Materi 3 Microskill Dan Tahapan Konseling

Unduh sebagai ppt, pdf, atau txt
Unduh sebagai ppt, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 51

MICRO SKILL

(KETERAMPILAN)
dan TAHAPAN dalam
KONSELING

Disampaikan oleh : Ulifa Rahma, S. Psi, M.Psi., Psikolog

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


Pokok Bahasan

 Jenis jenis micro skill yang dibutuhkan dalam konseling


 Tahapan Konseling (identifikasi, asessmen, sasaran dan
intervensi, evaluasi dan terminasi)

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


JENIS JENIS MICRO SKILL
YANG DIBUTUHKAN DALAM
KONSELING

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


 Ketrampilan konselor untuk mengamati mahasiswa,
utamanya dapat menemukan ketidaksinkronan
antara gesture dan isi percakapan
 Penting di seluruh sesi
 Misal: observasi nada suara, sikap tubuh, gerak
gerik, tutur bahasa, suasana hati dan perilaku
berbeda

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


Attending behaviour

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


Contoh lembar observasi attending behaviour
NO ASPEK YANG PENGAMAT 1
DINILAI
BAIK TIDAK BAIK

1 MUKA
a.Ekspresi Wajah Cerah, ceria, tenang Kaku, muram, melamun
b.Mata Ada kontak mata, alamiah, melihat dan Sedikit atau tidak ada kontak mata,
memperhatikan saat yang lain berbicara mengalihkan padangan saat mahasiswa
berbicara
2 KEPALA
a.Anggukan Melakukan anggukan jika setuju, menggeleng Kaku
jika tidak setuju
b.Posisi Tegak Miring, kebelakang, menunduk
3 POSISI TUBUH
a.Posisi Agak condong kearah mahasiswa Tegak kaku, bersandar, miring
b.Jarak Agak dekat ke mahasiswa Menjauh
c.Duduk Akrab, berhadapan, menyamping Berpaling, kurang akrab

4 TANGAN/LENGAN
a.Variasi gerakan Gerakan berubah sesuai keadaan Kaku, monoton
b.Isyarat Digunakan Tidak bertujuan
c.Sentuhan Jika perlu Tak karuan
d.Gerakan Untuk menekankan ucapan konselor Tanpa Makna

5 MENDENGARKAN
a.Kesabaran Sampai ucapan mahasiswa selesei Memutus pembicaraan mahasiswa
b.Diam Menanti saat yang tepat Berbicara terus menerus tnpa diam
c.Perhatian Terarah/fokus dg lwn bicara Terpecah/buyar

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


QUESTIONING

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


Open questioning

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


Contoh questioning

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


Close questioning

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


Clarifying

 mengajukan pertanyaan
sampai diperoleh gambaran
yang jelas.

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


Paraphrasing

 menyampaikan dengan kata-


kata sendiri apa yang ditangkapnya
dari pesan yang disampaikan oleh
mahasiswa.

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


Reflection

Mengekspresikan kembali perasaan,


pikiran, sikap dan pengalaman
mahasiswa dalam usaha untuk
membangun hubungan

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


KEMAMPUAN EMPATI

 Tujuan : menempatkan diri dalam pikiran dan


perasaan orang lain (internal frame of preference),
seolah-olah mampu merasakan dan memahami
keadaan emosionalnya.
 Membantu mahasiswa menumbuhkan perasaan positif
terhadap dirinya
 Membuat mahasiswa merasa tidak takut & tidak
terancam untuk mengekspresikan diri dan emosi

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


TAHAP EMPATI

 PRIMARY EMPATHY
 “Saya bisa merasakan betapa khawatirnya Anda saat ini”
 “Saya bisa mengerti kalau Budi bingung sekali...”
 “Tampaknya Adi sedih sekali ya...”
 “Kelihatannya Anda cemas sekali...”
 “Saya dapat merasakan Anda sangat bingung saat ini...”
 ADVANCED ACCURATE EMPATHY
 “ Seandainya saya jadi Santi..... Sayapun akan merasakan sedih-
bingung-marah atas apa yang terjadi.........”

