3,4,5, Daftar Pustaka Sidang
3,4,5, Daftar Pustaka Sidang
3,4,5, Daftar Pustaka Sidang
METODE PENELITIAN
yang teratur dan terpikir baik-baik untuk mencapai maksud. Metode penelitian
tertulis atau lisan dari orang-orang dan perilaku yang dapat diamati. Selain itu,
penelitian kualitatif juga megutamakan pada masalah proses dan makna, dimana
dengan deskripsi- analisis yang teleti dan penuh makna, yang juga tidak menolak
yang melukiskan suatu keadaan objektif atau peristiwa tertentu berdasarkan fakta-
fakta yang tampak atau sebagaimana mestinya yang kemudian diiringi dengan
Sementara itu, metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode
sebagai prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif, yaitu data yang
terkumpul berbentuk kata – kata , gambar, dan bukan angka. Dengan demikian
1
laporan
2
penelitian ini berisikan kutipan – kutipan data dalam menyajikan laporan, dimana
data tersebut berasal dari hasil wawancara, catatan lapangan, foto dan
sesuai dengan masalah penelitian. Adapun yang dimaksud sumber data penelitian
adalah subjek dari mana data diperoleh. Untuk mendapatkan data yang tepat maka
kebutuhan data (purposive). Subjek dari penelitian ini adalah pengguna Instagram
yang mengikuti Akun humas brimob Jambi serta humas brimob Jambi.
3
3.3. Sumber Data
Sumber data yang ada pada penelitian ini ialah sebagai berikut:
kedua yang bentuknya bisa berupa manusia atau orang maupun catatan
Adapun sumber data sekunder ini dapat berupa buku, jurnal, internet, dan
sumber-sumber lainnya yang dirasa perlu oleh penulis. Sumber data dalam
penelitian ini merupakan data yang diperoleh dari informan yaitu orang yang
berpengaruh dalam proses perolehan data atau bisa disebut key member yang
memegang kunci sumber data penelitian ini, karena informan benar-benar tahu
menggunakan metode:
4
1. Metode Observasi
terjadi diantara subjek yang diteliti. Hal yang terpenting dalam observasi ini
adalah pengamat harus menguasai ilmu tentang objek secara umum dari apa yang
hendak diamati.
suatu peristiwa atau kejadian untuk menjawab pertanyaan penelitian. Adapun hal
yang diobservasi pada penelitian ini adalah observasi terhadap instagram humas
bagaimana cara humas brimob Jambi dalam membangun citra positif kepada
partisipatif. Di mana peneliti ikut aktif dalam mengamati kegiatan yang dilakukan
penelitian dengan informan atau orang yang di wawancarai, dengan atau tanpa
5
menggunakan pedoman wawancara, di mana pewawancara dan informasi
terlibat dalam kehidupan sosial yang relatif lama (Sutopo, 2006: 72).
sejumlah pertanyaan secara lisan unuk dijawab secara lisan pula. Ciri utama
dari wawancara adalah kontak langsung dengan tatap muka antara si pencari
ini adalah untuk mendukung fakta-fakta yang sudah ditetapkan peneliti. Tipe
alat perekap, alat tulis, buku catatan kecil dan daftar pertanyaan. Teknik
6
3.5. Teknik Analisis Data
Analisis data adalah proses mencari dan menyusun secara sistematis data
yang diperoleh dari hasil wawancara, catatan lapangan, dan dokumentasi, dengan
melakukan sintesa, menyusun ke dalam pola, memilih mana yang penting dan
yang akan dipelajari, dan membuat kesimpulan sehingga mudah difahami oleh diri
yang penting dan akan dipelajari dan membuat kesimpulan yang dapat diceritakan
kepada orang lain. Analisis data pada penelitian kualitatif dapat dilakukan pada
Analisis data merupakan salah satu langkah penting dalam penelitian untuk
yang tepat. Data yang belum dianalisis (data mentah) belum banyak “berbicara‟
bila tidak diinterpretasikan atau dinalisis. Menurut Miles dan Huberman dalam
(Pujileksono, 2016: 152), analisis data dilakukan melalui tiga tahap, yaitu:
1. Reduksi Data
pada hal yang penting, dicari pola dan temanya. Reduksi data merupakan proses
7
transformasi data “kasar” yang muncul dari catatan tertulis di lapangan. Tahapan-
diperoleh peneliti akan dicatat dan dikumpulkan, kemudian peneliti akan dengan
2. Penyajian Data
Pada tahap ini, peneliti menyajikan data dalam bentuk uraian singkat,
bagan, hubungan antar kategori, dan sebagainya. Penyajian data yang sering
digunakan dalam penelitian kualitatif bersifat naratif. Hal ini dimaksudkan untuk
yang dipahami.
