Modul Ajar Teks Naratif

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 8

MODUL AJAR MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA

SEKOLAH : SMP NEGERI 5 SLEMAN

KELAS/SEMESTER : VII / 1

MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA

MATERI POKOK : TEKS NARASI

ALOKASI WAKTU : 1 Pertemuan

1. CAPAIAN PEMBELAJARAN (CP)

Elemen Capaian Pembelajaran


Membaca dan Memirsa Peserta didik mampu mengevaluasi informasi melalui penilaian
ketepatan gagasan, pikiran, arahan, pandangan, atau pesan dari
teks deskripsi, laporan, narasi, rekon, eksplanasi, eksposisi dan
diskusi, dari teks tulis, visual, audiovisual dengan
membandingkan informasi tersebut dengan pengalaman dan
pengetahuannya. Peserta didik juga mampu menilai pemilihan
diksi, kosakata, serta cara penyajian data sesuai dengan tipe teks
dan tujuan penulisan pada teks fiksi dan informasional secara
sederhana. Peserta didik menilai elemen intrinsik seperti alur
dan perubahan sikap tokoh dalam teks fiksi. Peserta didik mulai
mampu menggunakan sumber informasi lain untuk menilai
akurasi informasi pada teks yang sesuai.
PPP: Beriman Bertakwa dan Berakhlak Mulia, Berkebinekaan Global, Mandiri, Bernalar Kritis,
Kreatif

1. TUJUAN PEMBELAJARAN

Pertemuan 3
a. Peserta didik menganalisis perubahan lebih perinci dalam alur cerita teks naratif dengan
menjawab pertanyaan tentang cerita "Bola-Bola Waktu" dengan baik.

2. INDIKATOR PEMBELAJARAN

Pertemuan 3
a. Setelah memperdiksi gambar dalam cerita "Bola-Bola Waktu" Peserta didik dapat menjawab 5
pertanyaan tentang cerita "Bola-Bola Waktu". (Bernalar Kritis)
b. Setelah membaca senyap cerita "Bola-Bola Waktu" Peserta didik dapat menjawab 5 pertanyaan
tentang cerita "Bola-Bola Waktu". (Bernalar Kritis)

3. PEMAHAMAN BERMAKNA
a. Peserta didik memiliki kesempatan untuk mempelajari cara mengidentifikasi alur cerita dengan
benar.

4. PRASYARAT
a. Peserta didik mampu membaca 800-1.000 kata

Lower Middle Upper


Peserta didik menjawab 0-2 Peserta didik menjawab 3-4 Peserta didik menjawab 5-6
pertanyaan dengan benar pertanyaan dengan benar pertanyaan dengan benar
5. DETAIL KEGIATAN
Pertemuan 3 Saintifik

Kegiatan Detail Kegiatan AW


Pembukaan 1. Peserta didik manjawab salam dari guru;
2. Guru menyiapkan pserta didik untuk belajar;
3. Peserta didik memulai pembelajaran dengan berdoa;
4. Peserta didik menjawab bertanyaan kabar dari guru;
5. Peserta didik mendengarkan paparan tujuan dan rencana kegiatan
pembelajaran yang disampaikan guru;
6. Peserta didik menjawab perntanyaan pemantik yang disampaikan guru;
7. Siswa mengerjakan pretest kesiapan belajar melalui kahoot.
Kegiatan
Lower Middle Upper
Inti
A. Mengamati A. Mengamati A. Mengamati
1. Peserta didik 1. Peserta didik 1. Peserta didik
mengamati gambar mengamati gambar mengamati gambar
dalam teks “Bola- dalam teks “Bola- dalam teks “Bola-
Bola Waktu” Bola Waktu” Bola Waktu”

B. Menanya B. Menanya B. Menanya


1. Peserta didik 1. Peserta didik 1. Peserta didik
menjawab 3 menjawab 3 menjawab 3
pertanyaan pertanyaan pertanyaan
pemantik yang pemantik yang pemantik yang
diberikan guru. diberikan guru. diberikan guru.

C. Mengumpulkan C. Mengumpulkan C. Mengumpulkan


informasi informasi informasi
1. Peserta didik 1. Peserta didik 1. Peserta didik
membaca senyap membaca senyap membaca senyap
cerita “Bola-Bola cerita “Bola-Bola cerita “Bola-Bola
Waktu” Waktu” Waktu”
2. Peserta didik 2. Peserta didik 2. Peserta didik
mendengarkan mendengarkan mendengarkan
kembali cerita yang kembali cerita yang kembali cerita yang
dibacakan oleh guru dibacakan oleh guru dibacakan oleh guru

D. Menalar D. Menalar D. Menalar


1. Peserta didik dan 1. Peserta didik dan 2. Peserta didik dan
guru berdiskusi guru berdiskusi guru berdiskusi
tentang isi cerita tentang isi cerita tentang isi cerita
“Bola-Bola Waktu” “Bola-Bola Waktu” “Bola-Bola Waktu”

