Modul Ajar New - Ok
Modul Ajar New - Ok
Modul Ajar New - Ok
Nama :
Kelas :B1
TK IT MEDINAH
2023
A. INFORMASI UMUM
Nama Jenjang/Kelas TK B
Asal Sekolah TK IT Medinah Mata Pelajaran -
Alokasi Waktu 1-5 pertemuan Jumlah Siswa 15 anak
210 menit
Profil Pelajar Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, mandiri,
Pancasila yang kreatif, dan bergotong royong
berkaitan
Model Tatap Muka
Pembelajaran
Fase Pondasi
Tujuan Menjaga keselamatan diri dari potensi bahaya disekitarnya
Pembelajaran Mempratekkan sikap menjaga dan merawat kebersihan
tempat rekreasi
Berpartisipasi aktif dalam berbagai kegiatan fisik
Mengenali lingkungan dan aktivitas yang orang lakukan
Menunjukkan minat saat eksplorasi dan dapat
mengungkapkan pendapatnya tentang tempat rekreasi
Menunjukkan kemampuan dasar berpikir kritis dan kreatif
Mampu mengelompokkan objek di lingkungan sekitarnya
berdasarkan karakteristiknya
Melakukan operasi matematika sederhana dengan
menggunakan objek dilingkungannya
Mengekspresikan imajinasinya menjadi karya
menggunakan material yang ada disekitarnya
Menunjukkan ketertarikan pada kegiatan membaca buku
atau mendengarkan cerita
Kata Kunci Bentuk dan warna tanah pantai
Ciri-ciri pantai
Kegunaan dan manfaat pantai
Kebersihan pantai
Hasil dan olahan laut
Deskripsi Umum Pada kegiatan ini anak diajak untuk secara langsung pergi rekreasi
Kegiatan ke pantai dan mengidentifikasi bentuk dan warna pantai, ciri-ciri
pantai, kegunaan dan manfaat pantai, kebersihan pantai,dan hasil
dan olahan laut.
Kegiatan yang dilakukan yaitu menyimak cerita yang dibacakan
tentang rekreasi ke pantai, mengamati video tentang rekreasi ke
pantai, dan berekreasi ke pantai.
Alat dan Bahan Foto/gambar pantai
Buku cerita
Video tentang pantai
Kertas HVS
Botol Aqua gelas bekas
Lem
Sarana Prasarana Ruang kelas, Laptop, Proyektor
B. KOMPONEN INTI
1. Bercerita/berdiskusi mengenai topik
Sumber : kertas bergambar, video, buku gambar, youtobe
Cerita bisa dibuat sendiri oleh guru
Semester/Minggu : II/2
Tujuan Kegiatan
Pembukaan : 60 menit
Muraja’ah
Shalat Dhuha
Anak-anak menyimak cerita tentang rekreasi di pantai
Melakukan diskusi mengenai warna daun yang ada di pantai
Menonton video tentang rekreasi ke pantai https://www.youtube.com/watch?
v=hnVAqS8vlfQ
Melakukan senam
Cuci tangan
Do’a sebelum dan sesudah makan
Makan bersama
Bermain
Pertanyaan:
Mulok : 60 menit
Penutupan: 60 menit
Refleksi Guru :
Keterlibatan Orangtua:
Guru dapat meminta orang tua dapat menceritakan kebiasaan atau peran apa yang biasa anak
lakukan di rumah atau kebiasaan-kebiasaan yang sering dilakukan di rumah. Hal ini dapat
menjadi bahan diskusi untuk kegiatan selanjutnya.