Panduan Penyusunan Laporan Magang 2022
Panduan Penyusunan Laporan Magang 2022
Panduan Penyusunan Laporan Magang 2022
1
Panduan Penyusunan Laporan Praktik Industri (Magang), 2
Program Studi Akuntansi Keuangan Perusahaan (PS-AKP), Politeknik Negeri Sambas (Poltesa) © 2022
8) tempat, serta
9) tahun penyelesaian.
Pada halaman ini, judul karya tulis dan nama program studi, jurusan,
perguruan tinggi, serta tempat ditulis dengan huruf kapital. Sedangkan, teks
“Laporan Praktik Industri (Magang)” dan teks peruntukan serta nama penulis ditulis
dengan kapitalisasi, yaitu hanya setiap huruf awal kata saja yang ditulis dengan
huruf kapital. Jenis huruf yang digunakan adalah Times New Roman dengan ukuran
14 dan semuanya ditebalkan, kecuali teks peruntukan, kata “Oleh,” dan “NIM.”.
Jarak antar baris 1 spasi.
1.1.1.3 Halaman Persetujuan, berisi:
1) kata “PERSETUJUAN”,
2) teks “LAPORAN PRAKTIK INDUSTRI (MAGANG)”,
3) judul,
4) teks “Dipersiapkan dan Disusun oleh:”,
5) nama mahasiswa beserta NIM, nama program studi, jurusan, dan perguruan
tinggi,
6) kalimat persetujuan,
7) teks beserta tanda tangan “Dosen Pembimbing” di sebelah kiri dan
"Pembimbing Lapangan,” di sebelah kanan,
8) nama beserta NIDN/NIP dosen pembimbing di sebelah kiri dan pembimbing
lapangan di sebelah kanan,
9) tempat dan tanggal persetujuan/pernyataan,
10) teks dan tanda tangan “Ketua Program Studi,”,
11) nama beserta NIDN/NIP Ketua Program Studi.
Halaman ini memuat persetujuan pembimbing yang menyatakan bahwa
laporan magang telah diperiksa dan dikoreksi serta memenuhi syarat untuk
diseminarkan. Jenis huruf yang digunakan adalah Times New Roman dengan
ukuran 12 dan semuanya ditulis dengan kapitalisasi, kecuali kata
“PERSETUJUAN”, teks “Laporan Praktik Industri (Magang)”, dan judul ukuran
14 ditulis dengan huruf kapital. Jarak antar baris 1 spasi.
Panduan Penyusunan Laporan Praktik Industri (Magang), 3
Program Studi Akuntansi Keuangan Perusahaan (PS-AKP), Politeknik Negeri Sambas (Poltesa) © 2022
1.1.2.4.1 Kesimpulan
Peserta magang diminta menyimpulkan hasil kegiatan magang secara tegas
dan lugas. Simpulan tersebut harus sejalan dengan penyajian latar belakang, tujuan
serta uraian tentang pembahasan aktivitas magang dan deskripsi hubungan magang
dengan materi perkuliahan.
1.1.2.4.2 Saran
Peserta magang harus mampu memberikan saran yang nyata (dapat
ditindaklanjuti) berdasarkan simpulan atau temuan ketika magang. Saran hendaklah
disertai argumentasinya. Jika memungkinkan, sertakan juga rekomendasi terkait
proses pelaksanaan magang di masa yang akan datang.
1.1.2.4.3 Keterbatasan
Sebagaimana kegiatan-kegiatan magang yang dilaksanakan, tentunya juga
memiliki beberapa keterbatasan. Peserta magang juga harus mengungkapkan
kekurangan/kelemahan selama proses magang.
1.1.3 Bagian Akhir
1.1.3.1 DAFTAR PUSTAKA
Daftar pustaka memuat buku, jurnal, dan sumber-sumber rujukan lain yang
digunakan dalam penulisan laporan magang. Daftar pustaka disusun menurut
format khusus yang cara penulisannya diuraikan tersendiri. Daftar pustaka diketik
dengan jarak satu spasi (single), sedangkan jarak antara dua sumber diketik dalam
dua spasi (double).
