Lanjutan Materi Ayam Petelur

Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 16

KARAKTERISTIK STRAIN ATAU

JENIS-JENIS BIBIT UNGGAS

Oleh Aditya Nugraha


I. Ayam Petelur
Babcock B-300 v (White)
 Periode bertelur 18-80 minggu.
 Daya hidup ayam 95,7%.
 Produksi telur 50% pada saat umur ayam 145 hari.
 Puncak produksi mencapai 94%.
 Rata-rata berat telur 61,6 gram.
 Produksi telur (hen house) 351 butir.
 Produksi telur mencapai 21,6 kg.
 Rata-rata konsumsi pakan 107 gram.
 Konversi pakan 2,14.
 Berat badan pada umur 80 minggu sebesar 1685 gram.
 Babcock B-300 v (Brown)
 Periode bertelur 18-80 minggu.
 Daya hidup ayam 94,2% .
 Produksi telur 50% pada saat umur ayam 141 hari.
 Puncak produksi mencapai 95%.
 Rata-rata berat telur 62,8 gram.
 Produksi telur (hen house) 349 butir.
 Produksi telur mencapai 21,9 kg.
 Rata-rata konsumsi pakan 114 gram.
 Konversi pakan 2,23.
 Berat badan pada umur 80 minggu sebesar 2000 gram.
JENIS AYAM BOVAN

