OBESITAS PADA IBU HAMIL Power Point

Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Unduh sebagai pptx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 10

OBESITAS PADA IBU HAMIL

PUTRI ARIA NANDA


NIM : 1612210050
Analisa masalah
 Overweight dan obesitas merupakan permasalahan
yang akhir-akhir ini sering timbul baik di negara
maju maupun negara berkembang. Menurut WHO
(World Health Organization) tahun 2016 lebih dari
1,9 milyar orang dewasa ( > 18 tahun ) mengalami
masalah peningkatan berat badan berlebih
(overweight), sedangkan lebih dari 650 juta orang
dewasa mengalami masalah obesitas.
Rumusan masalah

 Berdasarkan pernyataan diatas maka


permasalahan penelitian ini adalah apakah ada
hubungan peningkatan berat badan pada
trimester III kehamilan dengan berat badan
pasca salin < 6 bulan.
Tujuan kegiatan
 Mencari hubungan peningkatan berat badan
trimester III kehamilan dengan berat badan
pasca salin < 6 bulan.
ManfaaKegiatant
 Memberikan informasi kesehatan kepada
masyarakat, terutama kepada ibu hamil
sehubungan dengan pengaruh konsumsi tinggi
sukrosa pada masa kehamilan terhadap berat
badan janin, sehingga konsumsi sukrosa pada
masa kehamilan dapat dibatasi sesuai dengan
anjuran yang disarankan.
SAP
SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)
PENATALAKSANAAN OBESITAS PADA KEHAMILAN

 Program Studi     : Ilmu Keperawatan


 Topik           : Penatalaksanaan Obesitas Pada
Kehamilan
 Sasaran                : Ibu Hamil
 Durasi                  : 30 menit
 Tempat                : Desa Alue Batee
 Waktu                  : 08.00 WIB
 
.TUJUAN UMUM
Setelah dilakukan penyuluhan peserta dapat mengerti dan menambah wawasan mengenai obesitas pada kehamilan.
Setelah diberikan penyuluhan diharapkan peserta dapat :
1.      Menyebutkan pengertian obesitas
2.      Menghitung Index masa tubuh (IMT)
3.      Menyebutkan kenaikan BB normal selama kehamilan
4.      Menyebutkan dampak obesitas pada kehamilan
6.      Menyebutkan prinsip diit pada penderita obesitas
7.      Meyebutkan penatalaksanaan hamil dengan disertai obesitas
 
III. MEDIA YANG DIGUNAKAN
1. Banner 
2.Leaflet

II. TUJUAN KHUSUS


IV. METODE
1.      Ceramah
2.      Penugasan
3.      Tanya Jawab
 
 
 
 
Definisi
 Obesitas merupakan suatu keadaan yang
menunjukan ketidakseimbangan antara tinggi badan
dan berat badan akibat jaringan lemak yang
berlebihan dari dalam tubuh sehingga terjadi berat
badan yang berlebih atau obesitas (Pellonperä et al.,
2018).
 Kelebihan berat badan atau obesitas, umumnya
dialami pada wanita hamil di usia berapapun.
Namun, obesitas akan meningkat setelah usia 35
tahun (Freitag, 2014).
-akhir ini sering timbul baik di negara maju maupun negara berkembang.Kelebihan berat badan atau obesitas, umumnya dialami pada wanita hamil di

Kesimpulan
 Simpulan
 Overweight dan obesitas merupakan
permasalahan yang akhir-akhir ini sering
timbul baik di negara maju maupun negara
berkembang.Kelebihan berat badan atau
obesitas, umumnya dialami pada wanita hamil
di usia berapapun. Namun, obesitas akan
meningkat setelah usia 35 tahun.

Anda mungkin juga menyukai