RPP Perbab
RPP Perbab
RPP Perbab
(RPP)
A. KOMPETENSI INTI *)
KI 3 (Pengetahuan):
Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan,
dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidangkerja yang
spesifik untuk memecahkan masalah.
KI 4 (Ketrampilan) :
Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung.
B. KOMPETENSI DASAR
3.1 Menjelaskan konsep komputerisasi akuntansi dan spesifikasi sistem komputer yang
diperlukan untuk menginstal program aplikasi komputer akuntansi yang dipilih
4.1 Menginstal program aplikasi kompter akuntansi pada sistem komputer yang telah di
persiapkan
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
Dengan kegiatan pembelajaran dalam komputerisasi akuntansi ini diharapkan peserta
didik dapat:
1. Terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran dengan bertanggung jawab dan berfikir
kritis dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan
kritik. (C3)
2. Menerapkan penggunakan komputerisasi akuntansi teknik sesuai fungsi dan prosedur
penggunaannya dengan sikap jujur, literasi TIK, disiplin, kreatif, mandiri, rasa ingin
tahu, dan kemandirian. (C3)
E. MATERI PEMBELAJARAN
1. Materi Pembelajaran Reguler
a. Fakta
Dari banyak nya aplikasi ,MYOB Accounting merupakan salah satu s
oftware yang umum dan cukup popular di gunakan di Indonesia. Soft
ware ini juga biasanaya digunakan oleh sekolah untuk mengajar pelaj
aran Sistem Informasi Akuntansi (SIA)
b. Konsep
Terdapat tiga versi MYOB yang beredar di Indonesia, yaitu MYOB B
asic, MYOB Accounting, MYOB Primer
c. Prinsip
Terdapat tiga versi MYOB yang beredar di Indonesia, yaitu :
- MYOB Basic
- MYOB Accounting
- MYOB Premie
d. Prosedur
Menginstal program computer akuntansi
2. Materi Pembelajaran Remedial
Penginstalan program aplikasi computer akuntansi pada system computer yan
g telah dipersiapkan
3. Materi Pembelajaran Pengayaan
Spesifikasi system yang diperlukan untuk menginstal program program aplika
si yang dipilih
G. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan ke 1
1. Pendahuluan
a) Orientasi
o Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk 20
memulai pembelajaran untuk menumbuhkan sikap religius peserta didik; Menit
o Melakukan pengkondisian peserta didik secara psikis dan fisik untuk
mengikuti proses pembelajaran untuk menumbuhkan sikap rasa ingin
tahu peserta didik;
o Menjelaskan secara singkat materi dan kompetensi yang akan dimiliki
peserta didik sebagai hasil belajar untuk menumbuhkan rasa ingin tahu
peserta didik;
o Menuliskan indicator yang harus di kuasai peserta didik dengan
menumbuhkan tangguang jawab dan kemandirian pada peserta didik.
b) Apersepsi
o Menberikan penjelasan awal fungsi komputerisasi akuntansi untuk
menumbuhkan rasa ingin tahu peserta didik.
c) Motivasi
o Memberikan gambaran manfaat materi komputerisasi akuntansi dengan
aplikasi di lapangan Untuk menumbuhkan rasa ingin tahu, peserta didik..
o Menghubungkan manfaat komputerisasi akuntansi dalam bidang
pekerjaan menumbuhkan kreativitas dan literasi informasi komunikasi
pada peserta didik.
b) Kegiatan Inti
A. Penentuan o Guru bertanya tentang fungsi komputerisasi 150
pertanyaan yang akuntansi dalam pencatatan laporan keuangan menit
c) Penutup
Guru bersama peserta didik baik secara individual maupun kelompok melakukan
20
refleksi untuk mengevaluasi:
Menit
o Seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang diperoleh
untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung dengan
rasa tanggung jawab dan berfikir kritis;
o Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran
tanggung jawab dsan berfikir kritis;
o Melakukan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pemberian tugas, baik
tugas individual maupun kelompok tanggung jawab dsan berfikir kritis;
dan
o Menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan
berikutnya untuk menumbuhkan rasa ingin tahu.
o Melakukan kegiatan menutup pelajaran
BENTUK NO
KD IPK INDIKATOR SOAL SOAL
SOAL SOAL
Penilaian Keterampilan
INDIKATOR
KOMPETENSI MATERI BENTUK NO
PENCAPAIAN INDIKATOR SOAL
DASAR BAHASAN SOAL SOAL
KOMPETENSI
4.2 Menginsta Tatacara dan 4.1.1 Melakukan 2. Peserta didik
l program penginstalan Praktikum 1
langkah- memahami
aplikasi langkah untuk program tatacara dan
kompter memulai aplikasi langkah-
akuntansi penginstalan computer langkah
pada Aplikasi akuntansi pada penginstalan
sistem Komputer system aplikasi
komputer Akuntansi computer yang computer
yang telah pada sistem telah akuntansi
di komputer dipersiapkan
persiapka
n
Soal Keterampilan :
4 Penguasaan Materi 30