Modul Ajar Ekosistem
Modul Ajar Ekosistem
Modul Ajar Ekosistem
I. IDENTITAS
a. Informasi Umum
Mata Pelajaran Fase Kelas Semester Tahun Pelajaran
Biologi E X 1 2023/2024
b. Informasi Khusus
Kompetensi Awal / Interaksi antar makhluk hidup dan lingkungannya (fase D)
Kompetensi Prasyarat
Penguatan Profil Pelajar Dimensi Elemen
Pancasila Beriman, bertakwa akhlak kepada alam
Kepada Tuhan YME,
dan berakhlak mulia
2. Tujuan Pembelajaran
Nomor Tujuan Pembelajaran (TP)
10.7 Menganalisis data observasi tentang hubungan antara komponen biotik dan abiotik,
peranannya dalam ekosisten, dan mengaitkannya dengan keseimbangan lingkungan
yang disajikan dalam bentuk laporan tertulis.
3. Asesmen
Dilaksanakan dalam 3 (tiga) prosedur/kegiatan dengan penjelasan berikut :
Diagnostik Formatif Sumatif
Asesmen diagnostik terdiri Asesmen formatif Asesmen sumatif dilaksanakan
dari diagnostik non dilaksanakan pada setiap pada akhir
kognitif dan diagnostic akhir pertemuan sebagai materi Ekosistem setelah 6 kali
kognitif yang keduanya post test pertemuan (asesmen terlampir)
dilaksanakan pada awal (asesmen terlampir)
pembelajaran (asesmen
terlampir)
1) Instrumen Asesmen
Asesmen Ketrampilan (Lembar Pengamatan)
Rubrik tes tertulis (pilihan ganda dan uraian)
Rubrik Penilaian karakter profil Pelajar Pancasila
Pertanyaan Pemantik
• Lihat di lingkungan sekolah, apakah kalian bisa menyebutkan makhluk hidup yang ada?
Coba sebutkan !
• Coba sebutkan interaksi yang terjadi diantara mereka!
4. Pemahaman Bermakna
• Peserta didik dapat menyebutkan factor biotik dan abiotik pada ekositem
• Peserta didik dapat menjelaskan Interaksi antar spesies dalam ekosistem
5. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke – 2 : Interaksi antar spesies dalam ekosistem Alokasi waktu 2 Jam Pelajaran
(JP) @ 45 menit.
Kegiatan Uraian Kegiatan Pembelajaran Model /
Waktu
Awal • Guru memberikan salam dan berdoa Bersama 10 menit
• Guru mengecek kehadiran peserta didik
mengkondisikan kelas dan pembiasaan
Apersepsi
• Guru menanyakan kepada peserta didik tentang materi yang sudah
dipelajari yang dikaitkan dengan interaksi antar spesies dalam
ekosistem
Pemberian Acuan
• Guru menyampaikan tujuan pembelajaraan
Inti • Guru memberikan penjelasan singkat mengenai materi Problem
pembelajaran dan menyampaikan tujuan pembelajaran. based
• Guru membagi kelas menjadi 4 kelompok dan membagikan learning
gambar-gambar interaksi spesies dalam ekosistem 60 menit
• Tiap kelompok diminta untuk mengelompokkan interaksi spesies
• Netralisme, kompetisi, amensalisme, predasi, simbiosis dan
rantai makanan.
• Tiap kelompok membuat kertas presentasi dan menempelkan
gambar-gambar interaksi spesies tersebut
• Tiap kelompok diminta untuk mempresentasikan di depan kelas
• Kelompok melakukan penilaian antar kelompok dan Guru
memberikan nilai terhadap kelompok yang presentasi
• Resume: Guru membimbing peserta didik membuat kesimpulan 20 menit
Penutup tentang interaksi antar spesies dalam ekosistem
• Refleksi: Memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk
mengrefleksi pembelajaran pada hari ini,supaya terjadi evaluasi
dan untuk meningkatkan kualitas pembelajaran di pertemuan
selanjutnya. Guru memberikan contoh pembiasaan positif
kesadaran terhadap pentingnya mengerti interaksi antar spesies
dalam ekosistem
• Guru memberikan evaluasi kepada peserta didik
• Guru menyampaikan rencana pembelajaran selanjutnya
Tujuan Pembelajaran
Peserta didik dapat mengindentifikasi interaksi antar spesies
Sumber Pembelajaran
Interaksi antara spesies dalam ekosistem
Langkah Pembelajaran
1. Guru memberikan LKPD untuk sumber belajar.
2. Guru membagi kelas menjadi 4 kelompok dan membagikan gambar-gambar interaksi spesies dalam
ekosistem
3. Tiap kelompok diminta untuk mengelompokkan interaksi spesies
Netralisme, kompetisi, amensalisme, predasi, simbiosis mutualisme, simbiosis komensalisme dan
simbiosis parasitisme
4. Tiap kelompok membuat kertas presentasi dan menempelkan gambar-gambar interaksi spesies
tersebut
5. Tiap kelompok diminta untuk mempresentasikan di depan kelas
6. Kelompok melakukan penilaian antar kelompok dan Guru memberikan nilai terhadap kelompok
yang presentasi
Pada rantai makanan Gambar di atas, terjadi proses makan dan dimakan dalam urutan tertentu yaitu
rumput dimakan belalang, belalang dimakan katak, katak dimakan ular dan jika ular mati akan
diuraikan oleh jamur yang berperan sebagai dekomposer menjadi zat hara yang akan dimanfaatkan
oleh tumbuhan untuk tumbuh dan berkembang. Dengan demikian, pada rantai makanan tersebut
dapat dijelaskan bahwa :
- Rumput bertindak sebagai produsen.
- Belalang sebagai konsumen I (kerbivora)
- Katak sebagai konsumen II (karnivora)
- Ular sebagai konsumen III/konsumen puncak (karnivora)
- Jamur sebagai decomposer.
INSTRUMEN DIAGNOSTIK
Guru Mata Pelajaran : Dian Ariani, S.Pd,Gr
Mata Pelajaran : Biologi
Fase/Kelas : E/10
Topik : Komponen Ekositem dan Interaksinya
Lampiran
Asesmen Sumatif
3. Interaksi antara organisme ganggang dan jamur yang membentuk lumut kerak adalah ….
A. Predasi karena jamur pada akhirnya merangsang ganggang.
B. Kompetisi karena ganggang dan jamur saling berebut makanan.
C. Parasitisme karena kehidupan jamur merugikan ganggang.
D. Komensalisme karena jamur mendapat untung dan ganggang tidak rugi.
E. Mutualisme karena jamur dan ganggang saling mendapat untung.
Piramida di atas menunjukkan susunan tingkatan trofik normal (ekosistem seimbang) pada
….
A. piramida jumlah pada ekosistem hutan hujan tropis
B. piramida jumlah pada ekosistem perairan
C. piramida biomassa pada piramida hutan hujan tropis
D. piramida biomasa pada ekosistem perairan
E. piramida energi pada ekosistem hutan hukan tropis
8. Piramida energi merupakan piramida yang paling ideal dibandingkan piramida jumlah dan
piramida biomassa. Berikut ini yang bukan kelebihan piramida energi adalah….
A. Mempertimbangkan berat populasi dalam setiap tingkatan trofik.
B. Berat dua spesies yang sama tidak berarti memiliki energy yang sama.
C. Dapat digunakan untuk membandingkan berbagai ekosistem.
D. Mementingkan kedudukan populasi dalam suatu ekosistem.
E. Dapat mengetahui konsumen yang paling produktif ditinjau dari sisi keluaran energi.