E. Mengkomunikasikan E. Mengkomunikasikan E. Mengkomunikasikan


1. Peserta didik 1. Peserta didik 1. Peserta didik
menjawab 5 menjawab 6 menjawab 5
pertanyaan tentang pertanyaan tentang pertanyaan tentang
cerita “Bola-Bola cerita “Bola-Bola cerita “Bola-Bola
Waktu”. (LKPD 1.1) Waktu”. (LKPD 1.2) Waktu”. (LKPD 1.3)
(Diferensiasi (Diferensiasi (Diferensiasi tagihan)
tagihan) tagihan)
2. Peserta didik 2. Peserta didik 2. Peserta didik
mendengarkan mendengarkan mendengarkan
penegasan materi penegasan materi penegasan materi
tentang cerita “Bola- tentang cerita “Bola- tentang cerita “Bola-
Bola Waktu”. Bola Waktu”. Bola Waktu”.
Penutup 1. Peserta didik bertanya jawab tentang apa saja yang mereka pelajari pada
hari ini
2. Pesrta didik dan guru melakukan refleksi terhadap kegiatan pembelajaran
hari ini
3. Peseta didik mendengarkan rencana kegiatan pembelajaran selanjutnya dari
guru
4. Peserta didik mengakhiri pembelajaran dengan berdoa dan mengucap salam
kepada guru

6. PERANGKAT ASESMEN
Pertemuan 3
Untuk melatih kemampuan peserta didik untuk melakukan inferensi terhadap cerita guru menilai
kegiatan ini agar dapat memantau perkembangan inferensi peserta didik.

No TP Kpt. Materi Teknik Bentuk Instrumen


1 Menganalisis perubahan C4 Teks Naratif Tes Uraian Rubrik
lebih perinci dalam alur tertulis
cerita

7. REMEDI
A. Peserta didik menjawab kembali pertanyaan teks cerita Bola-Bola waktu melalui kahoot.

8. PENGAYAAN
A. Peserta didik membaca teks naratif berjudul “Aku Bukan Patung”

9. REFLEKSI PESERTA DIDIK


A. Apa saja yang kalian pelajari hari ini?
B. Apa manfaat mempelajari teks naratif?
C. Pengetahuan baru apa saja yang bisa kalian jumpai hari ini?
D. Bagaimana perasaan kalian setelah mengikuti rangkaian kegiatan hari ini?
E. Seberapa gembira perasaan kalian setelah mengikuti kegiatan pembelajaran hari ini?

10. REFLEKSI GURU


A. Hal apa saja yang berjalan dengan baik dan tidak baik pada kegiatan pembelajaran ini?
B. Strategi apa yang dapat saya implementasikan untuk dapat diterapkan di pertemuan
mendatang jika menemukan permasalahan yang serupa?
C. Apakah peserta didik saya telah berpartisipasi dan berpikir secara aktif? Apa buktinya?
D. Sikap atau karakter apa yang dibangun ketika peserta didik melakukan aktivitas ini?
E. Bagaimana saya dapat meningkatkan pengembangan sikap atau karakter peserta didik?

Sleman, 11 Juli 2022


Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

ARDHINI MEIKHANA SARI, M. Pd. WAHYU CHRISNA RINADI, S.Pd.


NIP. 197005271998022003 NIP. 199301282022211001
LAMPIRAN 1

LKPD 1.1 Menjawab Pertanyaan (Diferensiasi tagihan)


A. Jawablah pertanyan berikut di bukumu!
1. Siapa tokoh cerita “Bola-Bola Waktu”?
2. Siapa tokoh yang mengejek Ivan?
3. Apa keinginan Ivan di awal cerita?
4. Mengapa Ivan merasa sedih ketika keinginannya sudah tercapai?
5. Apa yang Ivan lakukan setelah melihat masa depannya yang kacau?

LKPD 1.2 Menjawab Pertanyaan (Diferensiasi tagihan)


B. Jawablah pertanyan berikut di bukumu!
1. Siapa tokoh cerita “Bola-Bola Waktu”?
2. Apa keinginan Ivan di awal cerita?
3. Bagaimana Ivan memenuhi keinginannya agar menjadi siswa yang keren dan
dikagumi?
4. Mengapa Ivan merasa sedih ketika keinginannya sudah tercapai?
5. Apa yang Ivan lakukan setelah melihat masa depannya yang kacau?
6. Menurut kalian bagaimana perasaan Ivan di akhir cerita?

LKPD 1.3 Menjawab Pertanyaan (Diferensiasi tagihan)


C. Jawablah pertanyan berikut di bukumu!
1. Siapa tokoh cerita “Bola-Bola Waktu”?
2. Apa yang diinginkan Ivan di awal cerita?
3. Bagaimana Ivan memenuhi keinginannya?
4. Mengapa Ivan merasa sedih ketika keinginannya sudah tercapai?
5. Apa yang akhirnya Ivan lakukan?
6. Menurut kalian bagaimana perasaan Ivan di akhir cerita?

LAMPIRAN 2: Rubrik Penilaian


LAMPIRAN 4
LAMPIRAN 5

Daftar Pustaka
Subarna, Rakhma. 2021. Bahasa Indonesia untuk SMP Kelas VII. Jakarta: Pusat Kurikulum dan
Perbukuan.

Anda mungkin juga menyukai