Persyaratan Kompetensi Interpretas Hasil

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KOTA SINGKAWANG

DINAS KESEHATAN DAN KELUARGA BERENCANA


UPT. PUSKESMAS SINGKAWANG TENGAH II
Jln. Sungai Mahakam, Singkawang 79112
Email : [email protected]

Persyaratan Kompetensi Petugas Yang Melakukan Interpretasi Hasil


Pemeriksaan Laboratorium

1. Persyaratan kompetensi petugas yang melakukan interpretasi hasil


pemeriksaan laboratorium adalah memiliki kualifikasi pendidikan
Diploma III sesuai dengan bidang tugas yang menjadi tanggung
jawabnya.

2. Persyaratan petugas yang melakukan interpretasi hasil pemeriksaan


laboratorium untuk tenaga teknis adalah memiliki kualifikasi
pendidikan Analis Kesehatan ( DIII ) .

3. Persyaratan kompetensi ahli tehnologi laboratorium medik/petugas yang


melakukan interpretasi hasil pemeriksaan laboratorium adalah memiliki
Surat Tanda Registrasi (STR) dan Surat Ijin Praktek (SIP).

4. Ahli tehnologi laboratorium medik/petugas laboratorium melakukan


tahap pasca-analitik, yaitu tahap mencatat hasil pemeriksaan dan
memberikan interpretasi hasil sampai dengan pelaporan, diperiksa
apakah terdapat kecenderungan hasil pemeriksaan abnormal.

Ditetapkan di Singkawang
pada tanggal 23 Februari 2020

KEPALA UPT. PUSKESMAS


SINGKAWANG TENGAH II

dr. Indah Permata Sari


Penata Tingkat I
NIP. 19880828 201503 2 006

Anda mungkin juga menyukai