SDH DiRevisi - Laporan Individu Praktik Kebidanan Holistik 2022
SDH DiRevisi - Laporan Individu Praktik Kebidanan Holistik 2022
SDH DiRevisi - Laporan Individu Praktik Kebidanan Holistik 2022
KELUARGA TN.W
DI PUSKESMAS SAMIGALUH 1, KULON PROGO
Disusun Oleh:
KRISTIYAN MULYANI
NIM P07124321129
Menyetujui,
B. ANGGOTA KELUARGA
Antropometri Umur Hubungan
Agama Pendidikan Pekerjaan
(Th) Keluarga
Nama Anggota
No L/P Lila TB
Keluarga BB
(cm) (cm
(Kg)
)
1. TN.W L 42 th Islam SMA Swasta Suami
2. NY.S P 24 147 38 38 th Islam SMP IRT Istri
3. An.F L 12 th Islam SD Pelajar Anak
Ruang
Kamar Tidur
Keluarga
Ruang Tamu
2. Sarana masak
a. Bahan bakar : kayu bakar, gas elpiji
b. Tempat penyimpanan alat dapur : rak bambu/kayu
c. Ventilasi dapur : cukup
d. Kebersihan dapur : cukup bersih
e. Jarak tempat pembuangan sampah : > 10 m
:
3. Sampah
a. Sarana pembuangan sampah : dibuatkan lubang di pekarangan
b. Tempat pembuangan sampah : pekarangan samping rumah
c. Letak pembuangan sampah : samping rumah
d. Pengelolaan sampah : tidak dipisah antara organik dan
anorganik, pengelolaan dibakar
4. Sumber air
a. Sumber air minum : mata air
b. Jarak sumber air dengan WC : > 500 m
c. Pencemaran air : tidak
d. Kualitas air (warna, bau, rasa) : baik ( tidak berwarna, tidak
berbau, tidak berasa)
5. Jamban Keluarga
a. Status kepemilikan jamban : jamban pribadi
b. Jenis : leher angsa, kloset jongkok
c. Letak : di dalam rumah
d. Kebersihan : cukup
e. Jumlah jamban : 1 buah
6. Saluran Pembuangan Air Limbah (SPAL)
a. Jenis Limbah : limbah keluarga (dapur, kamar
mandi)
b. Bak Limbah : ada langsung tersalur mengalir
ke penampungan di bawah rumah/ dataran miring
c. Saluran limbah : permanen
d. Jarak limbah dengan sumber air : 500 m
No Masalah
1. Bumil 11+6 minggu hamil anak kedua, dengan emesis gravidarum dan
anemia ringan
2. Suami merokok
3. Ibu belum mengerti tentang kegunaan IVA maupun paps smear
1. Data Subyektif
a. Keluhan saat ini
Ibu mengatakan kadang-kadang merasakan mual saat pagi hari, ini mulai
dirasakan ibu sejak seminggu yang lalu tapi tidak sampai muntah ibu
mengatakan ingin memeriksakan kehamilannya. Riwayat ANC sebelumnya
pada tanggal 11 April 2022.
b. Riwayat perkawinan
Ibu mengatakan kawin 1 kali. Kawin pertama umur 24 tahun.
Dengan suami sekarang 12 tahun
c. Riwayat menstruasi
Ibu mengatakan menarche umur 12 tahun. Siklus haid 30 hari. Teratur,
lama 5-6 hari, sifat darah encer, tidak ada keputihan, sehari 3 kali ganti
pembalut.
HPHT : 26-2-2022, HPL : 5-12-2022
d. Riwayat kehamilan saat ini
a. Riwayat ANC
ANC sejak umur kehamilan 6+2 minggu di PMB. Selanjutnya ANC di
Puskesmas.
Frekuensi :
Trimester I = 2 kali (Tgl: 11-4-2022 dan Tgl : 9-5-2022)
Keluhan : Mual-mual
b. Pergerakan janin
Ibu mengatakan belum merasakan pergerakan janin
c. Pola Nutrisi Sebelum dan Saat Hamil
Pola Nutrisi Sebelum Hamil Saat Hamil
Makan Minum Makan Minum
Frekuensi 3 kali > 8 gelas 2-3 kali < 8 gelas
sehari sehari sehari sehari
Macam Nasi, Air putih Sayur, Air putih
sayur, lauk lauk
Jumlah 1 piring > 2 liter 1/4 < 2 liter
piring
Keluhan Mual Tidak ada mual Tidak ada
6) Pola aktivitas
Kegiatan sehari-hari: melakukan pekerjaan rumah tangga
Istirahat/tidur: tidur siang 1 jam, malam 6-7 jam
Seksualitas : 1-2 seminggu, tidak ada keluhan
7) Personal hygiene
Ibu mengatakan kebiasaan mandi 2 kali sehari, kebiasaan
membersihkan area kewanitaan setiap mandi, setelah BAK dan setelah
BAB dan mengeringkannya dengan handuk.
