Strategi Kompetitif
Strategi Kompetitif
Strategi Kompetitif
Michael Porter merumuskan strategi pokok penentuan posisi kompetitif yang dapat
diterapkan oleh perusahaan ,yaitu
• Kepemukaan biaya secara keseluruhan. Disini perusahaan bekerja keras untuk mencapai biaya
produksi dan distribusi yang rendah sehingga ia dapat menjual dengan harga yang lebih
rendah dan merebut marketshare yang lebih besar. Perusahaan yang menempuh strategi ini
harus baik dalam merekayasaan, pembelian, manufacturing serta distribusi fisik dan kurang
membutuhkan sedikit ketrampilan dalam pemasaran.
• Diferensiasi. Disini perusahaan memusatkan diri dapat penciptaan suatu program pemasaran
dan lini produk dengan tingkat diferensiasi tinggi sehingga dapat menempatkan diri sebagai
pemukanya dalam industry. Perusahaan yang menjalankan strategi ini memiliki kekuatan
utammanya dibidang riset dan pengembangan, desain, pengendalian mutu, dan pemasaran.
• Fokus. Disini perusahaan memusatkan usahanya dalam melayani beberapa segmen pasar
dengan lebih baik daripada menjelajahi seluruh pasar.
Analisa Keunggulan Kompetitif
3. Fokus Strategi
Dalam strategi fokus perlu diperhatikan adanya hal berikut ini yaitu pada pasar
mempunyai kondisi potensial serta berkelanjutan. Untuk mewujudkan strategi yang
berhasil Anda harus fokus pada segmen pasar tertentu dan suatu kelompok
masyarakat, misalnya saja produsen mobil mewah.
4. Strategi Inovasi
Ada dua strategi inovasi yang ada yaitu mengembangkan produk dan melakukan
pembuatan produk baru yang belum ada di pasaran. Salah satu contohnya yaitu
adanya ojek online, inovasi ini dilakukan oleh alat transportasi ini dengan melakukan
bidang transportasi secara online.