Soal Pola Bilangan Kelas 8
Soal Pola Bilangan Kelas 8
Soal Pola Bilangan Kelas 8
Pola bilangan memiliki definisi yaitu susunan dari beberapa angka yang mana
susunan tersebut membentuk suatu pola tertentu. Pola yang biasa kita kenal
dalam pola bilangan yaitu seperti persegi, persegi panjang, segitiga, garis
lurus, pola ganjil, genap dan lain-lain.
Bentuk pola bilangannya bisa kita lihat seperti gambar dibawah ini.
Contoh Soal :
2. Pola Bilangan Persegi Panjang
Pada pola ini susunan angka yang terbentuk akan membentuk menyerupai
persegi panjang. Sebagai contoh yang termasuk pola persegi panjang yaitu
susunan angka 6, 12, 20, 30, ... dan seterusnya. Dalam pola ini memiliki
rumus (persamaan) untuk menentukan pola ke-n yaitu :
Bentuk pola bilangannya bisa kita lihat seperti gambar dibawah ini.
Contoh soal :
3. Pola Bilangan Segitiga
Pada pola yang satu ini tentunya akan membentuk pola segitiga. Contoh dari
pola ini diantaranya adalah 3, 6, 10, 15, ... dll. Dalam pola segitiga memiliki
rumus untuk mencari nilai ke-n yaitu :
Bentuk pola bilangannya bisa kita lihat seperti gambar dibawah ini.
Selain bisa mencari nilai yang ditentukan dengan menggunakan rumus diatas,
untuk memecahkan penyelesaian pada pola segitiga bisa kita gunakan
dengan cara menjumlahkan bilangan dimana selisih bilangan setelahnya +1
dari bilangan sebelumnya.
Contoh soal :
Contoh soal :
Contoh soal :
Contoh soal :