BovanWhite Bovan Black Bovan Brown


Periode bertelur 18-80 Periode bertelur 18-80 Periode bertelur 18-80
minggu. minggu. minggu.
Daya hidup ayam 93,1% . Daya hidup ayam 94,2%. Daya hidup ayam 94,2%.
Produksi telur 50% pada saat Produksi telur 50% pada saat Produksi telur 50% pada saat
umur ayam 140 hari. umur ayam 146 hari. umur ayam 143 hari.
Puncak produksi mencapai Puncak produksi mencapai Puncak produksi mencapai
96%. 94%. 95%.
Rata-rata berat telur 60,4 Rata-rata berat telur 62,5 Rata-rata berat telur 63,8
gram. gram. gram.
Produksi telur (hen house) 358 Produksi telur (hen house) Produksi telur (hen house) 350
butir. 342 butir. butir.
Produksi telur mencapai 21,6 Produksi telur mencapai 21,4 Produksi telur mencapai 22,4
kg. kg. rata-rata konsumsi pakan kg.
Rata-rata konsumsi pakan 108 123 gram. rata-rata konsumsi pakan 115
gram. Konversi pakan 2,45. gram.
Konversi pakan 2,13. Berat badan pada umur 80 Konversi pakan 2,21.
Berat badan pada umur 80 minggu sebesar 2150 gram. Berat badan pada umur 80
minggu sebesar 1680 gram minggu sebesar 2000 gram.
Jenis Ayam Dekalb
Dekalb Brown Dekalb XI-Link:White
Periode bertelur 18-80 minggu. Periode bertelur 18-80 minggu.
Daya hidup ayam 94,2%. Daya hidup ayam 94,2%.
Produksi telur 50% pada saat umur ayam 143 Produksi telur 50% pada saat umur ayam hari.
hari. Puncak produksi mencapai 95%.
Puncak produksi mencapai 95%. Rata-rata berat telur
Rata-rata berat telur 62,7 gram. 61,8 gram.
Produksi telur (hen house) 351 butir. Produksi telur (hen house) 354 butir.
Produksi telur mencapai 22 kg. Produksi telur mencapai 21,9 kg.
rata-rata konsumsi pakan perhari 113 gram. rata-rata konsumsi pakan perhari 108 gram.
Konversi pakan 2,20. Konversi pakan 2,12.
Berat badan pada umur 80 minggu sebesar 2000 Berat badan pada umur 80 minggu sebesar 1700
gram gram
Jenis Ayam Hy- Line
Hy-Line Brown Hy-Line W-98 Hy-Line Silver Brown
Periode Growing sampai 18 •Periode Growing sampai 16 •Periode Growing sampai 17
minggu. minggu. minggu.
Daya hidup 98%, konsumsi •Daya hidup 98%, konsumsi •Daya hidup 98%, konsumsi
pakan 7 kg dan berat badan 1,5 pakan 5,05 kg dan berat bada pakan 6,1 kg dan berat badan
kg. Periode Laying sampai 80 1,23 kg. 1,48 kg.
minggu. •Periode laying sampai 80 •Periode Laying sampai 80
Puncak produksi 94%, produksi minggu. minggu.
telur 347 butir, dengan daya •Puncak produksi 94%, produksi •Puncak produksi 96%, produksi
hidup 95%. telur 350 butir, dengan daya telur 363 butir, dengan daya
Produksi 50% dicapai pada hidup 93%. hidup 95%. Produksi 50%
umur 149 hari. •Produksi 50% dicapai pada dicapai pada umur 145 hari.
Rata-rata berat telur 65,6 kg, umur 138 hari. •Rata-rata berat telur 63,4 gram,
dengan total telur 22,8 kg. •Rata-rata berat telur 65,6 kg, dengan total telur 22,1 kg. rata-
Rata-rata konsumsi pakan 115 dengan total telur 21,8 kg. rata konsumsi pakan 116 gram
gram per ekor per hari. •Rata-rata konsumsi pakan 98 per ekor per hari.
Warna bulu coklat kemerahan. gram per ekor per hari. •Berat badan afkir 2,2 kg. Warna
Berat afkir 1,940 kg. bulu putih kecoklatan, dengan
Temperamen ayam sangat warna telur coklat.
tenang sesuai dengan berbagai
metode pemeliharaan.
Jenis Ayam H & N
H&N Silver Nick H&N Brown Nick H&N Coral
Warna bulu putih silver Periode Growing 0 - 18 minggu: Daya hidup Warna bulu putih,
dengan beberapa bagian 96 - 98 %, konsumsi pakan per ekor 6,46 kg, produksi telur pada 72
coklat, ayam gagah, daya berat badan 1480 gram. minggu 396 butir, rata-
hidup baik. Periode bertelur (Laying) 18 – 80 minggu: rata berat telur 63,2
Telur menarik dengan daya hidup 91 - 94 %, produksi telur 50% pada gram, konversi pakan
ukuran seragam. umur 242-262 hari. 2,18 kg per kg telur,
Produksi telur pada 72 Konsumsi pakan per ekor per hari 105-110 warna telur krem-putih.
minggu 302 butir, rata-rata gram, konversi pakan 2-2,2, kg /kg telur.
berat telur 62,3 gram, Rata-rata berat telur 63-65 gram. Temperamen
konversi pakan 2,34 kg per ayam sangat jinak, warna bulu coklat kemerahan,
kg telur, warna telur coklat. warna telur coklat tua,
Jenis Ayam ISA
ISA Brown ISA White
Periode bertelur ketika ayam berumur 18-80 •Periode bertelur 18-80 minggu.
minggu. •Daya hidup ayam 94%.
Daya hidup ayam 93,2%. •Produksi telur 50% pada saat umur ayam 141