3. Penarikan Kesimpulan
karena rumusan masalah dalam penelitian kualitatif masih bersifat sementara dan
kualitatif merupakan temuan baru yang disajikan berupa deskripsi atau gambaran
yang awalnya belum jelas menjadi jelas dan dapat berupa hubungan
8
BAB IV
Hasil penelitian adalah data atau informasi yang didapatkan oleh peneliti,
dimana data atau informasi tersebut kemudian diolah dan dirangkum berdasarkan
temuan – temuan di lapangan. Pada penelitian ini, data dan informasi diperoleh
A. Alamat Instansi
peneliti yaitu kantor Humas Brimob Jambi yang beralamat di Jalan Lingkar
B. Sejarah Instansi
Brigade Mobile atau sering disingkat Brimob adalah unit (korps) tertua di
kepolisian Indonesia di tahun 1945, Brimob termasuk satuan elit dalam jajaran
9
kesatuan Polri, Brimob tergolong ke dalam sebuah unit paramiliter ditinjau dari
Satuan Brimob Polda Jambi merupakan bagian dari Korps Brimob Polri
yang berada diwilayah Provinsi Jambi, sejarah perjalanan panjang dalam rangka
Januari 2005 Tugas dan Peranan Brimob adalah merupakan satuan pelaksana
tentunya tidak dapat dipisahkan dengan sejarah Korps Brimob Polri, Sejarah dan
pembentukan kesatuan Polisi Istimewa oleh Komisaris Muda Polisi Rd. Syarif
pada bulan Desember tahun 1945, pada waktu itu Inspektur Polisi TK II Langkoen
menyatakan bahwa semua unsur Polisi Istimewa dilebur menjadi satu nama baru
10
Pada 14 November 1946 Perdana Menteri Sutan Sjahrir merubah nama
Pasukan Polisi Istimewa menjadi Mobile Brigade (Mobrig), tanggal ini ditetapkan
sebagai hari jadi Korps Brimob Polri. Pembentukan Mobrig ini dimaksudkan
Sjahrir sebagai perangkat untuk menghadapi tekanan politik pada saat itu dan
Struktur organisasi diperbaiki dan terdiri atas Mobile Brigade Besar di tingkat
Provinsi dan Pusat, serta satuan Mobile Brigade Wilayah di tingkat wilayah.
Dibawah unit Besar dan Wilayah terdapat Batalyon, Kompi, dan Peleton. Mobrig
juga memiliki unit Detasemen lapis baja yang dilengkapi dengan kendaraan lapis
(Mobrig) ditingkat Pusat maka pada Tahun 1947 terjadi pergantian Komandan
Mobile Brigade Jambi untuk selanjutnya diserah terimakan dari Inspektur Polisi
panggilan TORPEDO.
Tahun 1947-1949 pada Masa Agresi Militer Belanda pertama dan ke dua,
Daerah jambi diduduki oleh Tentara Belanda, Sebagai organisasi baru dan sedang
Polisi TK I
Mobile Brigade Pasukan III yang berkedudukan di Jambi, Pada 1 Juli 1950,
langsung Markas Besar Polisi Nasional. Kepala Polisi di tingkat Provinsi dan
Wilayah tidak lagi memiliki otoritas atas Mobrig. Di tingkat pusat dibentuk
berada di bawah perintah langsung Kepala Polisi Nasional. Perubahan ini diikuti
dengan pendirian Resimen Mobrig Provinsi besar, Mobile Brigade Pasukan III
menumpas pemberontakan.
Pada Tahun 1983 Kompi 08 di Pimpin oleh Kapten Polisi Kris Hermanto,
(Mapolda Jambi sekarang), pada Tahun 1983 ini terjadi likuidasi Brimob Jambi
dengan pertimbangan bahwa situasi wilayah Jambi dianggap sudah kondusif maka
12
Brimob kembali menginjakkan kaki di Bumi Sepucuk Jambi Sembilan Lurah
Dansat Brimob Mayor Pol Drs. Jodi Heryadi dengan kekuatan pada waktu itu
berjumlah 322 Personil, Satuan Brimob Polda Jambi memiliki Dhuaja yang diberi
nama “ Satya Singakarti Pala” yang mempunyai arti Prajurit yang sangat berani
Instagram humas brimob Jambi saat ini sudah memiliki 2.270 followers.