1.1.3.2 LAMPIRAN
Lampiran memuat semua dokumen atau bahan penunjang yang
dilaksanakan dalam penulisan laporan magang, tetapi dianggap terlalu mengganggu
jika dimasukkan dalam bagian utama laporan magang. Hal-hal yang berhubungan
dengan laporan magang sekiranya perlu untuk dilampirkan boleh dilampirkan,
terutama yang harus dilampirkan adalah:
1) Surat Keterangan Telah Melaksanakan Magang dari Instansi Tempat Magang;
2) Sertifikat Magang (jika ada)
3) Daftar Hadir Pelaksanaan Magang;
Panduan Penyusunan Laporan Praktik Industri (Magang), 8
Program Studi Akuntansi Keuangan Perusahaan (PS-AKP), Politeknik Negeri Sambas (Poltesa) © 2022
1) Jarak antara Bab dan judul Bab adalah 1,5 spasi (line spacing: 1,5 line). Jika
judul Bab lebih dari satu baris diatur dengan jarak 1 spasi (line spacing: single).
2) Jarak antara judul halaman dengan baris pertama teks atau antara judul Bab
dengan Sub-Bab awal diatur dengan jarak 3 spasi (line spacing: multiple at 3).
3) Jarak antara baris satu dengan baris berikutnya (spasi normal) dalam pengetikan
naskah adalah 1,5 spasi.
4) Jarak antar paragraf untuk sebelum (before) dan sesudah (after) masing-masing
0 pt.
5) Jarak antara akhir paragraf dengan Sub-Bab diatur dengan jarak 2,5 spasi (line
spacing: multiple at 2,5).
1.2.2.1.3 Batas Tepi (Margin) Pengetikan
Batas tepi pengetikan naskah mengikuti ketentuan sebagai berikut:
Tepi atas (top) : 4 cm
Tepi bawah (bottom) : 3 cm
Tepi kiri (left) : 4 cm
Tepi kanan (right) : 3 cm
1.2.2.1.4 Pengetikan Bab, Subbab, Anak Subbab, dan Alinea/Paragraf
1) Nama dan Judul Bab diketik dengan huruf kapital, bentuk tebal (bold), dan
posisi teks rata tengah. Nomor urut Bab ditulis dengan angka Latin (1, 2, 3, 4,
dan seterusnya).
2) Pengetikan nomor Subbab dan judul Subbab dimulai dari batas tepi (margins)
kiri. Judul Subbab ditulis tebal dengan kapitalisasi yaitu setiap kata huruf
awalnya kapital, kecuali kata tugas seperti: dalam, terhadap, pada, di, ke dan
lain-lain. Nomor Subbab ditulis dengan menggunakan angka, di mana angka
awal sesuai nomor Bab kemudian diikuti nomor urut (misal di Bab 1 1.1,
1.2,...., Bab 2 2.1, 2.2, ...., dan seterusnya).
3) Pengetikan nomor Anak Subbab dan judul Anak Subbab dimulai dari batas tepi
kiri. Judul Anak Subbab ditulis tebal dengan kapitalisasi yaitu setiap kata huruf
awalnya kapital, kecuali kata tugas seperti: dalam, terhadap, pada, di, ke dan
lain-lain. Nomor Anak Subbab ditulis dengan menggunakan angka, di mana
Panduan Penyusunan Laporan Praktik Industri (Magang), 10
Program Studi Akuntansi Keuangan Perusahaan (PS-AKP), Politeknik Negeri Sambas (Poltesa) © 2022
angka awal sesuai nomor Subbab kemudian diikuti nomor urut (misal di Subbab
1.1 1.1.1, 1.1.2,...., Subbab 2.1 2.1.1, 2.1.2, ...., dan seterusnya).
4) Pengetikan awal alinea baru dimulai huruf keenam dari tepi kiri atau
menggunakan pengaturan paragraf yaitu Indentation: Left selalu dimulai dari 0
dan Special First line by 1,27 cm.
1.2.2.2 Pengutipan
1.2.2.2.1 Cara menulis kutipan langsung
Kutipan langsung ditulis sama persis dengan sumber aslinya baik mengenai
bahasanya maupun ejaannya. Kutipan yang terdiri dari lima baris atau lebih, diketik
satu spasi, dimulai lima ketukan dari margin kiri. Kutipan yang panjangnya kurang
dari lima baris dimasukkan ke dalam teks, ketik seperti ketikan teks pada umumnya,
diawali dan diakhiri dengan tanda petik dua (“).
Apabila pengutip memandang perlu untuk menghilangkan beberapa bagian
kalimat, maka pada bagian itu diberi titik-titik sebanyak tiga buah. Bila pengutip
ingin memberikan penjelasan atau menggarisbawahi bagian yang dianggap sangat
penting, pengutip harus memberikan keterangan. Adapun keterangan tersebut
berada di antara kurung, misalnya (garis bawah dari pengutip).