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


ENCOURAGEMENT

 Upaya utama konselor adalah agar konseli selalu terlibat dalam


pembicaraan dan dirinya terbuka,sehingga pembicaraan mencapai tujuan.
Dorongan minimal adalah suatu dorongan langsung yang singkat terhadap
apa yang telah dikatakan konseli. Respon yang diberikan oleh konselor
sesedikit mungkin dengan tujuan memberikan kesempatan kepada konseli
berbicara lebih lanjut.
 Misalnya dengan mengatakan terus , lalu , ya dan ., hm , dapat juga
dengan isyarat anggukan.., dll

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


 Dilakukan ketika konselor menemukan pesan yang tidak
kongruen antara pikiran, perasaan dan perilaku
 Rapport antara konselor dan mahasiswa harus sudah
mantap
 Tujuan untuk meningkatkan self-awareness mahasiswa
 Contoh: “Tadi anda bilang kalau anda tidak suka
dengan kakak anda tapi anda masih juga sering keluar
dan minta ditraktir nonton dengannya”

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


FOCUSING

 Fokus membantu mahasiswa untuk memusatkan perhatian pada


pokok pembicaraan, ada beberapa fokus yang dapat dilakukan
seorang konselor. Konselor yang efektif harus mampu membuat
fokus melalui perhatiannya yang terseleksi terhadap pembicaraan
dengan mahasiswa. Fokus akan membantu mahasiswa untuk
memusatkan perhatiannya pada pokok pembicaraan.
 Misalnya dengan mengatakan :
 ” Apakah tidak sebaiknya jika pokok pembicaraan kita berkisar dulu
soal hubungan Anda dengan orang tua yang kurang harmonis ”.

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


INFLUENCING

 Ketrampilan konselor untuk mempengaruhi mahasiswa


dalam proses mengambil keputusan yang lebih adaptif
 Konselor harus dapat mempersuasi mahasiswa untuk
memilih alternatif yang terbaik, karena konselor tidak
memiliki wewenang untuk mendikte perilaku mahasiswa
 Konselor mengajak mahasiswa untuk
mempertimbangkan seluruh alternatif dan memberikan
penilaian

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


LEADING

 peranan konselor untuk mengarahkan pemikiran


atau mendorong mahasiswa kedalam ucapan
konselor (Charness: 1949). Nilai dari leading
adalah supaya konselor menaham atau
mendelegasikan sejumlah tanggung jawab untuk
membicarakan konselor-mahasiswa dan untuk
lebih membangkitkan respon mahasiswa.

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


 Informasi yang dapat membantu mahasiswa, misalnya
tentang ketersediaan social support, community support,
aktivitas-aktivitas, dll
 Informasi bersifat faktual sehingga meningkatkan
keyakinan mahasiswa bahwa ia mampu menjadi lebih
baik/mengatasi permasalahannya
 Tujuannya : sumber pertimbangan bagi mahasiswa untuk
memilih alternatif penyelesaian masalah atau perilaku
(tetap yang mengambil keputusan adalah mahasiswa)

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


Penggunaan humor

Humor dapat membantu menghidupkan


percakapan. Pastikan humor tidak bersifat
kasar atau menghina. Humor disesuaikan
dengan konteks dan kebutuhan (tidak
“garing”)

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


 Ketrampilan ini mirip dengan dengan
paraphrasing namun intensitasnya lebih jarang
dan (biasanya) pernyataannya lebih panjang
 Tujuannya untuk merangkum apa yang
disampaikan oleh mahasiswa dan menyimpulkan
inti sesi konseling
 Dapat dilakukan di akhir sesi konseling

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


LANGKAH-LANGKAH
KONSELING

1. Membangun hubungan
2. Identifikasi dan penilaian masalah
3. Menentukan sasaran dan intervensi konseling
4. Evaluasi konseling dan terminasi