Akun instagram Humas brimob Jambi dikelola sendiri oleh humas Brimob Jambi
dan dapat di katakan cukup aktif. Di mana jumlah unggahan pada akun Instagram
13
Humas Brimob Jambi telah mencapai 5.585 unggahan yang berisi tentang
4.2. Pembahasan
jawaban dari hasil wawancara dan pengamatan berdasarkan tujuan dan kebutuhan
penelitian ini.
informan dari pihak humas Brimob Jambi yaitu Tri Putra Ramadana, peneliti
menanyakan apa saja tugas humas brimob Jambi dalam membangun citra Brimob,
14
“Dalam membangun citra Brimob, kita (Brimob) berusaha
mendekatkan diri ke masyarakat. Banyak kegiatan sosial kita yang
bertujuan untuk membantu masyarakat. Selain menjaga keamanan
kita juga kerap melakukan aksi sosial”
Pertanyaan selanjutnya yang peneliti ajukan terkait dengan media apa saja
Pertanyaan ini dijawab oleh informan ketiga yaitu Brigadir Robi Putra Jaya,
menjadi media pembantu dalam memberikan info dan layanan terkini dari Brimob
khususnya Jambi karena masyarakat yang sangat banyak memiliki akun media
sosial Instagram.
15
Selanjutnya peneliti menanyakan tentang siapa sajakah target atau sasaran
dalam memberikan layanan dan info dari humas brimob Jambi. Dijawab oleh
adanya pelayanan melalu media sosial instagram untuk masyarakat Jambi, agar
bisa menjangkau semua kalangan. Tidak hanya orangtua, tetapi juga remaja
kemasyarakatan, peneliti bertanya tentang apa saja program sosial yang telah
16
Agung Sulaiman menambahkan,
berbagai macam aksi sosial yang dilakukan brimob untuk masyarkat. Brimob
mengayomi masyarakat.
sudah
17
sangat baik, tim humas selalu berusaha memberikan informasi yang informative,
memberikan info info penting untuk masyarakat yang ada di dunia maya
khususnya Instagram.
postingan yang hampir mencapai 5.000 postingan. Humas brimob berusaha agar
Ketika peneliti bertanya tentang pernahkah ada pro dan kontra terkait
“terkadang ada pro dan kontra bukan hanya di instagram saja tapi
hampir seluruh media, itu biasanya terjadi karena perbedaan
persepsi di masyarakat”
Hampir senada Robi Putra Jaya menambahkan,
“Kalau pro dan kontra pasti ada , karena itu sudah biasa untuk
instansi kepolisian atau berimob untuk meningkatkan citra positif
18
tersebut, misalnya menangkap teroris kemudian brimob
mengimbangi dengan kegiatan kegiatan positif dan humanis,
dengan contohnya aksi bakti sosial dan kegiatan peduli terhadap
anak remaja atau yang lainnya.Pro dan kontra biasanya timbul di
masyarakat karena kurangnya informasi yang benar, dengan
adanya provokasi dari pihak pihak tertentu. Dari bagian bidang
Humas sendiri untuk menanggapi pro dan kontra yang ada, kami
memberikan pelayanan yang sebaik mungkin dan membagikan info
yang akurat, tanpa adanya hoax yang belakangan ini sangat ramai
di masyarakat,”
Informan mengatakan humas brimob Jambi dalam platform Instagram
pasti adanya menuai pro dan kontra di masyarakat, tetapi pihak Humas sudah
bekerja dengan baik untuk membangun citra positif brimob di masyarakat, bekerja
semaksimal mungkin dan juga sering melakukan kegiatan kegiatn positif yang
humanis kepada masyarakat, supaya masyarakat tahu brimob adalah pelayan bagi
masyarakat.
menyebarkan info info hoax ke masyarakat yang belum mengetahui info itu benar
atau tidaknya, tetapi brimob terutama bidang Humas sudah bekerja keras untuk
sudah bekerja dengan baik dan menanggapi pro dan kontra melalui pelayanan
19
“ Kalau respon dari pihak kami selalu ada ya buat masyarakat,
misalnya info yang belum jelas dipahami akan kami balas
komentarnya, ataupun juga ada masyarakat yang ingin memberi
tahu suatu kejadian.Semua tanggapan masyarakat yang untuk
membangun lebih baik akan kami apresiasi,karena kami bertugas
melayani masyarakat.”
