Etika Kesehatan Masyarakat

Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 27

ETIKA KESEHATAN MASYARAKAT

VERA CHRISTINA HULU, S.PSI, M.KES, PSIKOLOG


KARAKTERISTIK ETIKA KESEHATAN
Dalam bidang kesehatan terdapat beberapa bidang
etik yang sudah berkembang yaitu etika klinis, etika
penelitian, dan etika profesi, yang seluruhnya
bernaung dalam satu payung yang disebut Bioetik.
Di antara ketiga bidang etik itu, etika kesehatan
masyarakat merupakan topik yang relatif paling
baru.
KARAKTERISTIK ETIKA KESEHATAN

Namun demikian seluruh bidang


etika tersebut sama-sama memiliki
empat prinsip utama bioetika
(Ortmann dkk, 2016) yaitu :
ETIKA KESEHATAN
MASYARAKAT

1. Memberi manfaat bagi


manusia (beneficence) 3.Respek/menghormati
2. Tidak melakukan manusia (respet for
perbuatan/tindakan yang
memperburuk manusia
person/autonomy) ; dan
(Nonmaleficence) 4.Bertindak adil (justice)
DEFINISI ETIKA KESEHATAN
MASYARAKAT
CDC (2011)  public health ethics
is a systematics process to clarify,
prioritize, and justify possible
courses of public health action based
on ethical principles, values and
beliefs of stakeholders, and scientific
and other information
DEFINISI ETIKA KESEHATAN
MASYARAKAT
CDC (2011)  etika kesehatan masyarakat
berfungsi dalam mengklarifikasi, menentuka
prioritas, dan mempertimbangkan tindakan-
tindakan kesehatan masyarakat berdasarkan
prinsip-prinsip etik, nilai-nilai dan
kepercayaan dari masyarakat, serta
berdasarkan ilmu pengetahuan dan informasi
lainnya
DEFINISI ETIKA KESEHATAN
Barrett dkk (2016) mendefinisikan etika kesehatan
masyarakat bukan sebagai proses saja melainkan sebagai
aplikasi etik, “public health ethics can be seen both as
the application of principles and norms to guide the
practice of public health and as a process for identifying,
analyzing, and resolving ethical issues inherent in the
practice of public health”
DEFINISI ETIKA KESEHATAN

Barrett dkk (2016), Etika kesehatan masyarakat dapat


dilihat dalam dua hal yaitu pertama sebagai aplikasi dari
prinsip-prinsip dan norma- norma yang mengatur
pekerjaan ahli kesehatan masyarakat, atau sebagai proses
untuk mengidentifikasi, menganalisis, dan memecahkan
masalah atau isu-isu etik yang berkaitan dengan
pekerjaan ahli kesehatan masyarakat
DEFINISI ETIKA KESEHATAN
Powers dan Faden (2006) mendefinisikan Etika Kesehatan
Masyarakat dalam dua perspektif berbeda, yaitu sebagai bidang
studi (teoritis) dan sebagai bidang praktis (aplikasi) :
a. Sebagai bidang studi, dinyatakan “understand and clarify
principles and values guiding public health action” atau etika
kesehatan masyarakat berusaha memahami dan menjelaskan
prinsip-prinsip dan nilai-nilai yang mengatur tindakan atau
kegiatan dalam kesehatan masyarakat.
DEFINISI ETIKA KESEHATAN
Powers dan Faden (2006) mendefinisikan Etika Kesehatan
Masyarakat dalam dua perspektif berbeda, yaitu sebagai
bidang studi (teoritis) dan sebagai bidang praktis (aplikasi)
:
b. Sebagai bidang praktis, dinyatakan “apply the relevant
principles and values to public health decision
making” (etika kesehatan masyarakat
mengimplementasikan prinsip-prinsip dan nilai-nilai
yang relevan dalam rangka pengambilan keputusan)
DEFINISI ETIKA KESEHATAN
Jadi dari definisi tersebut di atas, etika kesehatan
masyarakat juga berupaya mengidentifikasi dan
menjelaskan “dilema etis” yaitu pertentangan
antar prinsip-prinsip dan nilai-nilai. Kemudian
berupaya menganalisis tindakan-tindakan alternatif
dan berbagai konsekuensi yang didapat untuk
memecahkan dilema tersebut
DEFINISI ETIKA KESEHATAN
Callahan & Jennings dalam Gostin (2002),
bahwa etika kesehatan masyarakat dapat
dilihat dalam tiga perspektif, yaitu
1. Professional ethis;
2. Applied ethics; dan
3. Advocacy ethics.
 
KODE ETIK KESEHATAN MASYARAKAT

 Health Leadership Society version 2.2 yang


menyatakan terdapat 12 kode etik kesehatan
masyarakat yang disusun mengacu kepada 11
prinsip nilai-nilai dan kepercayaan yang
meliputi kesehatan (health), komunitas
(community), dan landasan aksi (bases action)
KODE ETIK KESEHATAN MASYARAKAT

  KESEHATAN (HEALTH)
1. Setiap manusia memiliki hak terhadap sumberdaya kesehatan
yang dibutuhkan.Hal ini sesuai dengan Article 25 of the
Universal Declaration of Human Rights (Deklarasi Umum Hak
Asasi Manusia Artikel ke-25) yang berbunyi “setiap orang
memiliki hak mendapat standar kehidupan yang layak bagi
kesehatan dan kesejahteraan dirinya dan keluarganya..”
KODE ETIK KESEHATAN MASYARAKAT

