Kartu Soal Bentuk Pilihan Ganda
Kartu Soal Bentuk Pilihan Ganda
Kartu Soal Bentuk Pilihan Ganda
Indikator Soal :
Siswa dapat menyederhanakan bentuk akar
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Materi :
Bentuk Logaritma
2 p
A.
3
1 p
B.
3
2p
C.
3
Indikator Soal : 3
D.
Siswa dapat menentukan nilai dari bentuk 1 p
logaritma 3
E.
2 p
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Materi :
Nilai p
2
q 2 ...
Persamaan Kuadrat A. 57
B. 81
C. 93
D. 102
E. 105
Indikator Soal :
Siswa dapat menghitung nilai dari akar-akar
persamaan kuadrat
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Materi : A. x 2 8 x 55 0
Persamaan Kuadrat B. x 2 4 x 43 0
C. x 2 4 x 43 0
D. x 2 8 x 55 0
E. 2 x 2 4 x 43 0
Indikator Soal :
Siswa dapat menghitung nilai dari akar-akar
persamaan kuadrat
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Materi :
A. x 3 x 4
Pertidaksamaan Kuadrat B. x 4 x 3
C. x x 4 atau x 3
D. x x 3 atau x 4
E. x x 2 atau x 6
Indikator Soal :
Siswa dapat menentukan himpunan
penyelesaian dari suatu pertidaksamaan
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Indikator Soal :
Siswa dapat menentukan titik balik grafik fungsi
kuadrat
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Indikator Soal :
Siswa dapat menghitung nilai dari sistem
persamaan linear dua variabel
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Harga 2 kg anggur dan 3 kg apel Rp.37.500,00. Harga 1 kg anggur dan 2 kg apel Rp. 21.500,00. Ani
Materi : membeli anggur dan apel masing – masing 2 kg dan membayar Rp. 50.000,00. Uang kembalian yang
Sistem Persamaan Linear diterima Ani adalah . . .
A. Rp.20.000,00
B. Rp. 19.000,00
C. Rp.18.000,00
Indikator Soal : D. Rp.17.000,00
Siswa dapat menyelesaikan masalah sehari-hari E. Rp.16.000,00
yang berhubungan dengan sistem persamaan
linear dua variabel
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Tobi memiliki 30 lembar uang yang terdiri atas dua ribuan dan lima ribuan. Nilai uang Tobi sebesar Rp
114.000,00. Berapa lembar banyak uang dua ribuan?
Materi : A. 8 lembar
Sistem Persamaan Linear B. 12 lembar
C. 14 lembar
D. 16 lembar
E. 18 lembar
Indikator Soal :
Siswa dapat menyelesaikan masalah sehari-hari
yang berhubungan dengan sistem persamaan
linear dua variabel
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
5
Diketahui ∆ ABC siku – siku di C dan cos A = nilai tan B adalah . . .
13
12
A.
Materi : 5
Trigonometri
13
B. 12
12
C. 13
Indikator Soal : D.
5
Siswa dapat menentukan perbandingan 12
Indikator Soal :
Siswa dapat menentukan nilai fungsi
trigonometri pada setiap kuadran
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
G
E
Materi : D
U
Trigonometri N
300 G
Sebuah gedung memiliki bayangan sepanjang 30 meter dengan sudut elevasi 300. Tinggi gedung adalah
...
A. 30√3 meter
Indikator Soal :
B. 30 meter
Siswa dapat menyelesaikan masalah sehari-hari
yang berkaitan dengan trigonometri C. 15√3 meter
D. 10√3 meter
E. 10√2 meter
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Materi :Geometri
Materi :
Geometri
Indikator Soal :
Disajikan sebuah kubus, siswa dapat
menentukan sudut antara dua garis
Besar sudut antara AC dan CH adalah . . .
A. 150
B. 300
C. 450
D. 600
E. 900
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Diagram lingkaran di bawah menunjukan hobi siswa kelas XII IPS SMA Suka Karya. Jika diketahui 14
siswa hobi hiking, jumlah siswa kelas XII adalah . . .
Materi :
Statistika Menonton
300
Olahraga
1100 Rekriasi
900
A. 60 anak
B. 68 anak
C. 72 anak
D. 74 anak
E. 76 anak
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Data nilai ulangan matematika kelas XII-IPS tersaji dalam tabel berikut.
Nilai Frekuensi
Materi : 50 – 58 4
Statistika 59 – 67 8
68 – 76 20
77 – 85 10
86 – 94 8
0
25-29 30-34 35-39 40-44 45-49 50-54
Berat badan
Indikator Soal :
Disajikan histogram, siswa dapat menghitung
A. 39,00
modus
B. 39,50
C. 40,00
D. 40,50
E. 41,00
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Indikator Soal :
Disajikan suatu data tunggal, siswa dapat
menentukan varians
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Kejuaraan catur diikuti oleh 10 orang peserta. Dalam kejuaraan tersebut akan ditentukan juara 1, juara
2, juara 3. Banyak susunan juara yang mungkin adalah . . .
