Jobsheet 13
Jobsheet 13
Jobsheet 13
NO. PERCOBAAN : 13
1. TUJUAN PERCOBAAN
1.1. Mengevaluasi distorsi pulsa pada keluaran Generator dan masukan saluran sebagai
hasil sari pemantulan dalam saluran :
1.1.1. Dengan ujung saluran dihubung buka.
1.1.2. Dengam ujung saluran dihubung singkat.
1.2. Mengerti bagaimana gelombang tangga (staircase) dihasilkan.
1.3. Mengenal efek waktu propagasi.
2. PENDAHULUAN
Bila lebar pulsa t1 jauh lebih lebar dari waktu propagasi t (t1 >>t), kemudian pantulan
yang terjadi dipisahkan oleh waktu propagasi pada pulsa utama dengan menambah atau
mengurangi amplitudonya.
Efek tersebut akan diperjelas dengan menambahkan resistor seri yang lebih besar,
(Rv = 330 Ω) sebelum kabel (U2 ).
- Saluran Koaksial
4. DIAGRAM RANGKAIAN
5. PROSEDUR PERCOBAAN
5.1. Menyusun rangkaian seperti yang ditunjukkan bagian 2 dengan ujung saluran
dihubung buka.
5.2. Menghubungkan Generator fungsi (dengan gelombang kotak) dengan duty cycle 50%
(t1 = t2 = 2,5 us) melalui Rv = 330 ohm ke saluran.
Posisi Osciloscope :
Dengan hati – hati, mengetes kedua probe dalam kondisi normal.
Menghubungkan Y1 ke Generator Fungsi ( 1 Volt / div, 10 : 1 DC).
Menghubungkan Y2 ke kabel input (0,2 V/div, 10 : 1 DC).
Menyesuaikan TB dengan keperluan
Menggambar kurva yang tampak pada layar oscilloscope.
Mengamati apa yang menghasilkan kurva notches pada Generator dan pada masukan
kabel
Mengamati bentuk gelombang tangga (staircase wave) yang dihasilkan?
5.3. Munghubung singkat ujung saluran dan menggambar kurva yang terbentuk pada layar
oscilloscope.