Kebiasaan mengganti pakaian dalam sebanyak 2 kali sehari, jenis
pakaian yang digunakan adalah bahan nilon dan katun.
8) Imunisasi TT :
Ibu mengatakan sudah imunisasi TT lengkap.
Persalinan Nifas
Hamil Tgl lahir Umur Jenis Penolong Komplikasi Jenis BB Laktasi Kom
ke- keha persalina Ibu Bayi Kelai Lahir plikasi
milan n nan
1 25-1-2010 aterm normal Bidan tdk tdk tdk 2700 ya tdk
2 Hamil ini
e. Riwayat kontrasepsi
f. Riwayat kesehatan
1) Penyakit sistemik yang pernah/sedang diderita
Ibu mengatakan tidak pernah dan tidak sedang menderita penyakit
menurun (diabetes), penyakit menular (hepatitis, HIV, PMS) maupun
penyakit menahun (penyakit jantung/ginjal). Ibu mengatakan ada
riwayat penyakit asma saat ini dan hipertensi.
2) Penyakit yang pernah/sedang diderita keluarga
Ibu mengatakan di keluarganya tidak ada yang pernah/sedang
menderita penyakit diabetes.
3) Riwayat keturunan kembar
Ibu mengatakan dikeluarganya tidak ada riwayat keturunan kembar
4) Riwayat alergi
Makanan : Ibu mengatakan tidak ada riwayat alergi makanan
Obat : Ibu mengatakan tidak ada riwayat alergi obat
Zat lain : Ibu mengatakan tidak ada riwayat alergi zat lain
5) Kebiasaan-kebiasaan
Merokok : Ibu mengatakan tidak merokok
Minum jamu : Ibu mengatakan tidak minum jamu
Minuman keras : Ibu mengatakan tidak minum-minuman keras
Makanan/minuman pantang: Ibu mengatakan tidak ada pantangan
minuman ataupun makanan
2. Data Obyektif
a. Pemeriksaan Umum
Keadan Umum : baik
Kesadaran : composmentis
BB : sebelum hamil 40 kg
BB : sekarang 38.6 kg
IMT : 17,86
TB : 147 cm
LILA : 24 cm
b. Tanda Vital
TD : 78/61 mmHg
Pernafasan : 18 x/mnt
Nadi : 78 x/mnt
c. Pemeriksaan Head to toe
1) Kepala dan leher
Bentuk kepala : mesochepal
Wajah : normal, simetris, tidak ada oedem, tidak ada cloasma
gravidarum
Mata : Simetris, conjunctiva anemis, sklera tidak ikterik, agak
cekung
Mulut : Simetris, mukosa bibir agak kering, tidak ada
sariawan
Leher : Tidak ada benjolan atau pembesaran kelenjar tiroid
Atau mbendungan vena jugularis, tidak ada nyeri
tekan ataupun nyeri telan
2)Payudara
Bentuk : Membesar simetris
Areola mamma: berwarna coklat kehitaman
Puting susu : simetris, menonjol keluar, tidak ada luka.