Materi : A. 720
Permutasi B. 270
C. 120
D. 60
E. 30
Indikator Soal :
Siswa dapat menyelesaikan permasalahan yang
berkaitan dengan permutasi
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Indikator Soal :
Siswa dapat menyelesaikan permasalahan yang
berkaitan dengan kombinasi
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Indikator Soal :
Siswa dapat menentukan frekuensi harapan dari
suatu kejadian
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Indikator Soal :
Siswa dapat menentukan komposisi dari dua
fungsi yang diberikan
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Nilai lim 3x 2 9 x 2 6 x 1 ...
x
Materi : A. 1
Limit Fungsi Aljabar di Tak Hingga B. 2
C. 3
D. 6
E. 9
Indikator Soal :
Siswa dapat menentukan limit fungsi tak hingga
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Turunan pertama dari f x 5 x 2 3 adalah …
3
f ' x 35x 2 3
2
Materi : A.
f ' x 5x 2 9
Turunan Fungsi Aljabar 2
B.
f ' x 30 x5x 2 3
2
C.
f ' x 305x 2 3
2
D.
f ' x 305x 2 3
3
E.
Indikator Soal :
Siswa dapat menentukan turunan pertama dari
suatu fungsi aljabar dengan aturan rantai
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Indikator Soal :
Siswa dapat menyelesaikan permasalahan
sehari-hari yang berkaitan dengan turunan
fungsi aljabar
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Diketahui fungsi 𝑓(𝑥) = 𝑥 3 − 3𝑥 2 − 24𝑥 + 4 . grafik fungsi f(x) turun pada interval . . .
A. x < -4
Materi : B. -4 < x < 2
Aplikasi Turunan Fungsi C. -2 < x < 4
D. x < -2 atau x > 4
E. x < -4 atau x > 2
Indikator Soal :
Siswa dapat menentukan interval fungsi turun
dengan menggunakan konsep turunan
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
2
Hasil ∫1 (3𝑥 2 − 4𝑥 + 5)𝑑𝑥 = . . .
A. 6
Materi : B. 5
Integral Fungsi Aljabar C. 4
D. 3
E. 2
Indikator Soal :
Siswa dapat menentukan integral tentu fungsi
aljabar
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Luas daerah yang dibatasi oleh kurva 𝑦 = 3𝑥 2 − 1, sumbu X, garis x = 1, dan garis x = 2 adalah . . .
A. 41 satuan luas
Materi : B. 20 satuan luas
Integral C. 8 satuan luas
D. 7 satuan luas
E. 6 satuan luas
Indikator Soal :
Siswa dapat menentukan luas daerah yang
dibatasi oleh kurva dan sumbu X
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Materi :
Program Linear
Indikator Soal :
Disajikan satu grafik, Siswa dapat menentukan
Nilai maksimum fungsi objektif f(x,y) = x + y pada daerah arsiran adalah . . .
nilai maksimum
A. 4
B. 5
C. 6
D. 8
E. 10
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Seorang ibu memproduksi dua jenis keripik singkong, yaitu rasa coklat dan rasa keju. Setiap kg keripik
rasa coklat membutuhkan modal Rp.10.000,-sedangkan keripik rasa keju membutuhkan modal
Materi : Rp.15.000,- per kg. Modal yang dimiliki ibu sebesar Rp.500.000,-. Tiap hari hanya dapat memproduksi
Program Linear paling banyak 40 kg. keuntungan tiap kg keripik singkong rasa coklat adalah Rp.2.500,- dan keripik rasa
keju Rp.3.000,- per kg. Keuntungan terbesar yang dapat diperoleh ibu tersebut adalah . . .
A. Rp.110.000,-
B. Rp.100.000,-
C. Rp.99.000,-
D. Rp.89.000,-
E. Rp.85.000,-
Indikator Soal :
Siswa dapat menyelesaikan masalah sehari-hari
yang berhubungan dengan program linear
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
2 1 1 2 8 2
Diketahui matriks K = , L dan M . Jika matriks N = KL- M,
5 4 2 3 4 26
Materi :
Matriks Determinan matriks N adalah…
A. -59
B. -49
C. -15
D. 15
E. 49
Indikator Soal :
Siswa dapat menentukan determinan matriks
berordo 2x2
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
3 4 1 2
Diketahui Matriks A dan B . Jika M = A+ B. invers M adalah M 1 = …
5 1 2 7
Materi : 1 1
A. 1
Matriks 3 4
2
2 2
B.
7 8
2 2
C.
7 8
Indikator Soal : 4 1
D. 1
Siswa dapat menentukan invers matriks 3 1
2
2 2
E.
7 8
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
1 2 3 1 5 6
Materi : Diketahui Matriks A , B dan C . Jika ABT C , Nilai p = …
MATRIKS 3 2 4 p 7 22
A. -8
B. -5
C. 5
D. 8
E. 11
Indikator Soal :
Siswa dapat menentukan Transpos dari Suatu
Matriks
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Jika suku ke-8 = 23 dan suku ke-20 = 59 dari suatu barisan aritmetika, suku ke-10 = …
A. 17
Materi : B. 25
Barisan Aritmetika C. 27
D. 29
E. 31
Indikator Soal :
Siswa dapat menghitung nilai suku ke-n dari
barisan aritmetika
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Indikator Soal :
Siswa dapat menghitung deret aritmetika
KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Suku ketiga deret Geometri dengan rasio positif adalah 20 dan suku ke tujuh adalah 320. Jumlah
sepuluh suku pertama dari deret tersebut adalah…
Materi : A. 5215
Deret Geometri B. 5210
C. 5205
D. 5120
E. 5115
Indikator Soal :
Siswa dapat menghitung nilai dari Deret
geometri