1.2.2.2.2 Cara menulis sumber kutipan langsung
Sumber kutipan langsung harus ditulis dengan menyebutkan nama
pengarang (hanya nama keluarga, bila ada), tahun terbitan, dan nomor halaman
yang dikutip. Contoh: “…” (Bailey, 1987: 24) atau Menurut Bailey (1987:24), “....”.
1.2.2.2.3 Cara menulis kutipan tidak langsung
Kutipan tidak langsung adalah kutipan yang tidak sama persis dengan
aslinya. Pengutip hanya mengambil pokok pikiran dari sumber yang dikutip dalam
kalimat yang disusun sendiri oleh pengutip. Kutipan tersebut ditulis dengan spasi
rangkap sama seperti teksnya.
1.2.2.2.4 Cara menulis sumber kutipan tidak langsung
Sumber kutipan tidak langsung ditulis dengan menyebutkan nama
pengarang dan tahun terbitannya saja. Contoh: .... (Fazlurrahim, 1981) atau menurut
Fazlurrahim (1981), ....
Panduan Penyusunan Laporan Praktik Industri (Magang), 11
Program Studi Akuntansi Keuangan Perusahaan (PS-AKP), Politeknik Negeri Sambas (Poltesa) © 2022
2) Nomor gambar ditulis dengan angka Latin, ditulis secara berurutan tanpa
memandang dalam Bab mana gambar disajikan.
3) Tulisan gambar, nomor gambar, dan nama gambar diletakkan di bawah gambar.
Semuanya diletakkan di tengah antara margin kiri dan kanan.
4) Penyajian suatu gambar diupayakan dalam satu halaman dan mencantumkan
sumber didapatkannya gambar tersebut.
5) Gambar dibedakan menjadi dua macam, yaitu gambar dalam naskah dan
gambar dalam lampiran. Gambar dalam lampiran menggunakan urutan
penomoran tersendiri, tidak menyambung nomor gambar dalam naskah.
1.2.2.5 Penulisan Daftar Pustaka
Penulisan daftar pustaka menganut sistem yang berlaku secara
internasional, dalam hal ini menggunakan model APA (American Psychological
Association), butir-butir ketentuannya sebagian disajikan di bawah ini. Butir-butir
pustaka diurutkan secara alfabetis menurut nama pengarang dan tidak perlu
menggunakan nomor urut.
1.2.2.5.1 Penulisan buku
Penulisan buku harus mengikuti urutan: nama pengarang, tahun terbit, nama
buku, tempat penerbit dan nama penerbit. Penulisan nama pengarang diawali
dengan nama akhir pengarang, yaitu nama keluarga (Suriname). Nama lain atau
huruf singkatannya (initial) ditulis di belakang nama akhir dan dipisahkan dengan
koma. Inisial ditandai dengan tanda titik di belakangnya. Jika pengarang tidak
mempunyai nama keluarga, maka penulisan nama pengarang menurut nama yang
sudah dikenal.
Apabila pemilik nama tersebut berperan sebagai penyunting buku, maka di
belakang namanya diberi tanda (Ed.) atau (Eds.) jika lebih dari satu orang. Format
penulisan buku pada daftar pustaka menggunakan alinea Hanging dengan ukuran
1,27 pt. Penggunaan catatan kaki apabila ingin memberi keterangan lebih lanjut
tentang suatu istilah atau hal yang tercantum dalam teks. Contoh:
1) Buku dengan pengarang satu orang:
Bernstein, T.M. (1965). The Careful writer: A Modern Guide to English usage.
New York: Atheneum.
Panduan Penyusunan Laporan Praktik Industri (Magang), 13
Program Studi Akuntansi Keuangan Perusahaan (PS-AKP), Politeknik Negeri Sambas (Poltesa) © 2022
OLEH,
14
Lampiran 2
Oleh,
15
Lampiran 3
PERSETUJUAN
Menyetujui:
< Nama Dosen Pembimbing > < Nama Pembimbing Lapangan >
NIDN. < Nomor Induk Dosen > NIP. < Nomor Induk Pegawai >
Sambas, .......................................
Ketua Program Studi,
16
Lampiran 4
PENGESAHAN
Nama Mahasiswa
NIM. < Nomor Induk Mahasiswa >
Mengetahui:
Ketua Program Studi,
17
Lampiran 5
DAFTAR ISI
18
Lampiran 6
DAFTAR TABEL
19
Lampiran 7
DAFTAR GAMBAR
20
Lampiran 8
DAFTAR LAMPIRAN
21
Lampiran 9
DAFTAR PUSTAKA
22
Lampiran 10
DAFTAR HADIR
PRAKTEK INDUSTRI (MAGANG)
........................., ........................................
Pembimbing Lapangan/Mentor,
........................................
