RBPMD & RP Etika Latsar 12 JP

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 13

RANCANG BANGUN PEMBELAJARAN MATA PELATIHAN DASAR

1. Nama Diklat : Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil Golongan II Kab. Banggai Angkatan X
2. Mata Diklat : ETIKA PUBLIK.
3. Alokasi Waktu : 12 (dua belas) Jam Pelajaran (JP) @ 45 menit – total 540 menit
4. Deskripsi Singkat : Mata diklat ini memfasilitasi pembentukan nilai-nilai dasar etika publik pada peserta Pelatihan melalui
pembelajaran kode etik dan perilaku pejabat publik, bentuk-bentuk kode etik dan implikasinya, Aktualisasi kode
etik ASN.
5. Tujuan Pembelajaran
a. Kompetensi Dasar : Setelah mengikuti pembelajaran ini, peserta diharapkan mampu menanamkan nilai dan membentuk sikap dan
perilaku, patuh kepada standar etika publik yang tinggi
b. Pengalaman Belajar Untuk memperoleh hasil belajar yang optimal, peserta melalui serangkaian pengalaman belajar, yaitu :
Membaca materi etika public secara e-learning; melakukan kegiatan yang mengandung unsur pembelajaran
tentang substansi etika public; melakukan refleksi terhadap pengalaman tersebut; mendengar dan berdiskusi
serta simulasi, menonton film pendek, dan membahas kasus; dan menyaksikan role-model untuk membentuk
dan menginternalisasi nilai-nilai dasar etika publik.
c. Indikator Keberhasilan :

INDIKATOR MATERI ALAT ESTIMASI


NO. SUB MATERI POKOK METODE REFERENSI
KEBERHASILAN POKOK BANTU/MEDIA WAKTU
Peserta dapat :
1. Memahami 1. Pemahaman 1.1. Kode Etik dan Perilaku Pejabat  Ceramah. 1. Laptop 1 sessi/ 3 1. Fernanda Desi,
pengertian etika, konsep Etika Publik  Tanya jawab. 2. LCD Projector jp = 135 2003, Etika
kode etik dan Publik 1.2. Bentuk-bentuk kode etik dan menit Organisasi
 Diskusi 3. Bahan bacaan
perilaku pejabat implikasinya 4. Bahan tayang Pemerintah, Bahan
kelompok.
public yang Ajar Latsar
 Presentasi. 5. Filth cart
Golongan III, LAN-
menjunjung tinggi
etika publik RI, Jakarta.
2. Aktualisasi a. Indikator keberhasilan  Ceramah. 1. Laptop 2 sesi/ 6 jp 2. Isnanto Rizal, 2009,
Etika Aparatur b. Pemanfaatan Sumber Daya 2. LCD Projector = 270 Buku Ajar Etika
Sipil Negara. Publik  Tanya jawab
3. Whiteboard Profesi, Fakultas
1
c. Absen Sidik Jari  Pemutaran 4. Bahan bacaan menit Teknik Universitas
d. Penerimaan Tenaga Honorer film pendek. 5. Bahan tayang Diponegoro,
e. Pemberian Hadiah atau Cindera  Diskusi 6. Film pendek Semarang.
Mata kelompok. 7. Refleksi
f. Konflik Kepentimngan dalm 3.Modul
pengadaan  Presentasi. Penyelenggaraan
g. Pelantikan Wali Kota dipenjara Pelatihan Calon
h. Terpida Korupsi menjabat Pegawai Negeri Sipil
kembali Golongan III, LAN-
i. Whistle Blower atau RI, Jakarta.
membocorkan informasi .
j. Pengunduran Diri Pejabat
k. Melanggar Hukum
l. Perbuatan tercela
m. Kebocoran Ujian Nasional
n. Penegak Hukum yang Jujur
o. Latihan
p. Rangkuman
q. Evaluasi
r. Umpan Balik dan Tindak Lanjut

