LKPD 3.15 Penyelenggaraan Rapat

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 8

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

(LKPD)

OTK HUMAS & KEPROTOKOLAN


3.15 Menerapkan Penyelenggaraan Pertemuan/ Rapat
4.15 Menyelenggarakan Pertemuan/ Rapat

Nama Siswa :

Kelas :

Sekolah :
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
(LKPD)

A. Kompetensi Dasar
3.15 Menerapkan Penyelenggaraan Pertemuan/ Rapat.
4.15 Menyelenggarakan Pertemuan/ Rapat.

B. Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


1. Pengetahuan
3.15.1. Menjelaskan makna penyelenggaraan pertemuan/ rapat.
3.15.2. Mengidentifikasi jenis-jenis kepemimpinan dalam rapat
3.15.3. Menerapkan teknik penyelenggaraan rapat
2. Keterampilan
4.15.1. Melakukan identifikasi data dan informasi penyelenggaraan
pertemuan/rapat.
4.15.2. Menyiapkan bahan dan alat yang digunakan dalam membuat notula
rapat.
4.15.3. Membuat notula rapat sesuai dengan kaidah yang berlaku.

C. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah Siswa dan Guru menyimak video dan power point Penyelenggaraan
Pertemuan/ Rapat, Siswa mampu menganalisis jenis-jenis kepemimpinan dan
tipe peserta dalam rapat dengan penuh rasa ingin tahu, tepat, santun dan
percaya diri (PPK, 4C-Critical Thinking).
2. Setelah Siswa dan Guru mengamati tayangan video dan power point
Penyelenggaraan Pertemuan/ Rapat, Siswa dapat menyelenggarakan
Pertemuan/ Rapat dengan tepat dan benar sesuai kaidah, santun dan penuh
percaya diri (PPK, 4C-Creativity).
3. Model Pembelajaran
Problem Based Learning

4. Pendekatan
Scientific (mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, mengolah/
mengasosiasi dan mengkomunikasikan).

5. Materi Pembelajaran
1. Prinsip penyelenggaraan rapat.
2. Peserta dan pimpinan rapat.
3. Tipe peserta rapat.
4. Tipe pemimpin rapat
Materi selengkapnya terdapat pada lampiran media pembelajaran OTK Humas
dan Keprotokolan.
PENYELENGGARAAN PERTEMUAN/ RAPAT

Satuan Pendidikan : SMK Al-Hadi Bandung


Kompetensi Keahlian : Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran
Mata Pelajaran : OTK Humas dan Keprotokolan
Kelas/ Semester : XII/ Ganjil
Alokasi Waktu : 30 menit
Bentuk Pengerjaan : Tugas Mandiri

Petunjuk Pengerjaan Soal


1. Pelajari materi yang telah diberikan oleh Guru.
2. Baca soal dengan cermat dan teliti.
3. Pilih jawaban soal pengetahuan pilihan ganda yang paling tepat.
4. Jawab soal pengetahuan essay dengan benar dan tepat

Butir Soal Pengetahuan Pilihan Ganda


1. Bentuk komunikasi yang dihadiri oleh beberapa orang untuk memecahkan dan
membicarakan permasalahan tertentu merupakan pengertian dari ....
a. Diskusi
b. Berkumpul
c. Musyawarah
d. Rapat
e. Kampanye
2. Konferensi yaitu pertemuan atau rapat yang biasa dilakukan antar negara dan
dilakukan oleh....
a. Masyarakat
b. Kepala pemerintah dan lembaga pemerintah.
c. Presiden
d. Bupati
e. Kepala Desa
3. Pertemuan/ rapat yang biasanya diadakan untuk membicarakan suatu masalah
dalam perwujudan suatu kehendak atau maksud merupakan pengertian dari .....
a. Workshop/ Lokakarya
b. Sidang
c. Pembekalan
d. Wawancara
e. Diskusi
4. Di bawah ini yang bukan termasuk manfaat rapat adalah ....
a. Untuk menyebarkan informasi kepada sekolompok orang
b. Cara terbaik untuk bersikap positif dan meminimalkan kesalahpahaman
c. Memecahkan masalah (Problem solving meeting)
d. Dapat menghemat waktu
e. Dapat menunjukkan reaksi langsung sebagai hasil dari penggabungan berbagai
ide
5. Menyampaikan pengetahuan atau metode baru dalam menyelesaikan suatu
pekerjaan tertentu merupakan penjelasan dari ....
a. Pengertian Rapat
b. Tujuan Rapat
c. Definisi Rapat
d. Jenis - Jenis Rapat
e. Manfaat Rapat
Berilah tanda ceklis pada jawaban yang benar !
No OPSI JAWABAN
1 a B c d e
2 a B c d e
3 a B c d e
4 a B c d e
5 a B c d e

Butir Soal Pengetahuan Essay


1. Sebutkan dan jelaskan syarat syarat rapat yang anda ketahui. Kemudian beri
penjelasannya sekalian?
2. Agenda Rapat jika disiapkan dengan baik, merupakan komponen yang paling
penting dan ampuh bagi segala jenis rapat. Agenda tersebut merupakan unsur
fundamental dan esensial dan menjadi sarana persiapan serta catatan bagi
jalannya pertemuan. Sebutkan Manfaaat rapat !
Jawaban :

----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------
----------------------------------------------------------------------------------------------
PENYELENGGARAAN PERTEMUAN/ RAPAT

Satuan Pendidikan : SMK Al-Hadi Bandung


Kompetensi Keahlian : Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran
Mata Pelajaran : OTK Humas dan Keprotokolan
Kelas/ Semester : XII/ Ganjil
Alokasi Waktu : 30 menit
Bentuk Pengerjaan : Tugas Kelompok

Petunjuk Pengerjaan Soal


1. Pelajari materi yang telah diberikan oleh Guru.
2. Analisis soal keterampilan dengan cermat dan teliti.
3. Kerjakan tugas kelompok dengan benar dan tepat sesuai ketentuan yang telah
diarahkan.

Alat dan Bahan


1. Buku.
2. Internet.

Hasil yang diharapkan


Dapat menganalisis jenis-jenis peserta dan pimpinan rapat.

Proses Penilaian
1. Proses kerja
2. Hasil kerja
Butir Soal Keterampilan
Tugas Keterampilan :
Salah satu kompetensi yang harus dikuasi oleh seorang Sekretaris adalah komunikasi
lisan dan tulisan. Adapun komunikasi lisan merupakan komunikasi yang diucapkan
secara langsung kepada lawan bicara. Komunikasi lisan sering terjadi dalam sebuah
rapat, akan tetapi sebelum rapat itu terjadi alangkah baiknya dapat menganalisis
terlebih dahulu jenis-jenis peserta dan pimpinan rapat, kemudian tuangkan dalam
sebuah dialog rapat sehingga terjadilah proses penyelenggaraan rapat.
Berdasarkan klasifikasi tersebut, maka :
1. Siswa akan dibagi menjadi beberapa kelompok untuk menganalisa jenis-jenis
peserta dan pimpinan rapat.
2. Disertai bimbingan Guru, siswa akan mempraktekkan proses penyelenggaraan
rapat dan ditanggapi oleh kelompok lain yang kemudian akan dijadikan kesimpulan
yang bersifat utuh.
Jawaban :

-------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------

-------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------------------------------------------------------------------------------------------------------

Anda mungkin juga menyukai