Ditambahkan lagi oleh Robi Putra Jaya
sekarang sudah mudah untuk melaporkan kejadian atau sekedar bertanya serta
memberikan kritik dan saran. Jadi apabila ada masalah yang terjadi, masyarakat
solusi yang di lakukan oleh humas brimob Jambi dalam mengelola akun
Instagram, serta apa yang menjadi harapan humas brimob jambi. Tri Putra
Ramadan mengatakan
20
menjadi lebih efektif dan efisien. Sehingga masyarakat dapat
menenrima info dan pelayanan yang akurat.”
Peneliti menarik kesimpulan dari jawaban informan yaitu bahwa
mengelola akun Instagram, adanya kendala akan banyaknya berita hoax yang
tersebar, walapun begitu pihak humas brimob Jambi memiliki harapan, agar
Peneliti memilih dua orang followers Instagram humas brimob Jambi untuk di
jadikan informan pada penelitian ini. Adapun kedua followers yang menjadi
informan penelitian ini adalah Hanny Dwira dan Rudi Syahputra. Peneliti
brimob Jambi,
telah menjadi followers Instagram humas brimob Jambi sejak akhir tahun 2018, ia
21
Sementara itu, informan kedua juga merupakan followers dari instagram,
Dwira mengikuti akun Instgaram humas brimob Jambi awal tahun 2018, ia
mengatakan yang menjadi alasan beliau mengikuti akun instagram adalah karena
yang disajikan pihak humas sudah sangat jelas dan baik, dan akun media sosial
Instagram humas brimob Jambi juga mengolah berita yang sudah terbukti
sama.
22
“Untuk konten-konten yang disajikan oleh pihak jelas dan
lugas.yaitu foto video dan caption yang disajikan pada instagram
humas brimob Jambi.Tidak hanya itu saya juga bisa memantau
kegatan yang dilakukan brimob Dan dengan baiknya postingan
yang dibuat oleh akun Instagram humas brimob Jambi akan
membuat citra brimob itu menjadi lebih baik di mata
masyarakat.”Ungkap Hanny
Peneliti menarik kesimpulan dari jawaban informan kedua yang hampir
sama dengan informan 1, bahwa pihak Humas brimob Jambi dalam mengolah
konten di akun Instagram sudah sangat jelas dan lugas, dan dengan postingan
tersebut dapat membuat citra kepolisian itu menjadi lebih baik di mata
masyarakat.
kehidupan sehari-hari dan di media sosial khususnya Instagram dan peran Humas
sudah sangat baik di kehidupan sehari-hari ataupun di dunia maya khususnya akun
Instagram humas brimob Jambi tetapi masih banyak masyarakat yang masih
kurang mempercayai Brimob, akibat salah satu oknum kepolisian atau brimob
23
Tetapi hanya segelintir oknum saja yang seperti itu, keseluruhannya
kinerja brimob Jambi sudah sangat baik, dalam meperbaiki citra di masyarakat,
Polisi Daerah Sumatera Utara, ia juga memberikan jawaban yang hampir sama
dengan informan 1.
sudah sangat baik di kehidupan sehari-hari ataupun di dunia maya khususnya akun
Instagram humas brimob Jambi, tetapi masih banyak masyarakat yang masih
kurang mempercayai akibat ulah oknum yang arogan dan sombong yang membuat
media sosial Briomob Jambi juga membantu jiwa kepedulian generasi sekarang
24
Ketika peneliti bertanya tentang aksi sosial kemasyrakatan yang dilakukan
kegiatan – kegiatan yang berupa aksi sosial membuat followers respect terhadap
brimob.
