Tutorial - 7 - Himpunan Terbilang, Kardinal, Terhitung Ed 2

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 11

Bilangan Kardinal

Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung

Tutorial 7 Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung


MATA4101 Pengantar Matematika

Elin Herlinawati, Universitas Terbuka

1 Oktober 2018

Elin Herlinawati, Universitas Terbuka Tutorial 7 Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung
Bilangan Kardinal
Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung

Outline

1 Bilangan Kardinal
Himpunan Sama dan Himpunan Hampir Sama
Himpunan Hingga dan Bilangan Kardinal

2 Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung

Elin Herlinawati, Universitas Terbuka Tutorial 7 Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung
Bilangan Kardinal
Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung

Kompetensi

Setelah mengikuti Tuton minggu ke-4, Anda diharapkan dapat:


menjelaskan konsep dua himpunan sama dan hampir sama
dengan memberikan contoh-contohnya serta menggunakannya
dalam operasi-operasi himpunan
menjelaskan konsep bilangan kardinal dengan meberikan
contoh-contohnya dan menggunakannya dalam
operasi-operasi himpunan
menjelaskan konsep himpunan terhitung
menjelaskan konsep himpunan tak terhitung .

Elin Herlinawati, Universitas Terbuka Tutorial 7 Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung
Bilangan Kardinal Himpunan Sama dan Himpunan Hampir Sama
Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung Himpunan Hingga dan Bilangan Kardinal

Himpunan Sama (Similar)

Dua himpunan A dan B dikatakan similar (ekipolens) jika


terdapat korespondensi satu-satu diantara A dan B,
dinotasikan dengan A ≈ B. Dengan kata lain, terdapat fungsi
f : A → B yang bersifat satu-satu dan pada.
Contoh:
A={1,3,5} dan B={1,7,10} similar.
Himpunan N dan B={himpunan bilangan genap} similar.
Similar adalah relasi ekivalen.
Bila A ≈ B, C ≈ D, A ∩ C = ∅ dan B ∩ D = ∅ maka
A ∪ C ≈ B ∪ D.
Bila A ≈ B dan C ≈ D, maka A × C ≈ B × D.

Elin Herlinawati, Universitas Terbuka Tutorial 7 Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung
Bilangan Kardinal Himpunan Sama dan Himpunan Hampir Sama
Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung Himpunan Hingga dan Bilangan Kardinal

Himpunan Hampir Sama

Dua himpunan A dan B dikatakan hampir sama, ditulis


A  B, jika terdapat himpunan C ⊆ B sehingga A ≈ C .
Catatan: domain A lebih kecil dari range B.
Jika A ≈ B maka A  B (tapi tidak sebaliknya).
Jika A ⊆ Bmaka A  B (tidak sebaliknya).

Elin Herlinawati, Universitas Terbuka Tutorial 7 Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung
Bilangan Kardinal Himpunan Sama dan Himpunan Hampir Sama
Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung Himpunan Hingga dan Bilangan Kardinal

Himpunan Hingga

Definisi 1. Himpunan hingga adalah himpunan yang terdiri


dari n anggota dengan n ∈ N.
Definisi 2. Himpunan A dikatakn hingga jikka setiap keluarga
himpunan bagian dari A yang tak kosong mempunyai elemen
minimal.

Elin Herlinawati, Universitas Terbuka Tutorial 7 Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung
Bilangan Kardinal Himpunan Sama dan Himpunan Hampir Sama
Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung Himpunan Hingga dan Bilangan Kardinal

Bilangan Kardinal

Bilangan kardinal untuk himpunan A adalah kelas dari semua


himpunan yang similar dengan A.
Notasi: cardA atau K(A).
n adalah bilangan kardinal ⇔ terdapat himpunan A dengan
m = K(A).
Dengan kata lain, bilangan kardinal mewakili ukuran himpunan,
biasanya dinyatakan dengan bilangan asli n.

Elin Herlinawati, Universitas Terbuka Tutorial 7 Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung
Bilangan Kardinal
Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung

Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung

Figure 1: Himpunan berdasarkan kardinalitas

Elin Herlinawati, Universitas Terbuka Tutorial 7 Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung
Bilangan Kardinal
Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung

Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung

Figure 2: Diagram Venn: Hubungan Himpunan Terhingga, Himpunan


Tak Hingga, dan Himpuanan Terbilang

Elin Herlinawati, Universitas Terbuka Tutorial 7 Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung
Bilangan Kardinal
Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung

Himpunan Terbilang (denumerable): himpunan yang


mempunyai korespondensi satu-satu dengan N (dapat
dienumerasi/dinomori). Kardinalitasnya adalah ℵ0 (dibaca:
alefnol).
Himpunan Terhitung: himpunan hingga atau terbilang.
Kardinalitas adalah n (jika berhingga) atau ℵ0 (jika terbilang).
Himpunan Tak Terhitung: himpunan tak hingga dan tak
terbilang. Contoh: R.
Kardinalitasnya adalah ℵ1 . (dibaca: alef one).
Himpunan bagian dari himpunan terbilang adalah terbilang.
Range suatu fungsi adalah terbilang jika domainnya terbilang.
Gabungan terbilang himpunan-himpunan terbilang adalah
terbilang.

Elin Herlinawati, Universitas Terbuka Tutorial 7 Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung
Bilangan Kardinal
Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung

TERIMA KASIH

Elin Herlinawati, Universitas Terbuka Tutorial 7 Himpunan Terhitung dan Tak Terhitung

Anda mungkin juga menyukai