TUGAS UTS RPPH (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Harian) Pengajaran MicroTeaching

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 5

TUGAS UAS

RPPH TAHUN PELAJARAN 2023-2024


Semester/Minggu /Hari ke : II / 2 / 2
Hari /tgl : Rabu, 13 Maret 2024
Kelompok usia : B ( 5 – 6 Tahun )
Waktu : 07.30 – 10.30 WIB
Model Pembelajaran : Kelompok, dengan sudut pengaman( sudut baca dan APE dalam )
Strategi Pembelajaran : Bercakap-cakap,Tanya jawab, Pemberian tugas, demonstrasi,Bermain peran
Tema/sub tema : Kendaraan/Kendaraan udara (helikopter)
KI : 1.1. Menerima ajaran agama yang dianautnya
1.2. Memiliki perilaku hidup,sehat, rasa ingin tahu, kreatif dan estetis,
percaya diri, disiplin, mandiri, peduli, mampu bekerja sama, mampu
menyesuaikan diri, jujur, dan santun dalam berinteraksi dengan keluarga, guru
dan/atau pengasuh,dan teman
1.3. Mengenali diri, keluarga, teman,pendidik dan/atau pengasuh, lingkungan
sekitar, teknologi, seni,dan budaya di rumah, tempat bermaindan satuan PAUD
dengan cara: mengamati dengan indra (melihat, mendengar,menghidu,
merasa,meraba);menanya; mengumpulkan informasi; mengolah
informasi/mengasosiasikan, dan mengomunikasikan melalui kegiatan bermain.
1.4. Menunjukkan yangdiketahui, dirasakan,dibutuhkan, dan dipikirkan melalui
bahasa, musik,gerakan,dan karya secara produktif dan kreatif,
sertamencerminkanperilaku anak berakhlak mulia
KD : 1.2. Menghargai diri sendiri, orang lain, dan
lingkungan sekitar Sebagai rasa syukur kepada tuhan.
2.12. Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap tanggung jawab
3.3. Mengenal anggota tubuh, fungsi, dan gerakannya untuk
pengembangan motorik kasar dan motorik halus
4.3 Menggunakan anggota tubuh untuk pengembangan motoric kasar dan
halus
3.6. Mengenal benda -benda disekitarnya (nama,warna, bentuk,ukuran,
pola, sifat, suara, t e k s t u r , f u n g s i , d a n c i r i - c i r i lainnya)
4.6. Menyampaikan tentang apa dan bagaimana benda-
benda disekitar yangdikenalnya (nama,warna, bentuk, ukuran, pola,sifat,
suara,tekstur, fungsi, dan ciri-ciri lainnya) melalui berbagai hasilkarya.
3.10. Memahami bahasa reseptif (menyimak dan membaca)
4.10 Menunjukkan kemampuan berbahasa reseptif (menyimak dan membaca)
3.11. Memahami bahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa secara verbal Dan
nonverbal)
4.11 Menunjukkan kemampuan berbahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa
secara verbal dan nonverbal)
3.12. Mengenal keaksaraan awal melalui bermain
4.12 Menunjukkan kemampuan keaksaraan awal dalam berbagai bentuk karya
3.15. Mengenal berbagai karya dan aktivitas seni
4.15. Menunjukkan karya dan aktivitas senidengan menggunakan
Berbagai media
BTA : 3.1 Mengenal Huruf hijaiyah bersambung
3.2 Mengenal Huruf Tunggal berharokat tanwin fathah, tanwin Kasroh, tanwin dhomah
Materi Kegiatan : - Bersyukur atas nikmat Tuhan
- Menyelesaikan pekerjaan sampai selesai
- Koordinasi motorik halus dan kasar
- Konsep banyak-sedikit
- Melengkapi kata
- Menirukan gerakan sederhana
- Menjawab pertanyaan sederhana
- Tertarik pada aktivitas seni
Materi Pembiasan : - Bersyukur atas ciptaanTuhan
- Mengucapkan salam masuk dalam SOP penyambutan dan penjemputan.
- Doa sebelum belajar dan mengenal aturan masuk dalam SOP pembukaan
- Mencuci tangan masuk SOP sebelum & sesudah makan
Alat dan Bahan : majalah, gambar pesawat, pensil, crayon, spidol
Tujuan : - Anak dapat bersyukur atas nikmat Tuhan
- Anak dapat menyelesaikan pekerjaannya sampai selesai
- Anak dapat melatih motorik halus dan kasar
- Anak dapat menyebutkan macam-macam kendaraan udara
- Anak dapat mengetahui pengurangan
- Anak dapat menyusun kartu huruf pada gambar
- Anak dapat bermain peran sebagai penumpang helikopter
- Anak dapat menggambar helikopte
A. PEMBUKAAN:( 07.30 – 08.00 WIB )
1. Senam bersama
2. Penerapan SOP Pembuka
3. Berdiskusi tentang macam – macam kendaraan udara
4. Menirukan suara dan gerakan helikopter
5. Mengenalkan 4 kegiatan pada anak dan aturan main
B. INTI( 08.00 – 09.30 WIB )
1. Menghitung hasil dan pengurangan (majalah alat transportasi : 23)
2. Memasangkan kartu huruf pada gambar kendaraan udara
3. Bermain peran sebagai penumpang helikopter
4. Menggambar helikopter
RECALLING:
1. Merapikan alat-alat yang telah digunakan
2. Diskusi tentang perasaan diri selama melakukan kegiatan bermain
3. Bila ada perilaku yang kurang tepat harus didiskusikan bersama
4. Menceritakan dan menunjukkan hasil karyanya
5. Penguatan pengetahuan yang didapat anak
C. ISTIRAHAT ( 09.30 – 10.00 WIB )
1. Doa sebelum makan dan minum ,makan minum
2. Bermain di taman
D. PENUTUP ( 10.00 – 10.30 WIB )
1. BTA / mengaji
2. Menanyakan perasaan, dan kegiatan apa saja yang dilakukan hari ini
3. Menginformasikan kegiatan untuk besok
4. Penerapan SOP penutupan
5. Pulang
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Kelompok B

Arifah Savitri S.Pd Noviatul Hasanah

Anda mungkin juga menyukai