Palu, 28 Agustus 2019


Penyusun,

Muis, SH.,MM

2
RENCANA PEMBELAJARAN

1. Nama Diklat : Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil Golongan II Kab. Banggai Angkatan X
2. Mata Diklat : ETIKA PUBLIK.
3. Alokasi Waktu : 12 (Dua Belas) Jam Pelajaran @ 45 menit = 540 menit
4. Deskripsi Singkat : Mata diklat ini memfasilitasi pembentukan nilai-nilai dasar etika publik pada peserta Pelatihan melalui
pembelajaran kode etik dan perilaku pejabat publik, bentuk-bentuk kode etik dan implikasinya, Aktualisasi
kode etik ASN.
5. Tujuan Pembelajaran
a. Kompetensi Dasar: : Setelah mengikuti pembelajaran ini, peserta diharapkan mampu menanamkan nilai dan membentuk sikap
dan perilaku, patuh kepada standar etika publik yang tinggi
b. Indikator Keberhasilan : Peserta dapat :
Memahami pengertian etika, kode etik dan perilaku pejabat public yang menjunjung tinggi etika public.
6. Materi Pokok dan Sub Pokok :
a. Materi Pokok : 1) Pemahaman konsep Etika Publik
2) Aktualisasi Etika Aparatur Sipil Negara.
b. Sub Materi Pokok : 1.1. Kode Etik dan Perilaku Pejabat Publik
1.2. Bentuk-bentuk kode etik dan implikasinya
1.3. Absen Sidik Jari
1.4. Penerimaan Tenaga Honorer
1.5. Pemberian Hadiah atau Cindera Mata
1.6. Pemberian Hadiah atau Cindera Mata
1.7. Konflik Kepentimngan dalm pengadaan
1.8. Pelantikan Wali Kota dipenjara
1.9. Terpida Korupsi menjabat kembali
2.0. Whistle Blower atau membocorkan informasi
2.1. Pengunduran Diri Pejabat
2.2. Melanggar Hukum
2.3. Perbuatan tercela
2.4. Kebocoran Ujian Nasional
2.5. Penegak Hukum yang Jujur

3
7. KEGIATAN BELAJAR :
MENGAJAR
KEGIATAN MEDIA/ALAT ALOKASI
NO. TAHAPAN KEGIATAN METODE
FASILITATOR PESERTA BANTU WAKTU
1. Pendahuluan 1. Memberi salam 1.1. Menjawab salam. Ceramah 1. Laptop 25 menit
Si I 2. Ice breaking, menciptakan 1.2. Mengikikuti perintah. Tanya jawab 2. LCD Projektor
suasana kelas yang konduksif. 1.3. Mendengarkan, 3. Whiteboard
3. Perkenalan diri. bertanya. 4. Modul/Bahan
4. Menguraikan tujuan pembelajaran 1.4. Memahami. Ajar
2. Penyajian 1.1. Bertanya pada peserta apa 1.1. Menjawab pertanyaan. Ceramah 1. Laptop
Kegiatan belajar 1 : yang dimaksud dengan etika, Tanya jawab 2. LCD Projektor
Moral, Norma dan Nilai ?
1. Pengertian Etika, Brainstorming 3. Whiteboard 30 menit
1.2. Menjelaskan pengertian etika,
Moral, Norma dan 1.2. Mendengarkan Diskusi 4. Modul/Bahan
moral, norma dan nilai.
Nilai kelompok Ajar
1.3. Bertanya pada peserta apa yg 1.3. Menjawab pertanyaan. 5. Filt cart
dimaksud dengan etika publik?
2. Pengertian Etika 1.4. Menjelaskan etika publik 1.4. Mendengarkan
1.5. Menjelaskan prinsip etika. 20 menit
Publik. 1.5. Mendengarkan
1.6. Peserta dibagi kelompok untuk 1.6. Mendiskusikan nilai etika
3. Prinsip Etika. mencari niai-nilai etika berdasarkan agama, dan
lingkungan social masy. 60 menit
berdasarkan agama, dan
lingkungan sosial masyarakat