 KOMUNITAS (COMMUNITY)
2. Setiap manusia merupakan makhluk sosial dan saling
tergantung satu dengan yang lain. Manusia berupaya
saling melakukan kerjasama baik dalam pertemanan,
keluarga, dan komunitas, serta saling mendukung dalam
keselamatan dan keberlangsungan hidup. Komunitas
yang sehat ditandai dengan adanya hubungan positif
antar individu dan antar lembaga sosial.
KODE ETIK KESEHATAN MASYARAKAT

 KOMUNITAS (COMMUNITY)
3. Efektifitas lembaga sosial dalam masyarakat
bergantung pada kepercayaan publik. Faktor-faktor
yang mempengaruhi kepercayaan publik tersebut antara
lain: komunikasi, pernyataan jujur, transparansi (tidak
ada informasi yang disembunyikan), akuntabilitas,
reliabilitas, dan resiprokal (saling menguntungkan).
KODE ETIK KESEHATAN MASYARAKAT

 KOMUNITAS (COMMUNITY)
4. Elemen kunci bagi Kesehatan Masyarakat adalah
Kolaborasi. Insfrastruktur kesehatan masyarakat
dibangun dengan oleh berbagai pihak dan disiplin
profesi yang berbeda-beda. Agar efektif maka para
pihak dan profesional tersebut harus saling bekerja
bersama-sama
KODE ETIK KESEHATAN MASYARAKAT

 KOMUNITAS (COMMUNITY)
5. Terdapat saling ketergantungan antara setiap orang
dengan lingkungannya.
Orang tergantung pada sumberdaya alam dan lingkungan yang
dibangun untuk kehidupannya. Kesehatan seseorang akan
terganggu jika terjadi ketidakseimbangan atau kerusakan
lingkungan serta adanya kesalahan dalam merancang
lingkungan hidup. Demikian sebaliknya
KODE ETIK KESEHATAN MASYARAKAT

 KOMUNITAS (COMMUNITY)
6. Setiap orang dalam komunitas memilki
kesempatan yang sama berkontribusi dalam
wacana publik. Kontribusi tersebut dapat
dilakukan secara langsung maupun diwakilkan
dalam sistem pemerintahan
KODE ETIK KESEHATAN MASYARAKAT

 KOMUNITAS (COMMUNITY)
7. Fokus utama Kesehatan Masyarakat adalah
mengidentifikasi dan meningkatkan kebutuhan dasar
kesehatan pada komunitas. Dengan demikian kesehatan
masyarakat harus memastikan bahwa kesehatan
komunitas tertentu melibatkan struktur masyarakat
setempat, yang diarahkan pada penemuan penyebab
utama penyakit dan pencegahan penyakit
KODE ETIK KESEHATAN MASYARAKAT

 LANDASAN DALAM BERTINDAK (BASES ACTION)


8. Ilmu pengetahuan merupakan landasan yang penting dan
kuat dalam bertindak.
Pemahaman akan perlindungan terhadap penyakit diperoleh
melalui penelitian dan akumulasi konsep dalam ilmu
pengetahuan. Disamping itu membagi ilmu pengetahuan
merupakan kewajiban moral setiap orang
KODE ETIK KESEHATAN MASYARAKAT

 LANDASAN DALAM BERTINDAK (BASES ACTION)


9. Sains merupakan dasar utama dalam ilmu kesehatan
masyarakat. Metode- metode (baik kuantitatif maupun
kualitatif) dalam sains dan kolaborasi sains berkontribusi
terhadap identifikasi faktor-faktor yang berhubungan
dengan sehat/sakit, serta bagi evaluasi kebijakan dan
program kesehatan untuk mencegah dan meningkatkan
kesehatan
KODE ETIK KESEHATAN MASYARAKAT

 LANDASAN DALAM BERTINDAK (BASES


ACTION)
10. Setiap orang bertanggung jawab terhadap tindakan
mereka yang ditunjang oleh pengetahuannya. Setiap
kesenjangan akan informasi secara aktif akan dicari oleh
setiap orang, sehingga kesehatan masyarakat setiap
waktu harus menerjemahkan informasi yang didapat ke
dalam tindakan
KODE ETIK KESEHATAN MASYARAKAT

 LANDASAN DALAM BERTINDAK (BASES ACTION)


11. Setiap Tindakan sebaiknya tidak dilandasi pada informasi
sepihak. Seringkali tindakan dilakukan tanpa adanya
informasi secara keseluruhan. Pada kondisi demikian,
dibutuhkan nilai-nilai dalam bertindak. Sehingga kebijakan
dibutuhkan dengan mempertimbangkan nilai-nilai dan
martabat setiap manusia
KODE ETIK KESEHATAN MASYARAKAT

Secara keseluruhan, kode etik tersebut di atas


ditujukan kepada tiga subyek utama yaitu :
a. profesi/ahli kesehatan masyarakat,
b. program/kebijakan kesehatan masyarakat,
dan
c. lembaga kesehatan masyarakat
TUGAS MASING-MASING MAHASISWA

DARI SEKARANG SDR CARI MASALAH ATAU KASUS


YANG BERHUBUNGAN DENGAN ETIKA DAN KODE
ETIK KESEHATAN MASYARAKAT. KITA AKAN
DISKUSIKAN MINGGU DEPAN LEWAT ZOOM.
MASING2 MAHASISWA MEMILIKI SATU KASUS.
TERIMA KASIH
TETAP SEMANGAT

Anda mungkin juga menyukai