23
Lampiran 11
Hari Paraf
No. & Uraian Kegiatan/Tugas Mentor/ Keterangan
Tanggal Perwakilan
........................., ........................................
Pembimbing Lapangan/Mentor,
........................................
24
Lampiran 12
I. IDENTITAS
25
Skor
(centang salah satu)
No. Parameter Catatan
1 2 3 4 5
B ETOS/SEMANGAT KERJA
Memiliki pengetahuan dan
10 tanggung jawab terhadap tugas yang
diberikan
Terampil atau cakap dalam
11
menyelesaikan tugas
Memiliki inisiatif/usaha untuk
12
mengerjakan tugas/tanggung jawab
C KEMAMPUAN BERADAPTASI
Mampu berkomunikasi dan
13
melakukan koordinasi dengan baik
Mampu bekerja sama atau
14 melakukan kegiatan atau tugas
dalam tim/kelompok)
Berempati atau memahami perasaan
15
dan pikiran orang lain
Jumlah Skor
Nilai (Jumlah Skor x 4 : 3)
26
Lampiran 13
I. IDENTITAS
NILAI
NO. PARAMETER KETERANGAN
(0 – 100)
A SIKAP KERJA
1 Keselamatan kerja
2 Kedisiplinan
3 Motivasi
4 Kerja sama
5 Integritas (etika/moral)
B PENGETAHUAN
6 Pemahaman bidang kerja
7 Kemampuan memecahkan masalah
C KETERAMPILAN
8 Kualitas pekerjaan
9 Keterampilan teknis
10 Inisiatif (ikhtiar/usaha mandiri)
JUMLAH
RATA-RATA
27
III. CATATAN PEMBIMBING LAPANGAN (MENTOR)
75–79,99 B+
Sudah baik/memuaskan, sedikit sekali kekurangannya.
70–74,99 B
64–67,99 C+
Cukup baik, masih banyak kekurangan/kelemahan,
namun masih dalam batas kewajaran
60–63,99 C
V. PENGESAHAN MENTOR/PENILAI
Tanda Tangan
dan
Stempel Instansi/Perusahaan
28
Lampiran 14
...................., ...............................
Dosen Pembimbing,
...............................................
NIDN. .........................
29
Lampiran 15
BERITA ACARA
SEMINAR LAPORAN PRAKTEK INDUSTRI (MAGANG)
Nama : ...................................................
NIM : ...................................................
Judul : ..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
Berdasarkan penilaian dan pertimbangan dari Tim Dosen Praktik Industri maka Laporan
Magang mahasiswa tersebut di atas dinyatakan:
Catatan : ..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
Demikian berita acara ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.
30
Lampiran 16
BLANGKO PENILAIAN
SEMINAR LAPORAN PRAKTEK INDUSTRI (MAGANG)
Nama : ...................................................
NIM : ...................................................
Judul : ..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
Sambas, .........................................
Dosen Pembimbing / Dosen Penguji I / II, *
.....................................................
NIDN. .........................................
Keterangan:
Skor Nilai diberikan dalam bentuk angka dengan skala nilai 0 – 100.
Kriteria nilai minimum untuk memenuhi syarat adalah akumulasi nilai rata-rata Tim
Dosen Praktik Industri minimal 60.
Bagi mahasiswa yang tidak mencapai ambang batas nilai, kebijakan selanjutnya akan
ditentukan oleh Tim Dosen Praktik Industri bersangkutan.
31
Lampiran 17
REKAPITULASI PENILAIAN
SEMINAR LAPORAN PRAKTEK INDUSTRI (MAGANG)
Nama : ...................................................
NIM : ...................................................
Judul : ..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
Tim Dosen
No. Nilai Terbilang
Praktek Industri
1 Dosen Penguji I
2 Dosen Penguji II
3 Dosen Pembimbing
Jumlah
Rata-rata
Sambas, .........................................
Dosen Penguji I, Dosen Penguji II, Dosen Pembimbing,
32
Lampiran 18
Nama : ...................................................
NIM : ...................................................
Judul : ..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
..............................................................................................................................
Tim Dosen
No. Nama Tanda Tangan
Praktik Industri
1 Dosen Penguji I
2 Dosen Penguji II
3 Dosen Pembimbing
33
Lampiran 19
Sambas, .........................................
Pas Foto
Mahasiswa,
3x4
Terbaru,
Warna,
Menggunakan
almamater
....................................
34
Lampiran 20
PAKTA INTEGRITAS
Sambas, ............................
Mahasiswa,
MATERAI
10000
..........................................
35
PS-AKP
POLTESA
© 2022