Kerangka Acuan Kerja Promosi Kesehatan

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 20

KERANGKA ACUAN KERJA PROMOSI KESEHATAN

(PROMKES)

RINA SEFTIANA, SKM

UPTD PUSKESMAS BUNGA MAYANG


TAHUN 2019
BAB I

UPTD PROMOSI KESEHATAN


PUSKESMAS
BUNGA KAK No. Dokumen DI TETAPKAN OLEH KEPALA UPTD
MAYANG PUSKESMAS BUNGA MAYANG
No. Resensi

Tanggal Terbit
01 -10 -2018 YOSI FITRIANI,SKM
NIP.197310171993012002

PENDAHULUAN

Puskesmas sebagai ujung tombak pelayanan kesehatan masyarakat merupakan


sarana kesehatan yang sangat penting dalam meningkatkan derajat kesehatan
masyarakat.Peranan Puskesmas hendaknya tidak lagi menjadi sarana pelayanan pengobatan
saja, tetapi juga lebih di tingkatkan pada upaya promotif dan preventif.

Promosi kesehatan bukan hanya proses penyadaran masyarakat atau perbaikan


peningkatan pengetahuan masyarakat tentang kesehatan saja. Tetapi juga di sertai upaya-
upaya menfasilitasi perubahan perilaku. Dengan demikian promosi kesehatan adalah program-
program kesehatan yang di rancang untuk membawa perubahan (perbaikan) baik di dalam
masyarakat sendiri maupun dalam organisasi dan lingkungannya (lingkungan fisik, social,
budaya, politik) atau dengan kata lain promosi kesehatan tidak hanya menjadikan diri pada
peningkatan, pengettahuan,sikap dan perilaku kesehatan saja tetapi juga meningkatkan atau
memperbaiki lingkungan (fisik dan non fisik) dalam rangka memelihara dan meningkatkan
kesehatan masyarakat.
BAB II

LATAR BELAKANG

Promosi kesehatan adalah salah satu dari program yang ada pada institusi
kesehatan khususnyapuskesmas. Promosi kesehaan termasuk dalam basix six (6 program
utama) pada puskesmas.Puskesmas sebagai pusat pelayanan kesehatan dasar dan
pembangunan bidang kesehatan yang paling terdepan, serta pusat informasi kesehatan bagi
masyarakat di wilayah kerjanya.

Oleh sebab itu program promosi kesehatan di harapkan lebih aktif inovatif serta
edukatif dalam pelaksanaan programnya.Bersamaan dengan itu kami pengelola program
promosi kesehatan UPTD Puskesmas Bunga Mayang mencoba membuat laporan kegiatan
program promosi kesehatan selama satu tahun januari sampai desember 2019. Di dalam
laporan ini masih banyak hal-hal yang kurang, oleh sebab itu kami atas nama pengelola
program mohon bimbingan dan dukungan dari semua pihak terutama agar program promosi
kesehatan kedepannya akan lebih baik dan lebih terdengar gaungnya di masyarakat, tanpa
dukungan dan kerja sama baik lintas program dan lintas sektor promosi kesehatan tidak akan
berjalan sebagaiman yang di harapkan.
BAB III

TUJUAN

Tercapainya perubahan perilaku individu keluarga dan masyarakat dalam


membina dan memelihara perilaku sehat, serta berperan aktif dalam upaya mewujudkan deraja
kesehatan yang optimal.
BAB IV

KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN

NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN


1 Penyuluhan
- Kesehatan Ibu dan Anak - Penyuluhan KEK pada ibu hamil
- Penyuluhan Resti pada ibu hamil
- Penyuluhan nifas pada ibu hamil
- Penyuluhan ANC terpadu pada ibu
hamil
- Penyuluhan konseling KB dan
kesehatan reproduksi.
- Penyuluhan Neonatus
- Penyuluhan PKPR
- Gizi pada anak
- Penyuluhan Gizi buruk pada bayi dan
balita
- Penyuluhan ASI Eksklusif pada bayi 0-
6 bulan
- Penyuluhan timbang balita dari 0-5
tahun
- P2P
- Penyuluhan DBD
- Penyuluhan Diare
- Penyuluhan TB/Kusta
- Penyuluhan Malaria
- Penyuluhan HIV/Aids
- Penyuluhan Filariasis
- Penyuluhan Rabies
- Kesehatan Lingkungan - Penyuluhan Penyakit tidak menular

- Penyuluhan Kesehatan Lingkungan


- Penyuluhan cuci tangan pakai sabun
(CPTS)
- PHBS

- Penyuluhan PHBS
- UKS - Penyuluhan PSM/UKM

- Penyuluhan kesehatan gigi dan mulut

- Kesehatan Jiwa

- Penyuluhan deteksi dini gangguan


jiwa
- Penyuluhan depresi post partum
- Penyuluhan bebas pasung
- Penyakit Mata

- Penyuluhan Penyakit Mata (katarak)


2 Pemicuan

- Pemicuan STBM
3 Sosialisasi

- Sosialisasi pemberian Vitamin A


- Sosialisasi Vaksin bayi dan balita

BAB V

CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN


Pelaksanaan kegiatan di sesuaikan dengan POA Promosi kesehatan dan jadwal
kegiatan Lintas program di Puskesmas.