Si Kegiatan belajar II :
II 1.Kode Etik ASN. 2.1. Menjelaskan Kode Etik ASN 2.1. Mendengarkan Ceramah 1. Laptop 30 menit
2.Nilai etika publik 2.2. Menjelaskan nilai etika publik 2.2. Mendengarkan Tanya jawab 2. LCD 45 menit
dan indikator Projektor
2.3. Pemutaran Film pendek tentang 2.3.Membahas dalam Brainstorming
PNS pelayanan kelompok dan 3. Whiteboard
4
3.Perilaku pejabat prima.Didiskusikan sudah mendiskusikan (buz 4. Modul/Bahan 60 menit
publik. sesuaikah dengan nilai etika group) memaparkan Diskusi Ajar
publik ? kelompok 5. Filt cart
Simulasi 6. Video
Si Nonton film
III 4. Pelanggaran 2.4. Pemutaran film pelanggaran 2.4. Mendiskusikan dalam Role model
pejabat publik. pejabat publik. Menugaskan kelompok, memaparkan
peserta mendiskusikan 135 menit
pelanggaran sumpah janji dan
Kode Etik dan niali etika publik
yang mana ?
Apa penyebab masalahnya ?
Bagaimana menyelesaikan
masalahnya
Si Kegiatan Belajar III :
IV 1. Akttualisasi Etika 3.1. Peserta diarahkan untuk 3.1.Mendiskusikan dalam Diskusi 1. Laptop 60 menit
Aparatur Sipil Negara. membahas kasus yang telah kelompok dan kelompok 2. LCD
disiapkan. memaparkan. Brainstorming 3. Whiteboard
mengidentifikasi dengan
kelompok 4. Modul
3.2. E-Learning/Mengerjakan 5. Filt cart 45 menit
3.2. Membuat RTL/rencana aksi
RTL 6. HP Android

3. Penutup 1. Menyimpulkan 1.1.Memperhatikan Ceramah 1. Laptop 30 menit


2.Ucapan terima kasih dan salam 2.1. Membalas Salam 2. LCD Projektor

5
8. EVALUASI : 1. Mengamati keaktifan peseta dalam kelas, pada saat diskusi maupun menjawab pertanyaan atau
memberikan solusi apabila ada masalah.
2. Pertanyaan lisan bisa berupa :
- Apa yang dimaksud dengan etika dan moral ?
- Sebutkan nilai-nilai etika publik ?
- Apa yang dimaksud dengan kode etik ?
9. REFERENSI :

 Abbas Syamsuddin, 1995, Manusia Berkarakter Profesional dan Produktif, Badan Diklat Pertanian, Departemen Pertanian, Jakarta.
 Fernanda Desi, 2003, Etika Organisasi Pemerintah, Bahan Ajar Diklat Prajabatan Golongan II, LAN-RI, Jakarta.
 Isnanto Rizal, 2009, Buku Ajar Etika Profesi, Fakultas Teknik Universitas Diponegoro, Semarang.
 Modul Penyelenggaraan Perdana Pendidikan dan Pelatihan Calon Pegawai Negeri Sipil Prajabatan Golongan II, LAN-RI, Jakarta.

Palu, 28 Agustus 2019


Penyusun,

Muis, SH.,MM

6
RANCANG BANGUN PEMBELAJARAN MATA PELATIHAN DASAR

1. Nama Diklat : Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil Golongan III Kab. Banggai Kepulauan Angkatan XVI
2. Mata Diklat : ETIKA PUBLIK.
3. Alokasi Waktu : 12 (dua belas) Jam Pelajaran (JP) @ 45 menit – total 540 menit
4. Deskripsi Singkat : Mata diklat ini memfasilitasi pembentukan nilai-nilai dasar etika publik pada peserta Pelatihan melalui
pembelajaran kode etik dan perilaku pejabat publik, bentuk-bentuk kode etik dan implikasinya, Aktualisasi kode
etik ASN.
5. Tujuan Pembelajaran
a. Kompetensi Dasar : Setelah mengikuti pembelajaran ini, peserta diharapkan mampu menanamkan nilai dan membentuk sikap dan
perilaku, patuh kepada standar etika publik yang tinggi
b. Pengalaman Belajar Untuk memperoleh hasil belajar yang optimal, peserta melalui serangkaian pengalaman belajar, yaitu :
Membaca materi etika public secara e-learning; melakukan kegiatan yang mengandung unsur pembelajaran
tentang substansi etika public; melakukan refleksi terhadap pengalaman tersebut; mendengar dan berdiskusi
serta simulasi, menonton film pendek, membahas kasus; dan membentuk dan menginternalisasi nilai-nilai dasar
etika publik.
c. Indikator Keberhasilan :

