Modul Ajar Bintang
Modul Ajar Bintang
Modul Ajar Bintang
Fase Fondasi
Topik Bintang
Jati Diri :
- Anak menggunakan berbagai macam cara untuk
mengungkapkan perasaan dan pikirannya\
- Anak menunjukkan rasa ingin tahu terhadap budaya
- Terbiasa bekerja sama dalam melakukan kegiatan dengan
kelompok.
-
Dasar-dasar Literasi Matematika, Sains Teknologi
Rekayasa dan Seni:
- Anak menunjukkan kemampuan mengenali dan
memahami berbagai informasi seperti gambar, tanda
symbol dan cerita
- Anak mampu berfikir kreatif dalam memecahkan
masalah sehari-hari
- Anak dapat mengenal dan menggunakan beberapa
tulisan, gambar atau karya dari berbagai media
- Anak mampu bertanya dan bercakap-cakap mengenai
ceriat yang didapat dari buku cerita atau sumber lain
- Anak dapat mengenali dan membandingkan ukuran
- Mampu mengkomunikasikan pikiran dan perasaan secara
lisan, tulisan atau menggunakan berbagai media serta
membangun kecakapan
Menunjukan minat dan partisipasi dalam kegiatan pra
membaca
Menunjukan rasa ingin tahu melalui observasi, eksplorasi,
dan eksperimen
-
Tujuan Kegiatan
Deskripsi Umum
Kegiatan
Alat dan Bahan Semua alat yang ada didalam ruang kelas, hiasan dinding, buku
cerita, alat tulis, kertas, gunting, lem laptop dll
Peta Konsep
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)
TK GEMA INSAN ISLAMI GIRIMARTO
TAHUN AJARAN 2023/2024
Guru menyiapkan semua alat dan bahan yang digunakan sesuai dengan kegiatan yang diprogramkan
pada hari itu
Penyambutan
Guru mulai melakukan penyambutan anak di dekat pintu gerbang sekolah
Pembukaan
1. Guru mulai mengajak anak berbaris nasihat pagi
2. Membiasakan anak tanpa penekanan untuk bergantian mengatur barisan
3. Mengajak anak masuk ruang kelas sambil bernyanyi
4. Mempersilahkan salah satu anak untuk memimpin doa sebelum kegiatan (bergantian setiap hari
tanpa penekanan)
5. Memberikan Salam dan mengajak anak menyanyi salam apa kabar pada setiap anak dengan
menyebut dalam nyanyian nama setiap anak.
6. Menanyakan siapa yang hadir atau tidak hadiri
7. Mempersilahkan anak yang bersedia berbagi cerita/pengalamannya, memberikan respon bersama-
sama kepada anak yang telah bercerita
8. Memperlihatkan video https://www.youtube.com/watch?v=cC_DWhLmPpI, tentang proses padi
menjadi beras, guru kemudian memberikan pertanyaan:
Apa yang anak-anak lihat dari video tadi?
Siapa yang dapat menceritakan tentang isi video tadi?
Bagaimana proses padi menjadi beras?
9. Kegiatan transisi: menyanyikan lagu”. https://www.youtube.com/watch?v=UswN2yimVHk
10. Bermain seru https://pin.it/5wl9y1p
Istirahat (30’)
Mempersilahkan anak untuk bermain di luar atau di dalam kelas
Membiasakan anak cuci tangan, berdoa sebelum dan sesudah makan bekal
Penutupan (30’)
Mengingatkan pada anak tentang keyakinan kelas agar area kegiatan main kembali rapi
Memberikan penguatan konsep yang telah dibangun anak selama belajar tentang Mobil dan
pembelajaran hari ini.
Memberikan apresiasi atas perilaku positif yang telah dilakukan anak.
Membuat refleksi bersama anak mengenai keberhasilan atau hal positif yang telah dilakukan oleh
dirinya atau teman lain.
1. Apa yang membuatmu tertarik saat belajar tadi? Mengapa?
2. Apa yang ingin kamu pelajari lebih lanjut? Mengapa?
3. Apa yang membuat kamu penasaran? Mengapa kamu penasaran dengan hal tersebut?
4. Pada saat melakukan apa kamu merasa paling bagus dalam belajar tadi? Mengapa?
5. Ide apa yang kamu dapatkan setelah belajar pada hari ini?
Memberikan Salam
Mempersilahkan anak untuk memimpin berdoa sesudah kegiatan
Istirahat (30’)
Mempersilahkan anak untuk bermain di luar atau di dalam kelas
Membiasakan anak cuci tangan, berdoa sebelum dan sesudah makan bekal
Penutupan (30’)
Mengingatkan pada anak tentang keyakinan kelas agar area kegiatan main kembali rapi
Memberikan penguatan konsep yang telah dibangun anak selama belajar tentang Mobil kijang dan
pembelajaran hari ini.
Memberikan apresiasi atas perilaku positif yang telah dilakukan anak.
Membuat refleksi bersama anak mengenai keberhasilan atau hal positif yang telah dilakukan oleh
dirinya atau teman lain.
Apa yang membuatmu tertarik saat belajar tadi? Mengapa?
Apa yang ingin kamu pelajari lebih lanjut? Mengapa?
Apa yang membuat kamu penasaran? Mengapa kamu penasaran dengan hal tersebut?
Pada saat melakukan apa kamu merasa paling bagus dalam belajar tadi? Mengapa?
Ide apa yang kamu dapatkan setelah belajar pada hari ini?
Memberikan Salam
Mempersilahkan anak untuk memimpin berdoa sesudah kegiatan
Langkah-langkah pembelajaran
Guru menyiapkan semua alat dan bahan yang digunakan sesuai dengan kegiatan yang diprogramkan
pada hari itu
Penyambutan
Guru mulai melakukan penyambutan anak di dekat pintu gerbang sekolah
Pembukaan
Guru mulai mengajak anak berbaris.
Membiasakan anak tanpa penekanan untuk bergantian mengatur barisan
Mengajak anak masuk ruang kelas sambil bernyanyi
Mempersilahkan salah satu anak untuk memimpin doa sebelum kegiatan (bergantian setiap hari
tanpa penekanan)
Memberikan Salam dan mengajak anak menyanyi salam apa kabar pada setiap anak dengan
menyebut dalam nyanyian nama setiap anak.
Menanyakan siapa yang hadir atau tidak hadiri
Menghafal surat pendek, hadist, doa harian
Mempersilahkan anak yang bersedia berbagi cerita/pengalamannya, memberikan respon bersama-
sama kepada anak yang telah bercerita
Memperlihatkan Melihat aneka macam olahan ikan https://www.youtube.com/watch?v=P8tqSu9a0SU
Apa yang anak-anak lihat dari video tadi?
Siapa yang dapat menceritakan tentang isi video tadi?
Apa saja olahan lezat dari ikan?
Mengamati aneka macam olahan frozen food dari ikan
Kegiatan transisi: menyanyi dan gerak lagu”. https://www.youtube.com/watch?v=fy_54KOS0UI
Toilet training