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


1.
MEMBANGUN HUBUNGAN

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


Langkah 1.
MEMBANGUN HUBUNGAN

 Tujuan :
 Supaya mahasiswa (mahasiswa) dapat menjelaskan
masalah-masalahnya, keprihatinan yang dimilikinya,
distress serta alasan dia datang  kondisi konseling
yang baik
 Menentukan sampai sejauh mana mahasiswa mengenali
kebutuhan untuk mendapatkan bantuan dan
kesediannya untuk melakukan komitmen

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


KONDISI KONSELING YANG BAIK
•Kepribadian Konselor
RAPPORT •Ketrampilan Sosial Konselor
•Sikap mahasiswa terhadap
Konselor

• Tercipta suasana yang hangat dan menyenangkan.


• Adanya rasa yang bersahabat dan rasa aman

•Mahasiswa lebih terbuka

Mengembalikan rasa percaya diri dalam


menyelesaikan masalah.

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


RAPPORT

Suatu iklim psikologis yang positif, yang


mengandung kehangatan, dan penerimaan
 mahasiswa tidak merasa terancam
berhubungan dengan konselor

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


HAL - HAL YANG MEMPENGARUHI
PEMBENTUKAN RAPPORT

 KEPRIBADIAN KONSELOR
 Mempunyai minat yang tinggi kepada orang lain
 Mampu mengendalikan diri, emosi dan prasangka
 KETRAMPILAN KONSELOR
 Mampu berkomunikasi secara efektif
 Daya observasi yang tajam
 Terbuka dengan pendapat orang lain
 Empati yang tinggi
 Mampu mengidentifikasi masalah psikologis-sosial-budaya
 KUALITAS INTERAKSI ANTARA KONSELOR &
mahasiswa
 FAKTOR SITUASIONALPusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional
2. IDENTIFIKASI &
PENILAIAN MASALAH

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


IDENTIFIKASI DAN ASESMEN

 Dosen mengajukan pertanyaan yang bersifat umum


 Usahakan jangan membuat lelucon, sikap, dan
perkataan sembrono, kontak fisik.
 Usahakan dosen tidak terkesan belum siap menerima
mahasiswa yang ditunjukkan dengan rasa cemas,
kurang percaya diri, misalnya berulang kali
merapikan taplak meja, melihat HP, berdehem,
melihat jam dan sebagainya

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


 Mendiskusikan tentang apa yang ingin konseli dapatkan dari
proses konseling  terutama untuk pengungkapan masalah
yang samar-samar  menghindari harapan dan sasaran yang
tidak realistik.
 Mendiskusikan sasaran spesifik dan tingkah laku seperti apa
yang merupakan ukuran konseling yang berhasil  diagnosis
permasalahan dan hasil yang diharapkan dari konseling.

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


3.
MENENTUKAN Sasaran &
INTERVENSI konseling

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


Langkah : 3
MENENTUKAN
SASARAN DAN Harus Melalui Proses
INTERVENSI Evaluasi dan Identifikasi
KONSELING Masalah

PRIBADI KELUARGA LAIN-LAIN

Bisa Menjadi Perlu melibatkan Mengajukan rujukan


Ranah Konselor / pihak lain yang untuk mendapatkan
Dosen PA terkait, misal WD pertolongan dari
1, teman mhs ybs, orang yang ahli
ortu dalam bidang
tersebut
Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional
 Diinginkan oleh
mahasiswa;
 Konselor harus mau
membantu mahasiswa
untuk mencapai sasaran
ini;
 Harus mungkin untuk
menilai sejauh mana
mahasiswa sudah
mencapai sasaran
tersebut.