INDIKATOR MATERI ALAT ESTIMASI


NO. SUB MATERI POKOK METODE REFERENSI
KEBERHASILAN POKOK BANTU/MEDIA WAKTU
Peserta dapat :
1. Memahami 1. Pemahaman a. Kode Etik dan Perilaku Pejabat  Ceramah. 1. Laptop 1 sessi/ 3 1. Fernanda Desi,
pengertian etika, konsep Etika Publik  Tanya jawab. 2. LCD Projector jp = 135 2003, Etika
kode etik dan Publik b. Bentuk-bentuk kode etik dan 3. Bahan bacaan menit Organisasi
 Diskusi
perilaku pejabat implikasinya 4. Bahan tayang Pemerintah, Bahan
kelompok.
public yang Ajar Latsar
 Presentasi. 5. Filth cart
Golongan III, LAN-
menjunjung tinggi
etika publik RI, Jakarta.
2. Aktualisasi a. Indikator keberhasilan  Ceramah. 1. Laptop 2 sesi/ 6 jp 2. Isnanto Rizal, 2009,
Etika Aparatur b. Pemanfaatan Sumber Daya 2. LCD = 270 Buku Ajar Etika
Sipil Negara. Publik  Tanya jawab
3. Projector menit Profesi, Fakultas
c. Absen Sidik Jari  Pemutaran 4. Whiteboard Teknik Universitas
d. Penerimaan Tenaga Honorer
7
e. Pemberian Hadiah atau Cindera film pendek. 5. Bahan bacaan Diponegoro,
Mata  Diskusi 6. Bahan tayang Semarang.
f. Konflik Kepentimngan dalm kelompok. 7. Film pendek
pengadaan 8. Refleksi 3. Modul
g. Pelantikan Wali Kota dipenjara  Presentasi. Penyelenggaraan
h. Terpida Korupsi menjabat Pelatihan Calon
kembali Pegawai Negeri Sipil
i. Whistle Blower atau Golongan III, LAN-
membocorkan informasi RI, Jakarta.
j. Pengunduran Diri Pejabat .
k. Melanggar Hukum
l. Perbuatan tercela
m. Kebocoran Ujian Nasional
n. Penegak Hukum yang Jujur

Palu, 29 Juli 2019


Penyusun,

Muis, SH.,MM

8
RENCANA PEMBELAJARAN
1. Nama Diklat : Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil Golongan III Kab. Banggai Kepulauan Angkatan XVI
2. Mata Diklat : ETIKA PUBLIK.
3. Alokasi Waktu : 12 (Dua Belas) Jam Pelajaran @ 45 menit = 540 menit
4. Deskripsi Singkat : Mata diklat ini memfasilitasi pembentukan nilai-nilai dasar etika publik pada peserta Pelatihan
melalui pembelajaran kode etik dan perilaku pejabat publik, bentuk-bentuk kode etik dan
implikasinya, Aktualisasi kode etik ASN.
5. Tujuan Pembelajaran
a. Kompetensi Dasar: : Setelah mengikuti pembelajaran ini, peserta diharapkan mampu menanamkan nilai dan membentuk
sikap dan perilaku, patuh kepada standar etika publik yang tinggi
b. Indikator Keberhasilan : Peserta dapat :
Memahami pengertian etika, kode etik dan perilaku pejabat public yang menjunjung tinggi etika publik.
6. Materi Pokok dan Sub Pokok :
a. Materi Pokok : 1) Pemahaman konsep Etika Publik
2) Aktualisasi Etika Aparatur Sipil Negara.
b. Sub Materi Pokok : 1. Kode Etik dan Perilaku Pejabat Publik
2. Bentuk-bentuk kode etik dan implikasinya
3. Absen Sidik Jari
4. Penerimaan Tenaga Honorer
5. Pemberian Hadiah atau Cindera Mata
6. Pemberian Hadiah atau Cindera Mata
7. Konflik Kepentimngan dalm pengadaan
8. Pelantikan Wali Kota dipenjara
9. Terpida Korupsi menjabat kembali
10. Whistle Blower atau membocorkan informasi
11. Pengunduran Diri Pejabat
12. Melanggar Hukum
13. Perbuatan tercela
14. Kebocoran Ujian Nasional
15. Penegak Hukum yang Jujur

