RPP Kelas 4 Chapter 1 Greeting and Farewell

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

BAHASA INGGRIS

Sekolah : SD Muhammadiyah 9 Kota Malang


Kelas/Semester : 4 / 1 (ganjil)
Tema : Greetings and Farewell (Chapter 1)
Muatan : Bahasa Inggris
Alokasi Waktu : (3 kali pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan mengamati penjelasan dari guru, peserta didik mampu menganalisis
perbedaan antara greeting dan farewell dengan baik dan benar.(C4)
2. Peserta didik mampu menyusun kalimat sederhana yang melibatkan frasa atau kata
yang melibatkan ungkapan greetings and farewell, sesudah diberikan contoh kalimat
oleh guru dengan tata bahasa yang benar.(C3)
3. Peserta didik mampu mengebangkan kosa kata yang dia dapat selama pelajaran,
melalui kegiatan membuat kalimat sederhana dengan benar. (P4)

B. Materi Pembelajaran.
1. Greetings and Farewell
C. Langkah-langkah Pembelajaran

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
Pendahuluan  Salam pembuka pelajaran 10 menit
 Menanyakan kabar belajar sebagai sapaan pembuka
(Communication)
 Peserta didik melakukan doa sebelum belajar bersama-sama
 Memberi support selalu sehat dan mengingatkan untuk
Prokes 3M (memakai masker, menjaga jarak dan Mencuci
tangan dengan aturan yang benar)
 Peserta didik mendapatkan info materi pokok belajar
 Guru menyampaikan tujuan belajar
 Peserta didik mendapatkan informasi penilaian belajar
Inti  Peserta didik menyimak penjelasan oleh guru tentang 70 menit
greetings and farewell.
 Peserta didik melakukan brainstorming hasil temuan
informasi dari menyimak modul pembelajaran dengan
didampingi oleh guru. (Communication, collaboration)
 Peserta didik mendapat penjelasan terkait kosa kata tentang
greetings and farewell
 Dengan mengamati penjelasan dari guru, peserta didik
mampu menganalisis perbedaan antara greeting dan
farewell dengan baik dan benar
 Peserta didik mampu menyusun kalimat sederhana yang
melibatkan frasa atau kata yang melibatkan ungkapan
greetings and farewell, sesudah diberikan contoh kalimat
oleh guru dengan tata bahasa yang benar.(C3)
 Peserta didik mampu mengebangkan kosa kata yang dia
dapat selama pelajaran, melalui kegiatan membuat kalimat
sederhana dengan benar. (P4)
 Peserta didik melakukan tanya jawab unpan balik proses
belajar (Communication, collaboration)
Penutup  Perwakilan Peserta didik melakukan kesimpulan belajar 10 menit
dengan pendampingan guru (Communication,
collaboration)
 Peserta didik melakukan refleksi belajar dengan
pendampingan guru
 Peserta didik mendapatkan informasi kegiatan tindak lanjut
belajar. (Communication)
 Perwakilan Peserta didik memimpin doa penutup kegiatan
belajar
 Guru mengucapkan trimakasih kepada siswa
 Support tetap sholih sholihah
 Salam

D. Penilaian
- Penilain pengetahuan (K3):
 Kemampuan mengartikan kosa kata tentang greetings and farewell
 Kemampuan menganalisis kosa kata dalam text deskripsi gambar
- Penilaian keterampilan (K4):
 Kemampuan membuuat kalimat sederhana menggunakan frasa ataupun kosa kata tentang
greetings and farewell
- Penilain sikap (K2): disiplin dan kreatif

Mengetahui, Malang, 18 Agustus 2022


Kepala Sekolah Guru Bidang Studi

Sony Darmawan, M.Pd Yudi Febianto, S.Pd


Lampiran

Worksheet

1. Dengan mengamati penjelasan dari guru, peserta didik mampu menganalisis perbedaan
antara greeting dan farewell dengan baik dan benar.(C4)

2. Peserta didik mampu menyusun kalimat sederhana yang melibatkan frasa atau kata yang
melibatkan ungkapan greetings and farewell, sesudah diberikan contoh kalimat oleh guru
dengan tata bahasa yang benar.(C3)

3. Peserta didik mampu mengebangkan kosa kata yang dia dapat selama pelajaran, melalui
kegiatan membuat kalimat sederhana dengan benar. (P4)

Penilaian

 Rubrik penilaian sikap (karakter)


Gotong
Religi Nasionalis Mandiri Integritas
royong
No. Nama Siswa Mencintai
Kerja Tanggung
lingkunga Disiplin Kreatif
sama jawab
n
1
2
3

 Rubrik penilaian mengartikan kosa kata

Skala
No
Kriteria
.
4 3 2 1

Siswa mampu Siswa Siswa Siswa


mengartikan mampu mampu mengartikan
kosa kata mengartikan mengartikan dengan salah
secara benar kosa kata kosa kata tapi dan tidak
Mengartikan kosa dengan dengan benar banyak sesuai perintah
1
kata spelling yang tapi ada kesalahan
tepat spelling yang pada spelling
salah huruf

Instrumen penilaian mengartikan kosa kata

Skor
No
Nama siswa
.
4 3 2 1

 Rubrik penilaian membuat kalimat sederhana

Perlu
No Baik sekali Baik Cukup
Kriteria bimbingan
.
4 3 2 1
Siswa dapat Siswa dapat
Siswa dapat
membuat membuat
membuat
kalimat kalimat
kalimat
sederhana sederhana Siswa
sederhana
menggunakan menggunakan mengerjakan
menggunakan
Membuat kalimat kosa kata dan kosa kata dan secara asal
1 kosa kata dan
sederhana frasa tentang frasa tentang dan tidak
frasa tentang
parts of body parts of body sesuai dengan
parts of body
dengan baik dengan benar perintah soal
tapi banyak
dan benar sedikit
kesalahan
sesuai kesalahan
spelling
perintah soal pada spelling

Instrumen membuat kalimat sederhana

No Kriteria 1 (√) Kriteria 2 (√)


Nama siswa
. 4 3 2 1 4 3 2 1
1
2
3

 Rubrik penilaian menganalisis gambar pada text deskripsi sederhana


Perlu
Sangat baik Baik Cukup
No bimbingan
Kriteria
.
4 3 2 1

1 Kesesuaia Siswa mampu Siswa mampu Siswa mampu Siswa belum


n deskripsi mendeskripsika mendeskripsika mendeskripsika mampu
dengan n kedua gambar n kedua gambar n salah satu mendeskripsika
gambar dengan benar gambar dengan n gambar
benar dengan benar

4. Sumber dan Media


 Modul Bahasa Inggris Kelas 4
 Video pembelajaran tentang Greetings and Farewell
 Worksheet pada modul

Anda mungkin juga menyukai