Produksi telur 50% pada saat umur ayam 143 hari.
hari. Puncak produksi mencapai 95%. •Puncak produksi mencapai 95%.
Rata-rata berat telur 63,1 gram. • Rata-rata berat telur 61.8 gram.
Produksi telur (hen house) 351 butir. •Produksi telur (hen house) 352 butir.
Produksi telur mencapai 22,1 kg. •Produksi telur mencapai 21,8 kg.
Rata-rata konsumsi pakan perhari 111 gram. •Rata-rata konsumsi pakan perhari 110 gram.
Konversi pakan 2,14 kg/kg. Konversi pakan 2,16 kg/kg.
Berat badan pada umur 80 minggu sebesar 2000 •berat badan pada umur 80 minggu sebesar 1750
gram. gram
Jenis Ayam Lohman
Lohman Brown Classic Lohman LSL Classic
Warna bulu coklat, dengan telur juga berwarna Warna bulu putih, dengan telur juga berwarna
coklat menarik. Umur pada saat produksi mencapai putih.Umur pada saat produksi mencapai 50% pada
50% pada 140-150 hari. Puncak produksi telur 140-150 hari. Puncak produksi telur mencapai 92-
mencapai 92-94%. Jumlah telur 350-360 butir, 95%. Jumlah telur 355-365 butir, dengan berat
dengan bertat 22,5-23,5 kg. rata-rata berat telur 22,0-23, kg. rata-rata berat telur 62,5-63,5 gram.
64-65 gram. Konsumsi pakan 100-120 gram Konsumsi pakan 105-115 gram perekor perhari
perekor perhari dengan total konsumsi pada umur dengan total konsumsi pada umur 20 minggu 7,5
20 minggu 7,8 kg. dengan konversi pakan 2,1 kg kg. dengan konversi pakan 2,0-2,1 kg pakan per kg
pakan per kg telur. Berat ayam afkir antara 1,9-2,1 telur. Berat ayam afkir antara 1,7-1,9 kg. daya
kg hidup ayam pada masa growing 97-98%, sedang
pada masa layer 94-96%.
Jenis Ayam Shaver
Hy-Line Brown Shaver Black Shaver Brown
Berbulu putih, type ringan, Periode bertelur 18-80 minggu. Periode bertelur 18-80 minggu.
Periode bertelur 18-80 minggu. Daya hidup ayam 94.2% . Daya hidup ayam 94.2% .
Daya hidup ayam 94.5% . Produksi telur 50% pada saat Produksi telur 50% pada saat
Produksi telur 50% pada saat umur ayam 147 hari. Puncak umur ayam 144 hari. Puncak
umur ayam hari. Puncak produksi mencapai 94%. Rata- produksi mencapai 95%. Rata-
produksi mencapai 96%. rata berat telur 62.8 gram. rata berat telur 63.2 gram.
Produksi telur (hen house) 355 Produksi telur (hen house) 340 Produksi telur (hen house) 349
butir. Produksi telur mencapai butir. Produksi telur mencapai butir. Produksi telur mencapai
21,3 kg. rata-rata konsumsi pakan 21,3 kg. rata-rata konsumsi pakan 22.1 kg. rata-rata konsumsi pakan
105 gram. Konversi pakan 2,1 120 gram. Konversi pakan 2,41 114 gram. Konversi pakan 2,22
kg/kg. berat badan pada umur 80 kg/kg. berat badan pada umur 80 kg/kg. berat badan pada umur 80
minggu sebesar 1660 gram minggu sebesar 2140 gram minggu sebesar 2000 gram.
 Hisex Brown
Berbulu cokelat, type Dwiguna, periode bertelur 18-80
minggu. Daya hidup ayam 94.2% . Produksi telur 50% pada
saat umur ayam 142 hari. Puncak produksi mencapai 95%.
Rata-rata berat telur 62.5 gram. Produksi telur (hen house)
352 butir. Produksi telur mencapai 22.0 kg. rata-rata
konsumsi pakan 112 gram. Konversi pakan 2,17 kg/kg. berat
badan pada umur 80 minggu sebesar 2000 gram
II. Itik Petelur
Berikut ini karakteristik itik petelur yang baik :
•Badannya langsing, tegak seperti botol
•Bentuk leher kecil, panjang dan bulat seperti rotan
•Kepala kecil, mata terang, dan terletak di bagian atas kepala
•Sayap tertutup rapat di badan dengan ujungnya terlihat rapi di
pangkal ekor
•ulu tumbuh rata, halus dan berkilau ( tidak suram/kusam)
•Kaki berdiri kokoh
•Tidak terdapat luka.
Itik Mojosari
o Disebut juga itik mojokerto atau modopuro o Itik petelur unggul
o Ukuran tubuh lebih kecil ttp ukuran telurnya lebih besar
o Rasa telurnya lebih enak
o Bila digembalakan disawah yg subur mk mampu berproduksi 200 butir/ekor/th
o Bila dipelihara scr intensif rata-rata 265 butir

Itik tegal
Merupakan bangsa itik Indian Runner dari jenis itik Jawa
Berbadan langsing dengan postur tubuh tegak
Bulu merah tua/kecoklatan (Jawa: Warna Jarakan)
Produksi telur : 250 butir per tahun
Berat telur 65-70 gram
Warna telur hijau kebiruan
Mulai bertelur pada umur 22-24 minggu
•Itik Magelang
Mempunyai kemampuan produksi telur hingga 200-230 butir/ekor/tahun.
Mempunyai badan yang cukup besar
Ciri khas yang paling utama adalah di lehernya terdapat warna putih melingkar
seperti kalung sehingga disebut juga itik kalung

Anda mungkin juga menyukai