Makalah Handmade APE
Makalah Handmade APE
Makalah Handmade APE
Disusun oleh:
Sri Yulianti
Sri Wahyuni
Wiwin
(INSURI) PONOROGO
2021
PEMBAHASAN
1
Tedjasaputra, Mayke S. , Bermain, Mainan dan Permainan. ( Jakarta: Grasindo, 2001 ), hal 81
2
Ardini, Dr. Pupung Puspa dan Dr. Anik Lestaningrum, Bermain dan Permainan Anak Usia Dini, ( Nganjuk:
Adjie Media Nusantara, 2018, ) hal 28
Awal bayi lahir belum memiliki penglihatan yang sempurna. Masih memiliki
keterbatasan sehingga diperlukan rangsangan dengan menggunakan warna yang
mencolok. Warna-warna yang menarik diantaranya merah, biru, kuning dan warna
terang lainnya.
Selanjutnya anak akan mengalami proses duduk, mengalami merangkak,
merambat dan juga melangkah. Kemampuan inilah yang harus didukung oleh
kemampuan kontras dan berdesain. Selain itu perhatikan juga dari keamanan dari
bahan yang digunakan sehingga tidak memiliki resiko berbahaya dan melukai bayi.
Jenis permainan untuk anak usia 0-9 bulan
Adapun permainan yang yang cocok untuk usia 0-9 bulan adalah seperti
permainan alat musik kerincing, Boneka piring wajah yang tersenyum/tertawa,
permainan boneka jari, Bola kecil dan sedang dengan berbagai tekstur, warna, dan
ukuran untuk diremas, permainan gantungan bayi dan juga permainan matras
gimnastik. Selain itu ada juga permainan yang tidak menggunakan alat seperti
permainan cilukba dan permainan menepuk tubuh ibu dengan tangan anak.
2. Anak usia 9-18 bulan.
Rentang waktu yang sering kali dikategorikan anak balita. Inilah periode emas yang
banyak sekali mengalami perkembangan. Pada usia ini anak sudah memegang,
mengangkat dan menarik benda asing. Permainan yang diberikan sudah dalam bentuk
pengembangan kreativitas dan emosi. Dengan demikian anak akan lebih banyak
belajar ketelitian, kesabaran, inovasi, kepercayaan, ketekunan dan juga pengalaman.
Jenis permainan untuk anak usia 9-18 bulan.
Beberapa permainan yang dapat dilakukan untuk anak usia 9-18 bulan adalah
Buku-buku cerita berbahan lunak dari kain flanel atau plastik yang tidak mudah robek
dengan sedikit huruf, Lego besar berwana terang. Ada juga permainan dalam
menirukan kehidupan sehari-hari seperti permainan menirukan suara binatang,
menyebutkan nama sayuran dan buah-buahan, permainan mobil-mobilan. Sedangkan
permainan untuk memecahkan masalah diantaranya adalah permainan puzzle,
permainan balok, permainan bak pasir, Menara gelang berwarna terang dari kayu atau
plastik, Kotak berlubang dan berisi bentuk-bentuk geometri yang dapat dimasukkan
dan dikeluarkan (sorting box) dan permainan bola besar.
Syarat pemilihan dan penggunaan alat dan bahan permainan. Selain permainan
yang dapat dilaksanakan tanpa bantuan alat, permainan juga dapat dilakukan dengan
alat bantu alat permainan.
1. Pilih alat atau bahan yang mengundang perhatian anak, Alat dan bahan
dapat memuaskan kebutuhan anak, menarik minat dan menyentuh
perasaan mereka baik dari warna, jenis, bentuk,ukuran atau berat.
Jenis dan bentuk alat belajar juga akan berpengaruh terhadap
perkembangan belajar anak. Oleh karena itu pilih yang bobotnya
tidak terlalu berat sehingga anak mudah memindah-mindahkannya,
kecuali memang peralatan tersebut dirancang khusus untuk tidak dipindah,
digeser atau dibawa oleh anak.
3. Pilih alat atau bahan yang memiliki unsur multiguna. Alat dan bahan mainan
ini dapat memenuhi bermacam-macam tujuan pengembangan atau jika
memungkinkan seluruh aspek perkembangan anak dan dapat dipergunakan
secara fleksibel dan serba guna. Misalnya ketika anak bermain dengan balok ia
3
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Petunjuk Teknis
Bantuan Alat Permainan Edukatif (APE) PAUD , ( Jakarta: Direktorat pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini,
2016 ) , hal 29
4
Ahmadi, Abu,. Psikologi Perkembangan . Jakarta: Rineka Cipta. Bawono,1991)
akan berfikir untuk membangun sesuatu dari balok (kognitif) membolak-
balik/mengeksploras balok tersebut (motorik halus) membuat bangunan
baru/aneh (kreatif) atau kerjasama dengan temannya untuk menyusun balok
(sosial).
7. Pilih bahan yang tidak membedakan jenis kelamin dan tidak meniru-niru.
Sebaiknyaalat atau bahan yang dipilih tidak dibedakan berdasarkan
jenis kelamin. Pada anak usia dini perlu diperkenalkan berbagai peran
dan hal.
8. Pilih alat dan bahan yang sesuai dengan filsafat dan nafas pendidikan. Alat
dan bahan ini sering disebut dengan APE (Alat Permainan Edukatif)
untuk mendapatkan dapat berkonsultasi dengan seorang ahli baik ,ahli
mainan, pendidik anak psikolog atau perawat anak yang professional.
5
Shofiatun A Rahman, Alat Permainan Edukatif Untuk Program PAUD, Tadulako University Press,Palu,
2010,. hlm. 17
Alat permainan papan abjad berupa alat permainan yang terdiri dari papan, simbol-
simbol huruf abjad yang manarik perhatian anak agar mampu mendukung pada
kemampuan membaca permulaan anak yang diajarkan di kelas dengan cara asik
dan menyenangkan seperti belajar sambil bermain maupun bermain sambil belajar.
Pengenalan abjad bermanfaat untuk mengenal huruf, belajar warna, melatih motorik,
melatih daya ingat juga kesabaran.
b. Boneka jari
c. Puzzle Stick
d. Pola bayangan.
e. Menjahit
Manfaat APE ini adalah untuk mengembangkan keterampilan motorik halus, menjahit juga
dijadikan media pendidikan yang dapat membantu anak meningkatkan konsentrasi,
kemampuan logika, dan melatih koordinasi mata dan tangan anak, juga untuk kemampuan
menulis dan meningkatkan kemampuan gerakan tangan, pergelangan tangan dan jari.
f. Menggunting
Referensi :