Colostrum : Belum keluar
3) Abdomen
Bentuk : Datar
Bekas luka : Tidak ada bekas luka
Striae gravidar : Tidk terdapat striae gravidarum
Palpasi Leopold
Leopold I :TFU teraba tegang
Leopold II :-
Leopold III :-
Leopold IV :-
Osborn Test : Tidak dilaksanakan
TFU (Mac Donald) :-
TBJ :-
Auskultasi DJJ :-
Frekuensi -, Irama -
4) Ekstremitas
Oedem : tidak ada oedem
Varices : tidak ada
Lila : 24 cm
Reflek Patela : kaki kanan + kaki kiri +
Kuku : bersih dan agak pucat
5) Genetalia Luar
Tanda Chadwick : tidak ada
Varices : tidak ada
Bekas luka : tidak ada
Kelenjar Bartholini : tidak ada
Pengeluaran : tidak ada
Anus : tidak ada kelainan
Hemoroid :tidak ada
6) Pemeriksaan panggul : (normal)
Distansia spinarum : 25 cm (23-26cm)
Distansia cristarum : 28 cm (26-29cm)
Boudelouqe : 19cm (18-20cm)
Lingkar panggul : 85 cm (80-90cm)
i. Pemeriksaan Penunjang
Tanggal 11 April 2022 : PP Test positif di PMB
3. Analisa
Ny. S usia 38 tahun G2P1A0Ah1 usia kehamilan 11+6 minggu dengan emesis
gravidarum dan anemia ringan
4. Penatalaksanaan
Tgl. 19 Mei 2022, pukul 18.30 WIB
1. Memberitahukan hasil pemeriksaan kepada ibu, bahwa kondisi ibu
dalam keadaan normal, TTV: TD:120/80 mmHg, S: 36,5 0C,
N:78x/menit, RR: 20x/menit, hasil pemeriksaan fisik dalam batas
normal. Usia kehamilan ibu 11+6 minggu
Evaluasi: ibu mengerti dan merasa senang mengetahui hasil
pemeriksaannya
2. Menjelaskan kepada ibu dan suami penyebab terjadinya anemia
disebabkan karena kurangnya asupan gizi, terutama zat besi.
Kebutuhan zat besi pada tubuh ibu hamil terus-menerus meningkat
sesuai dengan usia kehamilan.
Evaluasi : Ibu dan suami mengatakan mengerti
3. Memberikan konseling kepada ibu ketidaknyamanan kehamilan TM I
seperti mual, pusing, tidak nafsu makan. Untuk mengurangi rasa mula
ibu dianjurkan untuk minum air jahe dan makan biskuit kering karena
mudah dicerna, Keluhan pusing bisa dikurangi dengan banyak
istirahat, ibu dianjurkan untuk mengkonsumsi makanan dengan porsi
kecil tapi sering supaya kebutuhan gizi terpenuhi biarpun tidak nafsu
makan.
Evaluasi: ibu mengerti dan sudah mengetahui tentang
ketidaknyamanan kehamilan TM I
4. Memberitahukan kepada ibu bahwa mual yang dialaminya sekarang
adalah hal yang normal bagi ibu hamil, akan tetapi tidak berlebihan.
Hal ini adalah salah satu ketidaknyamanan pada kehamilan. Serta
memberitahu ibu cara penanganan mual yaitu dengan makan sedikit
tapi sering, menghindari makan makanan yang dapat memicu mual
ibu
Evaluasi: ibu mengerti dan bersedia.
5. Menganjurkan ibu meminum air jahe hangat 700 mg atau 1-2 gelas
sehari untuk mengurangi mual yang dialami sampai mualnya hilang
Evaluasi: ibu mengerti dan bersedia meminum air jahe
6. Menganjurkan ibu untuk minum obat yang sudah diberikan di
puskesmas terapi asam folat 250 mg 1x1 tablet sebanyak 30 tablet
diminum pada siang hari diantara waktu makan, dan vitamin B6 1x1
tablet sebanyak 30 tablet diminum pagi hari sebelum makan untuk
mengurangi mual.
Evaluasi: ibu bersedia meminum obat yang sudah diberikan
7. Menganjurkan ibu untuk melakukan kunjungan ulang ke puskesmas
dua bulan lagi untuk dilakukan pemeriksaan Hb ulang. Untuk bulan
depan ibu bisa memeriksakan ke bidan terdekat.
Evaluasi: ibu mengerti dan bersedia melakukan kunjungan ulang
Lampiran 1.
POA
Dana
Kegiatan Tujuan Tolak Ukur Sasaran PJ Pelaksana Tempat Waktu Metode Media
Jumlah Sumber
Penyuluhan 1.Memahami 1.Ibu mengerti Ny. S dan Kristiyan Kristiyan M Rumah Tn. W 20 Mei Ceramah 1.Buku Rp 5.000,00 Individu
tentang tentang anemia dan memahami Suami M 2022 KIA:
anemia, dan pemenuhan tentang nutrisi Hal. 3
mengatasi nutrisi pada ibu untuk ibu hamil. -Hal.12
mual dan hamil. 2. Ibu mengerti -Hal.23
bahaya 2.Ibu bisa cara mengatsi
merokok bagi mengatasi rasa rasa mual. 2. Leaflet
ibu hamil dan mual 3. Suami bisa Bahaya
janin 3.Memahami memahami merokok
tentang bahaya bahaya merokok
merokok bagi ibu
hamil dan janin.
