Bindo TEMA PERMASALAHAN DAN JUDUL DALAM SEBUAH TULISAN Lect
Bindo TEMA PERMASALAHAN DAN JUDUL DALAM SEBUAH TULISAN Lect
Bindo TEMA PERMASALAHAN DAN JUDUL DALAM SEBUAH TULISAN Lect
A. Pengertian Tema
Tema berasal dari bahasa Yunani “thithenai”, berarti sesuatu yang telah
diuraikan atau sesuatu yang telah ditetapkan.1 Menurut KBBI, tema merupakan pokok
pikiran, dasar cerita yang dipercakapkan,dipakai sebagai dasar mengarang,menggubah
sajak dan sebagainya.2 Tema juga memiliki pengertian yang hampir sama dengan
topik yakni pokok pembicaraan dalam suatu karangan. Namun jangkauan topik lebih
spesifik dari pada tema, selain itu tema merupakan dasar pokok pembahasan suatu
karya yang dapat dikembangkan tanpa ada batasan sedangkan topik memiliki batasan
dalam pengembangannya.
2
KBBI.tema. https://kbbi.web.id/tema
Maksutnya seorang penulis boleh mengembangkan tema mereka seluas mungkin,
namun dengan catatan mereka sudah memiliki data yang cukup dan memiliki
kemampuan yang mumpuni untuk menyelesaikan karyanya. Namun jika kita
adalah seorang penulis pemula lebih bijaksana jika kita membatasi tema kita agar
kita dapat menyelesaikan karya tersebut dengan baik.
C. Pengertian Permasalahan
Secara umum permasalahan adalah kondisi terkini yang belum sesuai dengan yang
diterapkan. Antara kondisi dan harapan, itulah yang disebut dengan permasalahan.
Dalam penelitian masalah dapat diartikan sebagai kesenjangan teori dengan realita
fakta.3 Kesenjangan itu kemudian dijadikan topik yang menarik untuk dikaji dan di
teliti untuk selanjutnya ditulis dalam sebuah teks report penelitian baik jurnal, skripsi,
thesis, dan lain sebagainya.
F. Pengertian Judul
Judul merupakan kepala dalam suatu karya tulis dan identitas serta gambaran karya
tulis tersebut, yang memuat jenis penelitian, pihak peneliti dan masalah yang di teliti.
Dengan ini pembaca bisa mendapatkan informasi singkat lewat judul terdebut.
Menurut KBBI, judul merupakan nama yang dipakai untuk buku atau bab dalam buku
yang dapat menyiratkan secara pendek isi atau maksud buku atau bab tersebut.6
5
Drs.Murtamadji.permasalahan dalam penulisan.
http://staffnew.uny.ac.id/upload/131568313/pengabdian/PERMASALAHAN+DALAM+KARYA+ILMIAH.pdf
6
Jogjakata.com.artikatajudul. https://jagokata.com/arti-kata/judul.html#:~:text=Kata%2Dkata%20di%20KBBI%20yang%20dekat%20dari
%20judul&text=%5Bjudul%5D%20Makna%20judul%20di%20KBBI,arti%20dan%20definisi%20di%20jagokata.
Kaidah umum penulisan kata pada judul maksimal satu sampai lima kata.
6. Penggunakan Huruf Kapital
Penggunaan huruf kapital pada awal kata pada penulisan judul dapat dikatakan
wajib,kecuali pada penulisan konjungsi dan preposisi.
7. Logis
Maksut dari logis yakni dapat dibenarkan dengan akal sehat dan didasarkan pada
sebab akibat.
7
Shinta.2010.judul tema topik. http://shintaambarwaty.blogspot.com/2010/10/topiktema-dan-judul_31.html?
m=1