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional
4. TAHAP AKHIR:
EVALUASI KONSELING &
TERMINASI

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


TAHAP AKHIR

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


1. Apakah masalah dan gejalanya sudah hilang atau berkurang ?
2. Masih adakah perasaan yang menimbulkan stres ?
3. Apakah mahasiswa sudah mampu mengatasi masalahnya sendiri ?
4. Sejauh apa pemahaman mahasiswa terhadap diri sendiri maupun orang
lain ?
5. Apakah sudah mampu menjalin relasi dengan lebih baik ?
6. Apakah sudah mempunyai kemampuan membuat rencana dan dapat
bekerja dengan lebih baik ?
7. Apakah sudah lebih bisa menikmati hidup ?
Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional
Terminasi Konseling

 Terdapat dua jenis Terminasi :


 Akhir dari suatu sesi Konseling (Misal : setelah 1
jam)
 Akhir dari suatu proses Konseling (misal : setelah 3
kali pertemuan)

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


LANGKAH-LANGKAH
TERMINASI

 VERBAL PREPARATION
 Melalui ucapan-ucapannya konselor mempersiapkan mahasiswa bahwa konseling sudah akan
segera berakhir  final summary statement.
 BUKA JALUR KEMUNGKINAN FOLLOW UP
 Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk untuk kembalikan apabila diperlukan.
 Waspadai kemungkinan ketergantungan mahasiswa.
 KEMUNGKINAN MERUJUK
 Rujukan  langkah yang tepat bagi konselor ketika menyadari
“batas-batas”kemampuannya dalam menghadapi mahasiswa dengan karakteristik dan masalah
tertentu.
Sebelum merujuk kepada psikolog, usahakan untuk mendiskusikan terlebih dahulu dengan
mahasiswa agar mhsw tidak merasa dilempar
 FORMAL LEAVE TAKING (“PAMIT” SECARA FORMAL)
 Usahakan suasananya menyenangkan dan penuh kepercayaan.

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


Merupakan saat konselor
harus mengakhiri
konseling

 Menurunnya kecemasan
mahasiswa.
 Adanya perubahan
perilaku mahasiswa ke
arah yang lebih positif,
sehat, dan dinamis.
 Adanya rencana hidup
masa depan dengan
program yang jelas.
 Terjadinya perubahan
sikap positif Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional
 mahasiswa sudah merasa
mampu menyelesaikan
masalahnya sendiri
 Saat respon mahasiswa positif
dan mampu menunjukkan
pemahaman diri sendiri
 Bila sasaran / tujuan akhir dari
“kontrak” telah tercapai
 Bila konselor dan mahasiswa
merasa tidak mendapat
manfaat dari sesi konseling
yang berlangsung
 Konteks awal ketika konseling
dimulai, mengalami perubahan

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


KASUS

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


APA ALTERNATIF
PEMECAHAN MASALAH
YANG DAPAT DILAKUKAN?

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


 Konseling dapat dilakukan sebagai tindakan responsif
(kotak P3K)
 Kolaborasi dengan pihak terkait seperti dosen, orang tua,
dekan, dsb
 Membentuk tim pemantau
 Pelayanan Referal jika tidak dapat melakukan intervensi
atau penangan (BKM, psikolog, psikater, dll)
 Memiliki informasi tentang mahasiswa
Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional
Pencegahan terhadap masalah mahasiswa
yang berdampak pada akademiknya dapat
dilakukan dengan memberikan
BIMBINGAN/KONSULTASI, PELAYANAN
ORIENTASI, INFORMASI, PENGUASAAN
KONTEN, PENEMPATAN DAN
PENYALURAN, MEDIASI, KOORDINASI,
DAN LAINNYA BAIK SECARA
INDIVIDU/KELOMPOK, TATAP
MUKA/ONLINE. Apa saja biasanya yang
dibutuhkan mahasiswa?

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional
Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional
Dampaknya?

 Mahasiswa memperoleh pemahaman tetang dirinya dalam


menjalan kegiatan akademik dan mampu resilien
menghadapi berbagai masalah yang nantinya berdampak
pada akademinya
 Mahasiswa secara konsisten menjaga motivasi belajarnya
 Mahasiswa mampu mengembangkan dirinya sesuai bakat
minatnya
 Dapat menyelesaikan studi tepat waktu dan meningkatkan
prestasi belajar

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional


TERIMAKASIH

Pusat Pengembangan Pendidikan Akademik dan Profesional

Anda mungkin juga menyukai