4. Suami berhenti
merokok
Lampiran 2.
SAP
Disusun Oleh :
Kristiyan Mulyani
NIM : P07124321129
VI. MEDIA
1. Materi SAP
2. Leaflet
VII. METODE
1. Penyuluhan
2. Tanya jawab
Materi 2:
1. Kebutuhan nutrisi ibu hamil
Trimester 1
2. Kebutuhan vitamin pada ibu hamil
IX. EVALUASI
Metode Evaluasi : Diskusi dan Tanya jawab
Jenis Pertanyaan : Lisan
Jumlah Soal : 2 soal
X. LAMPIRAN MATERI
Materi ke-1
Bahaya Merokok Bagi Ibu Hamil dan Janin
a. Pengertian Merokok
Merokok adalah menghisap zat-zat yang dapat menimbulkan
gangguan pada organ tubuh.
b. Zat-zat yang terkandung dalam rokok
1. Nikotin
Nikotin itu sendiri apabila diisap akan merangsang keluarnya hormone
adrenalin dan horman non adrenalin, yaitu hormon yang mengakibatkan
naiknya frekuensi denyut jantung dengan sendirinya akan menaikkan
kebutuhan energi.
2. Tar
Cairan kental berwarna coklat tua atau hitam didapattkan dengan cara
distilasi kayu dan arang juga dari getah tembakau. Zat inilah yang
menyebabkan kanker paru-paru. Zat berbahaya ini berupa kotoran pekat yang
dapat menyumbat dan mengiritasi paru-paru dan sistem pernapasan
sehingga menyebabkan penyakit bronchitis kronis, emfisema, dan dalam
beberapa kasus dapat menyebabkan kanker paru-paru.
c. Bahaya yang ditimbulkan akibat merokok
1. Rambut rontok
Rokok memperlemah system kekebalan sehingga tubuh lebih rentan
terhadap penyakit yang menyebabkan rambut rontok, sariawan mulut ,dll.
2. Katarak
Rokok dapat menyebabkan katarak dengan 2 cara, yaitu cara mengiritasi
mata dan dengan terlepasnya zat-zat kimia dalam paru yang oleh aliran darah
dibawa sampai ke mata.
3. Kulit keriput
Karena rusaknya protein yang berguna untuk menjaga elastisitas kulit,
terkikisnya vitamin A, terhambatnya aliran darah. Kulit perokok menjadi kering
dan keriput terutama disekitar bibir dan mata.
4. Hilangnya pendengaran
Perokok dapat kehilangan pendengaran lebih awal dari pada orang
yang tidak merokok atau lebih mudah kehilangan pendengaran karena infeksi
telinga atau suara yang keras.
5. Kanker kulit
Merokok tidak menyebabkan melanoma ( sejenis kanker kulit yang
kadang-kadang menyebabkan kematian ) tetapi merokok mengakibatkan
meningkatnya kemungkinan kematian akibat penyakit tersebut. Ditengarai
bahwa perokok berisiko menderita Custaneus Scuamus Cell Cancer sejenis
kanker yang meninggalkan bercak merah pada kulit 2 kali lebih besar
dibandingkan dengan non perokok
6. Caries
Rokok mempengaruhi keseimbangan kimiawi dalam mulut membentuk
plak yang berlebihan, membuat gigi menjadi kuning dan terjadinya caries,
perokok berisiko kehilangan gigi mereka 1,5 kali lipat.
7. Enfisema
Selain kanker paru, merokok dapat menyebabkan enfisema yaitu
pelebaran dan rusaknya kantong udara pada paru-paru yang menurunkan
kapasitas paru untuk menghisap oksigen dan melepaskan CO 2.
8. Kerusakan paru
Selain kanker paru dan jantung merokok dapat pula menyebabkan
batuk. Dikarenakan rusaknya kantung udara pada paru yang menurunkan
kapasitas paru dan oksigen untuk melepas O2.
9. Berisiko tinggi terkena kanker paru-paru dan jantung
Satu diantara tiga kematian di dunia disebabkan oleh penyakit jantung.
10. Osteoporosis
Sebuah studi menunjukkan bahwa buruh pabrik yang merokok 5 kali
lebih banyak mengalami nyeri punggung setelah terjadi trauma.
11. Penyakit jantung
Satu diantara tiga kematian di dunia diakibatkan oleh penyakit
kardiovaskuler. Rokok menyebabkan jantung berdenyut lebih cepat,
menaikkkan tekanan darah dan meningkatkan resiko terjadinya hipertensi dan
penyumbatan arteri yang akhirnya menyebabkan serangan jantung dan
stroke.