25
Sementara itu, informan kedua juga turut memberikan saran dan harapan
dan hampir semua masyarakat mendapatkan berita melalui media online. Ia juga
memberikan saran kepada akun media sosial Instagram humas brimob Jambi agar
akun Instagram instansi pemerintahan yang lain. Dan ia juga memberikan harapan
kedepannya akun Instagram humas brimob Jambi lebih baik lagi, dan selalu
baik. Selain itu public relations bertujuan untuk menciptakan, membina dan
memelihara sikap budi yang menyenangkan bagi lembaga atau organisasi di satu
pihak dan dengan publik di lain pihak dengan komunikasi yang harmonis dan
timbal balik.
langsung, pasti dibutuhkan adanya peran humas, dimana peran humas akan sangat
26
berguna bagi perusahaan/instansi tersebut, untuk membangun citra
mendapatkan pengakuan,
dalam membangun citra , kurangnya komunikasi yang sejalan dan adanya oknum
citra Brimob agar lebih baik di masyarakat. Humas Brimob Jambi juga berperan
melaukan aksi sosial agar masyarakat dapat mengetahui secara cepat kegiatan
27
membuat dapat dipercaya oleh masyarakat, karena sejatinya perusahaan/instansi
perusahaan/instansi tersebut.
Dewasa ini masyarakat harus bisa membedakan mana info yang benar
dengan yang hoax, tidak hanya untuk membranding nama perusahaan/ instasi
humas brimob harus banyak bekerja keras untuk membuat masyarakat merasa
dekat dan tahu bahwa brimob bukan hanya mengurusi tindak kejahatan serius.
Bahkan brimob pun mampu dekat dengan masyarakat dengan kegiatan sosial yang
media sosial yang merupakan salah satu dari media digital yang mempunyai
pengambilan foto dalam bentuk atau tempat untuk berbagi informasi terhadap
dapat membuat foto menjadi lebih indah, lebih artistik dan menjadi lebih bagus.
kejadian dan juga bisa sebagai tempat info kegiatan brimob agar diketahui
masyarakat luas.
28
BAB V
PENUTUP
5.1. Simpulan
Pada bab ini berisi simpulan dan saran. Simpulan merupakan jawaban dari
membangun citra sosial kemasyarakatan sudah sangat baik. Hal ini bisa dilihat
dari berbagai kegiatan aksi sosial yang diposting di akun instagramnya. Dalam
akun instagram tersebut bukan hanya memberikan info namun juga adanya
kegiatan sosial yang mampu membangun citra brimob di masyarakat. Selain itu
dari hasil wawancara yang peneliti lakukan, tidak ditemukan hambatan atau
5.2. Saran
Dalam sebuah penelitian tentu saja ada beberapa hal yang menjadi saran
peneliti untuk keperluan yang bermanfaat dari berbagai pihak, setelah melakukan
Saran untuk humas brimob Jambi agar konten yang disajikan lebih kreatif
lagi sehingga tidak membuat followers bosan dengan kontennya. Serta semoga
29
humas brimob Jambi mampu lebih aktif dalam berinteraksi dengan followers,
Saran bagi para pembaca atau bagi mahasiswa ilmu komunikasi agar
kualitatif. Dalam hal ini berkaitan juga dengan penelitian yang menyangkut
meneliti dengan tema dan konsep yang sama, agar lebih detail dan baik lagi
daripada penelitian ini. Penelitian kualitatif pada umumnya tidak memiliki ukuran
yang pasti mengenai batas benar atau salah, semua tergantung dari nilai, etika dan
Oleh karena itu, peneliti menyarankan bagi mereka yang berminat untuk
meneliti penelitian kualitatif agar memiliki ukuran yang pasti. Penelitian ini juga
dapat memberikan warna baru bagi pemikiran pembaca yang ingin melakukan
penelitian serupa lebih lanjut serta dapat memperbaiki penelitian serta yang lebih
30
DAFTAR PUSTAKA
Buku:
Abdurachman, Oemi. Dasar – dasar Public Relations. Bandung. PT. Citra Aditya
Bakti. 2001.
Rumanti. Dasar – dasar Public Relations Teori dan Praktik. PT. Grasindo. Jakarta.
2002.
Ruslan, Rosadi. Manajemen Public Relations & Media Komunikasi Konsepsi dan
Soemirat, Soleh dan Ardianto. Dasar – Dasar Public Relations. PT. Remaja
Rosdakarya. Bandung.2004.
Skripsi:
Haniifan Wahyu Habibie Saragih .2018. Peran Humas Polda Sumatera Utara
Helda Ikrimah. 2017. Kegiatan Humas dalam Membangun Citra Positif Polisi di
31
Nur Farahin. 2019. Aktivitas humas Polda Jatim dalam meningkatkan citra polisi.
32