memberikan penguatan dan pendalaman dari hasil belajar sebelumnya
1. Penilaian Sikap Perilaku DAN • Pembelajaran menekankan pada outdor activity
Sosiometri
• Berorientasi pada pembentukan sikap perilaku BELA NEGARA
2. Seminar Aktualisasi

Evaluasi Penyelenggaraan
Seminar Aktualisasi

RAPAT EVALUASI KELULUSAN


e KRA dan e STTP dg e signature

PELEPASAN PESERTA
INTEGRITAS PROFESIONAL INOVATIF PEDULI
MASTER JADWAL PEMBELAJARAN KLASIKAL
Hari 1 Hari 2 Hari 3 Hari 4 Hari 5 Hari 6
1. Pembukaan 1. C: Etika dan 1.Pembelajaran 1. C: Profesionalisme Seminar 1.Penyempurnaan
REKAP2.JADWAL DAN JAM PELAJARAN
C: Kebijakan PENCERAMAH,
Integritas ASN (2 agenda PEMATERI
sikap DANASN
COACH(2PADAJP) PEMBELAJARAN
Aktualisasi (10KLASIKAL
JP) Laporan
Pengembangan Sda JP) perilaku bela 2. Pembelajaran Aktualisasi
Hari Hari Hari Jumlah Jumlah
No. Kegiatan
Dan Nilai Nilai ASN (2 2. Pembelajaran Metodedan
Negara agenda JP JP JP (Mandiri)
Ke- Ke- Ke- JP Personal
JP) Agenda Nilai-Nilai kegiatan api Kedudukan dan 2.Pembinaan
1. Ceramah Kebijakan Pengembangan SDM dan Tatap Muka 1 2 2 1 orang
3. Overview Dasar PNS (7 JP) semangat bela Peran PNS dalam Sikap Perilaku (1
Nilai Nilai ASN
Pembelajaran Klasikal 3.Bimbingan Negara (12 JP) Kerangka NKRI (7 JP)
2. Ceramah MTSL Tatap Muka 1 2 2 1 orang
(1 JP) Aktualisasi- 2.Sosiometri antar JP) 3.Evaluasi
3. Ceramah Etika dan Integritas ASN Tatap Muka 2 2 2 1 orang
Klasikal

4. C: MTSL (2 JP) COACHING (3 JP) peserta 3. Bimbingan Penyelenggaraan


4. Ceramah Profesionalisme ASN Tatap Muka 4 2 2 1 orang
62 JP

5. Dinamika Kelompok 4. Pembinaan Aktualisasi- Pelatihan


5. Overview Pembelajaran Klasikal Tatap Muka 1 1 1 2 orang
(3 JP) Sikap Perilaku (2 COACHING (3 JP) (Mandiri)
6. Dinamika Kelompok Tatap Muka 1 3 3 3 orang
6. Pembinaan Sikap JP) 4.Review
7. Pembelajaran Agenda I Tatap Muka 3 12 12 4 orang
Perilaku (2 JP) Kebijakan
8. Pembelajaran Agenda II Tatap Muka 2 7 7 2 orang
Penyelenggaraan
9. Pembelajaran Agenda III Tatap Muka 4 7 7 1 orang
Total (14 JP) Total 12 JP Total 10 JP Pelatihan (3 JP)
10. Coaching Laporan Aktualisasi Tatap Muka 2 3 4 3 6 4 orang
Total (10 JP) Total 12 JP 5.Pelepasan
11. Seminar Laporan Aktualisasi Tatap Muka 5 10 10 4 orang
Peserta
12. Review Kebijakan Penyelenggaraan Pelatihan Tatap Muka 6 3 3 1 orang
Total 4 JP
13. Pembinaan Sikap Perilaku Tatap Muka 1 2 2 2 6 1 5 2 orang
Total Jam Pelajaran 62
Catatan Untuk Pembelajaran Klasikal :

1) Jika Pembukaan Pelatihan telah dilakukan pada saat Distance Learning maka tidak perlu lagi
dilakukan pembukaan.
2) Untuk Pembelajaran Agenda I, II dan III :
a) Pembelajaran berbasis Kelas (Angkatan).
b) Materi yang disampaikan harus bersifat penguatan dan pendalaman pada level C3 (Aplikasi)
C5 (Creating) dan C6 (Evaluating).
c) Proses pembelajaran menekankan pada “outdoor activity”.
d) Berorientasi pada pembentukan Sikap Perilaku Bela Negara.
e) Selama Pembelajaran Klasikal dapat disisipi kegiatan Asynchronous (merekam, diupload
youtube, share link) dengan mengorganisasikan sendiri pembelajarannya baik individu atau
kelompok.
APA YANG DAPAT DILAKUKAN PADA
PEMBELAJARAN KLASIKAL AGENDA II ?

• LEBIH FOKUS KEPADA C5 DAN C6 (KEMAMPUAN MENGEVALUASI


DAN MENCIPTAKAN/ MEMBANGUN
• OLEH KARENA ITU, DAPAT DIFOKUSKAN KEPADA DISKUSI DALAM
RANGKA MEMIKIRKAN GAGASAN UNTUK MEMECAHKAN
PERMASALAHAN-PERMASALAHAN YANG RELEVAN DENGAN
SUBSTANSI PADA AGENDA II.
• MENGEVALUASI PRAKTEK PENERAPAN NILAI NILAI DASAR
DALAM MELAKSANAKAN TUGAS DAN FUNGSI APARATUR
DENGAN DEMIKIAN ALUR PEMBELAJARAN
AKAN SELARAS DENGAN PROSES AKTUALISASI
HAL-HAL YANG SEBAIKNYA DISIAPKAN PEMATERI

Anda mungkin juga menyukai