12. Tukak lambung
Konsumsi tembakau menurunkan resistensi terhadap bakteri yang
menyebabkan tukak lambung juga meminimalisasi kemampuan lambung
untuk menetralkan asam lambung setelah makan sehingga sisa asam akan
mengerogoti dinding lambung. Tukak lambung yang diderita para perokok
lebih sulit dirawat dan disembuhkan.
13. Diskolori jari-jari
Tar yang terdapat pada asap rokok terakumulasi pada jari-jari dan
kuku yang meninggalkan warna coklat kekuningan.
14. Kanker uterus
Selain meningkatkan resiko kanker serviks dan uterus rokok
meneyebabkan timbulnya masalah kesuburan pada wanita dan berbagai
komplikasi selama masa kehamilan dan kelahiran bayi.
15. Kerusakan sperma
Rokok dapat menyebabkan deformasi pada sperma dan kerusakan
pada DNAnya sehingga mengakibatkan aborsi. Beberapa studi menemukan
bahwa pria yang merokok meningkatkan resiko menjadi ayah dari anak yang
berbakat kanker. Rokok juga memperkecil jumlah sperma dan infertilitas
banyak terjadi pada perokok.
16. Penyakit Buerger
Terjadinya inflamasi pada arteri, vena, dan saraf terutama di kaki, yang
mengakibatkan terhambatnya aliran darah. Dan jika dibiarkan tanpa
perawatan akan mengarah ke gangrene (matinya jaringan tubuh) sehingga
pasien perlu diamputasi.
Materi ke-2
Kebutuhan Nutrisi Gizi Ibu Hamil Yang Harus Dipenuhi
Pada trimester 1 ibu dilanda mual dan muntah, tapi perlu makan dalam porsi kecil
tapi sering. Konsumsi makanan selagi segar atau panas. Contoh porsi yang dapat
dikonsumsi untuk memenuhi kebutuhan zat gizi per hari pada trimester 1, antara lain
roti, sereal, nasi 6 porsi, buah 3 - 4 porsi, sayuran 4 porsi, daging, sumber protein
lainnya 2 - 3 porsi, susu atau produk olahannya 3 - 4 porsi, camilan 2 - 3 porsi.
Sejumlah vitamin yang harus ibu penuhi kebutuhannya adalah vitamin A, B1, B2, B3,
dan B6, semuanya untuk membantu proses tumbuh-kembang, vitamin B12 untuk
membentuk sel darah baru, vitamin C untuk penyerapan zat besi, vitamin D untuk
pembentukan tulang dan gigi, vitamin E untuk metabolisme. Jangan lupa konsumsi
zat besi, karena volume darah Anda akan meningkat 50%. Zat besi berguna untuk
memroduksi sel darah merah
Kebutuhan setiap jenis nutrisi di masa kehamilan tentu berbeda dengan kebutuhan
nutrisi saat tidak hamil. Pada masa kehamilan, perlu adanya tambahan 300 kalori
terutama di trismester kedua dan ketiga. Kebutuhan harian ibu hamil adalah kalsium
sebanyak 1000-1200 miligram, folat sebanyak 600-800 mikrogram, dan zat besi
sebanyak 27 miligram.
Asupan vitamin juga menjadi kebutuhan gizi ibu hamil yang harus dipenuhi. Adapun
vitamin yang diperlukan di masa kehamilan meliputi:
Vitamin A untuk kesehatan kulit dan mata serta pertumbuhan tulang. Sumber
vitamin A antara lain wortel, sayuran hijau, dan umbi-umbian.
Vitamin C untuk kesehatan gigi, gusi, dan tulang, serta membantu penyerapan
zat besi. Sumber vitamin C antara lain buah sitrus, brokoli, tomat.
Vitamin B6 untuk pembentukan sel darah merah, untuk efektivitas manfaat
protein, lemak, dan karbohidrat. Vitamin B6 bisa didapat dari sereal, biji-bijian
utuh seperti gandum, dan buah pisang.
Vitamin B12 untuk pembentukan sel darah merah, menjaga kesehatan sistem
saraf. Sumber vitamin B12 adalah daging, ikan, dan susu.
Vitamin D untuk kesehatan tulang dan gigi serta membantu penyerapan
kalsium. Sumber vitamin D antara lain susu, sereal, dan roti.
Lampiran 3.
Dokumentasi kegiatan