Gambar Kerja Jobsheet11

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 4

JOB SHEET GAMBAR KERJA PRATIK

JUMLAH NAMA BAHAN UKURAN BAHAN


A. Proyeksi Skala : 1:1 Digambar : Drs. Moedjiono, M.MPd
Satuan : mm Instruktur : Sumartono, S.Pd.
Kelas / Fase : X / E Tanggal : - - 2023
Teknik Pemesinan
SMKN Widang
Penggunaan Alat Tangan dan Alat Ukur Dasar
No. 01 A4
TEKNIK PEMESINAN
SMKN WIDANG TUBAN
JOB SHEET PRAKTIK DASAR – DASAR PROGRAM KEAHLIAN
Kelas : X / E PENGGUNAAN ALAT TANGAN DAN UKUR DASAR menit
Instruktur : Sumartono, S.Pd. Tahun : 2023 - 2024 No. 1

1. Elemen :
Pengetahuan dan penggunaan alat tangan dan ukur dasar

2. Capaian Pembelajaran :
Mampu menyebutkan fungsi dan menggunakan alat tangan dan alat ukur

3. Indikator :
1. Dapat menyebutkan fungsi dan alat perkakas tangan serta alat ukur
2. Dapat menggunakan alat tangan dan alat ukur sesuai SOP.
3. Dapat mendemonstrasikan penggunaan alat ukur di dalam pelaksanaan pengukuran
di bahan praktik.

4. Alat dan Bahan

a. Meja rata (marking out table) f. Mikrometer luar (outside micrometer)


b. Jangka bengkok (hermaphrodite) g. Pengukur tinggi (Vernier Height gauge)
c. Busur derajat (protractor) h. Bahan / Obyek pengukuran :Stepped“
d. Siku (square right angle) block”
e. Jangka sorong (vernier caliper)

4. Keselamatan Kerja

a. Biasakan meletakkan alat - alat ukur & alat kerja tidak ditumpuk
b. Biasakan meletakkan alat - alat ukur & alat kerja pada tempat yang aman
c. Gunakan semua peralatan praktik sesuai fungsinya

5. Langkah Kerja

a. Susun dahulu prosedur kerja secara lengkap dan rinci sesuai dengan format yang
berlaku (Nomor urut; Prosedur; Alat / tools; Gambar visual setting tools & benda kerja
& arah gerakannya)
b. Siapkan benda kerja dan chek alat-alat yang diperlukan untuk pekerjan ini
c. Siapkan lembar data – data Pengukuran dimensi (berisi; kolom nomor step A sd Z, data
pengukuran dg. (1) Jangka bengkok & Jangka sorong, (2) Jangka sorong, (3)
Micrometer luar, (4) Height gauge)
d. Siapkan juga lembar data – data kontrol terhadap Kesikuan pada keempat bidang dasar
bagian luar stepped block dengan alat Siku & Busur derajat
e. Lakukan masing-masing pengukuran dimensi & kontrol kesikuan bidang pada benda
kerja/ obyek praktik secara hati – hati, teliti, dan cermat benar dengan waktu tersedia
f. Catat setiap data – data hasil pengukuran dimensi & kontrol kesikuan
g. Segera serahkan hasil kerja anda dan minta penilaian kepada instruktur

Catatan:
1) Gunakan Acuan Teknik Pengukuran dasar & K3
2) Tugas pengukuran dengan masing – masing jenis alat ukur yang ditentukan
dalam tabel dan dilakukan secara bergantian per kelompok 4 – 5 peserta didik
3) Jika gagal memenuhi ukuran & syarat tersebut, ulangi pekerjaan ini dengan
ukuran tertentu (dengan persetujuan instruktur)
4) Bertanyalah jika mendapat kesulitan dalam praktik

6. Lampiran :
a. Gambar kerja Latihan Pengukuran Dasar pada dimensi stepped blok
b. Lembar evaluasi mencakup hasil pengukuran dan kontrol kesikuan dilakukan oleh
peserta didik dan instruktur.

Mengetahui, Tuban,
Kepala Sekolah, Instruktur,

Hj. Endang Tribawani, M.Pd. Sumartono, S,Pd.


NIP. 19730314 199802 2 001

Anda mungkin juga menyukai