BAB VI

SASARAN

Sasaran Promosi Kesehatan adalah Peroranagn / keluarga, masyarakat, lembaga


pemerintah / lintas sektor / politisi / swasta, petugas atau pelaksana program.
BAB VII

JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN SASARAN VOL

1 Penyuluhan
- Kesehatan Ibu - Penyuluhan KEK pada ibu hamil Ibu-ibu hamil
dan Anak - Penyuluhan Resti pada ibu hamil Ibu-ibu hamil
- Penyuluhan nifas pada ibu hamil
Ibu-ibu yang baru
- Penyuluhan AMC terpadu pada ibu melahirkan
hamil Ibu-ibu hamil
- Penyuluhan konseling KB dan
kesehatan reproduksi. Ibu-ibu peserta KB dan
- Penyuluhan Neonatus wanita usia subur
Ibu-ibu yang
- Penyuluhan PKPR mempunyai bayi baru
lahir 0-28 hari
- Penyuluhan Gizi buruk pada bayi dan Anak remaja
- Gizi pada anak
balita
- Penyuluhan ASI Eksklusif pada bayi 0-
6 bulan
- Penyuluhan timbang balita dari 0-5
tahun

- P2P - Penyuluhan DBD Masyarakat


- Penyuluhan Diare
- Penyuluhan TB/Kusta
- Penyuluhan Malaria
- Penyuluhan HIV/Aids
- Penyuluhan Filariasis
- Penyuluhan Rabies
- Penyuluhan Penyakit tidak menular
- Kesehatan
- Penyuluhan Kesehatan Lingkungan
Lingkungan
- Penyuluhan cuci tangan pakai sabun
(CPTS)

- PHBS - Penyuluhan PHBS


- Penyuluhan PSM/UKM

- UKS - Penyuluhan kesehatan gigi dan mulut

- Kesehatan - Penyuluhan deteksi dini gangguan


Jiwa jiwa
- Penyuluhan depresi post partum
- Penyuluhan bebas pasung
2

- Penyuluhan Penyakit Mata (katarak)


- Penyakit Mata
3
- Pemicuan STBM
Pemicuan
- Sosialisasi pemberian Vitamin A
Sosialisasi - Sosialisasi Vaksin bayi dan balita
BAB VIII

RENCANA PEMBIAYAAN PROGRAM

Biaya / dana pelaksanaan kegiatan di ambil dari dana operasional UPTD Puskesmas dan dana dari Dinas
Kesehatan Program Promosi Kesehatan.
BAB IX

PENCATATAN PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN

Pencatatan pelaporan kegiatan di laksanakan di setiap satu bulan sekali unuk mengetahui sejauh mana
kegiatan itu terlaksana. Evaluasi kegiatan di laksanakan di setiap satu bulan sekali, sesuai jadwal kegiatan.
BAB IV

KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN

NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN


1 Sosialisasi /penyuluhan

- GERMAS (GERAKAN MASYARAKAT HIDUP - Sosialisasi penyuluhan melakukan


SEHAT) aktifitas fisik
- Sosialisasi penyuluhan makan sayur
dan buah
- Sosialisasi penyuluhan tidak merokok
- Sosialisasi penyuluhan tidak
mengkonsumsi alkohol
- Sosialisasi penyuluhan memeriksa
kesehatan secara rutin
- Sosialisasi penyuluhan membersihkan
lingkungan
- Sosialisasi penyuluhan menggunakan
jamban
- Pengintegrasian Layanan Sosial di
Posyandu - Bina Keluarga Balita (BKB)
- Pendidikan anak usia dini ( PAUD)
- Posyandu

- PIS PK
- Pendataan keluarga sehat
- Pengentrian Data KS
RUK PROMOSI KESEHATAN MASYARAKAT
UPTD PUSKESMAS BUNGA MAYANG

TAHUN 2019

NO KEGIATAN POKOK RINCIAN KEGIATAN SASARAN VOL B U L A N


1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 Sosialisasi/Penyuluhan
- GERMAS - Sosialisasi/Penyuluhan Melakukan Masyarakat 8
aktifitas fisik

- Sosialisasi/peyuluhan Masyarakat 8
mengonsumsi sayur dan buah

- Sosialisasi /penyuluhan tidak Masyarakat 8


merokok

- Sosialisasi /penyuluhan tidak Masyarakat 8


mengonsumsi alkohol

- Sosialisasi /penyuluhan Masyarakat 8


memeriksakan kesehatan secara
rutin

Masyarakat 8
Sosialisasi/Penyuluhan - Sosialisasi /penyuluhan
GERMAS membersihkan lingkungan
Masyarakat 8
- Sosialisasi /penyuluhan
Mengunakan jamban
2 Pengintegrasian
layanan sosial di - Orang Tua 8
Posyandu - Penyuluhan Bina keluarga Balita Balita
(BKB)

- Anak 8
- Penyuluhan pendidikan anak usia balita,kader
dini(PAUD) paud,mentor
paud

-semua orang 8
- Penyuluhan posyandu tua yg
mempunyai
anak balita

3 PIS PK 4675
Keluarga
- Pendataan keluarga sehat
4675
Keluarga
- Pengentrian data keluarga sehat

Anda mungkin juga menyukai