9
:
7. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

KEGIATAN MEDIA/ALAT ALOKASI


NO. TAHAPAN KEGIATAN METODE
FASILITATOR PESERTA BANTU WAKTU
1. Pendahuluan 1. Memberi salam 1.1. Menjawab Ceramah 1. Laptop 25 menit
Si I 2. Ice breaking, menciptakan suasana kelas salam. Tanya jawab 2. LCD
yang konduksif. 1.2. Mengikikuti Projektor
perintah. 3. Whiteboard
3. Perkenalan diri.
1.3. Mendengarkan, 4. Modul/Baha
4. Menguraikan tujuan pembelajaran
bertanya. n Ajar
1.4. Memahami.
2. Penyajian
Kegiatan belajar 1 : 1. Bertanya pada peserta apa yang dimaksud 1.1. Menjawab Ceramah 1. Laptop 30 menit
dengan etika, Moral, Norma dan Nilai ? pertanyaan. 2. LCD
1. Pengertian Etika, Tanya jawab
1.2. Mendengarkan Projektor
Moral, Norma dan Nilai 2. Menjelaskan pengertian etika, moral, Brainstorming
1.3. Menjawab 3. Whiteboard
norma dan nilai
pertanyaan. Diskusi
3. Bertanya pada peserta apa yg dimaksud 4. Modul/Bah
1.4. Mendengarkan kelompok 20 menit
dengan etika publik? an Ajar
2. Pengertian Etika 1.5. Mendengarkan
4. Menjelaskan etika publik 5. Filt cart
Publik.
1.6. Mendiskusikan
5. Menjelaskan prinsip etika.
nilai etika 60 menit
3. Prinsip Etika. 6. Peserta dibagi kelompok untuk mencari berdasarkan
niai-nilai etika berdasarkan agama, dan agama, dan
lingkungan sosial masyarakat lingkungan
social masy.

10
Si Kegiatan belajar II :
II 1. Kode Etik ASN. 1.1. Menjelaskan Kode Etik ASN 1. Mendengarkan Ceramah 1. Laptop 30 menit
2. Nilai etika publik dan 1.2. Menjelaskan nilai etika publik 2. Mendengarkan Tanya jawab 2. LCD 45 menit
indikator Projektor
1.3. Pemutaran Film pendek tentang PNS 3. Membahas Brainstorming
pelayanan prima. dalam kelompok 3. Whiteboard
2. Perilaku pejabat publik. 60 menit
1.4. Didiskusikan sesuaikah dengan nilai etika dan 4. Modul/Bah
Diskusi
publik ? mendiskusikan an Ajar
kelompok
(buz group) 5. Filt cart
Si 4. Pelanggaran pejabat 4.1. Pemutaran film pelanggaran pejabat Simulasi
memaparkan
III publik. publik. Menugaskan peserta 6. Video
1. Mendiskusikan Nonton film
mendiskusikan pelanggaran sumpah janji
dan Kode Etik dan niali etika publik yang dalam Role model
mana ? kelompok, 135
memaparkan menit
- Apa penyebab masalahnya ?
- Bagaimana menyelesaikan
masalahnya
Si Kegiatan Belajar III :
IV 1. Akttualisasi Etika 1.Mendiskusikan Diskusi 1. Laptop 60 menit
1.1. Peserta diarahkan untuk membahas
Aparatur Sipil Negara. dalam kelompok kelompok 2. LCD
kasus yang telah disiapkan. dan memaparkan. Brainstorming 3. Whiteboard
mengidentifikasi
1.2. Membuat RTL/rencana aksi 4. Modul
dengan kelompok
5. Filt cart 45 menit
2.E-Learning
Mengerjakan RTL 6. HP Android

3. Penutup 1. Menyimpulkan 1.1.Memperhatikan Ceramah 1. Laptop 30 menit


2.1.Membalas 2. LCD
2.Ucapan terima kasih dan salam Salam Projektor

11
8. EVALUASI : 1. Mengamati keaktifan peseta dalam kelas, pada saat diskusi maupun menjawab pertanyaan atau
memberikan solusi apabila ada masalah.
2. Pertanyaan lisan bisa berupa :
- Apa yang dimaksud dengan etika dan moral ?
- Sebutkan nilai-nilai etika publik ?
- Apa yang dimaksud dengan kode etik ?
9. REFERENSI :

 Abbas Syamsuddin, 1995, Manusia Berkarakter Profesional dan Produktif, Badan Diklat Pertanian, Departemen Pertanian, Jakarta.
 Fernanda Desi, 2003, Etika Organisasi Pemerintah, Bahan Ajar Diklat Prajabatan Golongan II, LAN-RI, Jakarta.
 Isnanto Rizal, 2009, Buku Ajar Etika Profesi, Fakultas Teknik Universitas Diponegoro, Semarang.
 Modul Penyelenggaraan Perdana Pendidikan dan Pelatihan Calon Pegawai Negeri Sipil Prajabatan Golongan II, LAN-RI, Jakarta.

Palu, 29 Juli 2019


Penyusun,

Muis, SH.,MH

12
13

Anda mungkin juga menyukai